Anda di halaman 1dari 11

LogoType

http://www.free-powerpoint-templates-design.com
Agenda Style
01

01
REPRODUKSI BAKTERI
03

02 PERAN BAKTERI
REPRODUKSI
BAKTERI

Seksual Aseksual

1. Transformasi
2. Transduksi 1. Pembelahan Biner
3.Konjugasi
Perkembangbiakan secara seksual
1.Transformasi


Pemindahan materi genetik dari
satu bakteri ke bakteri lain. DNA

bebas sel bakteri donor akan
mengganti sebagian DNA bakteri
penerima, tanpa melalui kontak
langsung. Ex : Streptococcus
pneumoniae, Haemophilus sp,
Bacillus sp, Neisseria sp,
Pseudomonas sp. Transformasi mrp
cara bekteri menularkan sifatnya ke Your Text Here

bakteri lain Contents


2. Transduksi
Merupakan perpindahan sebagian materi ge
netik dari satu sel bakteri ke bakteri lain melalui
perantara virus. Virus trersebut menyambungkan
materi genetik dengan cara membentuk profag.
Ketika terbentuk virus baru, dlm DNA virus ters
ebut mengandung sebagian DNA bakteri. Virus
yg memiliki 2 macam DNA ini disebut denganP
artikel Transduksi
3. Konjugasi
Merupakan pemindahan
sebagian materi genetik satu
bakteri ke sel bakteri lainnya
dengan kontak langsung.
Transfer materi genetik ini
terjadi melalui ujung pilus.
Kemampuan sel donor
memindahkan DNA diatur
oleh transfer faktor.
Perkembangbiakan secara aseksual
1. Pembelahan biner
Pembelahan biner dapat dibagi
menjadi tiga fase yaiu :

1. Fase pertama : sitoplasma terbelah


oleh sekat yang tumbuh tegak lurus.

2. Fase kedua : Tumbuhnya sekat akan


diikuti oleh tumbuhnya dinding yang
melintang.

3. Fase ketiga : terpisahnya kedua sel


anak yang identik.
Peranan Bakteri dalam Kehidupan Manusia
Bakteri yang Menguntungkan Manusia

1. Bakteri fermentasi
Contoh : Lactobacillus bulgaricus dan Streptococcus
thermophilus, mengubah susu menjadi youghurt

2. Bakteri penghasil antibiotik


Contoh :Bacillus brevis, menghasilkan terotrisin Baci
llus subtilis, menghasilkan basitrasin Bacillus polymyxa, meng
hasilkan polimixin
PERANAN BAKTERI

1. Bakteri pengurai yaitu bakteri yang berperan dalam mineralisasi dialam.


2. Bakteri nitrifikasi yaitu bakteri yang mampu menyusun senyawa nitrat dari
amoniak yang berlangsung secara aerob didalam tanah.
3. Bakteri nitrogen yaitu bakteri yang mampu mengikat nitrogen bebas dari udara
dan mengubahnya menjadi suatu senyawa yang dapat diserap oleh tumbuhan.
4. Bakteri usus yaitu bakteri Entamoeba coli hidup diusus besar manusia
berfungsi untuk membantu membusukkan sisa pencernaan juga menghasilkan
vitamin B12, dan vitamin K yang penting dalam proses pem
Peranan Bakteri dalam Kehidupan Manusia
Bakteri yang Merugikan Manusia
1. Patogen  bakteri yang parasit dan dapat menimbulkan penyakit.
Contoh :
No. Jenis Bakteri Penyakit yg ditimbulkan
1. Mycobacterium TBC
2. Salmonella Tifus
3. Vibrio Kolera
2. Parasit pada tumbuhan dan ternak
3. Saprofit (Saprobakteri)
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai