Anda di halaman 1dari 8

TEORI KLASIK

Teori Absolut Advantage


Oleh Adam Smith

I
.S
M
.,
.E
S
I,
N
IA
R
P
A
Y
S
S
A
E
D
ABSOLUT ADVANTAGE OLEH ADAM SMITH
(KEUANGGULAN MUTLAK)

Disebut juga Pure Theory: karena berdasarkan pada besaran riil bukan
moneter

Setiap negara memperoleh manfaat perdagangan internasional (gain from


trade) karena melakukan spesialisasi produksi dan mengekspor barang jika
negara tersebut memiliki keunggulan mutlak, serta mengimpor barang jika
negara tersebut memiliki ketidakunggulan mutlak
Asumsi Teori Absolute Advantage

1. Faktor produksi yang digunakan hanya tenaga kerja


2. Kualitas barang yang diproduksi kedua negara sama
3. Pertukaran dilakukan secara barter atau tanpa uang
4. Biaya transport diabaikan
Selanjutnya….
Jika indonesia dan cina tidak melakukan perdagangan internasional maka
berdasarkan dtdn antara produsen teh dan sutra kedua negara akan
menjadi :

Di indonesia
a. 1 kg TEH DINILAI SAMA DENGAN ¼ M SUTRA
b. 1 M SUTRA DINILAI SAMA DENGAN 4 kg TEH

Di cina
c. 1 kg TEH DINILAI SAMA DENGAN 2 M SUTRA
d. 1 M SUTRA DINILAI SAMA DENGAN ½ kg TEH
Selanjutnya….

Berdasarkan DTDN tersebut :

a. Harga 1 kg teh di indonesia lebih murah (hanya ¼ m sutra)


dibandingkan dengan di cina yang lebih mahal (yaitu 2 m sutra)

b. sebaliknya harga 1 m sutra di cina lebih murah (hanya ½ kg teh)


dibandingkan dengan di indonesia yang lebih mahal (yaitu 4 kg
teh)
MANFAAT SPESIALISASI PRODUKSI
(GAIN FROM TRADE)

Dengan spesialisasi dan mengekspor 1 kg teh ke Cina, Indonesia akan mendapat 2


meter sutra. Sedangkan di dalam negeri dapat ditukar dengan ¼ M sutra. Dengan
demikian melalui spesialisasi produksi dan perdagangan internasional, indonesia
akan mendapat keuntungan (gain from trade) sebesar 2 M – ¼ M = 1 ¾ M sutra.

Sebaliknya dengan spesialisasi dan mengekspor 1 m sutra ke indonesia, Cina akan


mendapat 4 kg teh, sedangkan di cina hanya dinilai ½ kg teh. dengan demikian
melalui spesialisasi produksi dan perdagangan internasional, Cina akan mendapat
keuntungan sebesar 4 kg – ½ kg = 3 ½ kg teh.

Anda mungkin juga menyukai