Anda di halaman 1dari 22

PLURALITAS MASYARAKAT

INDONESIA
Makna Pluralisme

PLURALISME

Pluralisme adalah suatu paham yang berpendapat bahwa


keanekaragaman manusia (orang dari berbagai ras ,
agama, serta kepercayaan dan politik yang berbeda)
dapat hidup damai dan saling menerima di masyarakat.
PLURALITAS DALAM AGAMA
Agama Islam
Agama Kristen protestan dan katolik
Agama Hindu
Agama Budha
PLURALITAS DALAM SUKU DAN
BUDAYA
Perbedaan Budaya

Cara berpikir, cara bertindak,


dan objek material yang
bersama-sama membentuk
kebudayaan cara hidup manusia.
Kebudaan meliputi apa yang
kita pikirkan, bagaimana kita
bertindak, dan apa yang kita
miliki.
Kebudayaan bersifat
Abstrak

Wujud kebudayaan

Kebudayaan bersifat
Konkrit
Penyebab perbedaan kebudayaan

– Keadaan geografis
– Pengaruh kebudayaan asing
– Keadaan iklim
Suku yang ada di
Indonesia
PLURALITAS DALAM PEKERJAAN
Tenaga Kerja sector formal

Tenaga Kerja

Tenaga Kerja sector informal


 Masyarakat muktikultural bermakna
adanya keragaman dan kesediaan
anggota masyarakat untuk menerima
keragaman (kelompok lain dianggap
sama) sebagai kesatuan tanpa
Masyarakat memperdulikan perbedaan budaya,
etnik, gender, bahasa, maupun agama
multikultural  Multikulturalisme memberikan
penegasan bahwa dengan segala
perbedaannya itu mereka
adalah sama di ruang publik
serta menekankan pengakuan
dan penghargaan pada
perbedaan
Mewujudkan masyarakat
Multikultural

Masyarakat yang mengakui adanya


Multikultural beragam keunikan budaya di
Indonesia, masyarakat yang
mengakui adanya perbedaan tetapi
tidak mengkang kelompok lain.
Pendidikan multikultural

– Pengakuan terhadap identitas dari budaya lain


– Adanya kebiasaan dan tradisi yang hidup dalam masyarakat
yang merupakan pemersatu
– Kemajuan-kemajuan yang diperoleh kelompok-kelompok
tertentu di dalam masyarakat dilihat juga sebagai
sumbangan yang besar bagi kelompok yang lebih luas.
Tahap pemecahan Masalah
Akibat perbedaan Budaya

– Tahap Orientasi
– Tahap evaluasi
– Tahap kontrol
Kemajemukan Sebagai Kekayaan Bangsa
Indonesia
 Indonesia yang membentang dari Sabang
sampai Merauke merefleksikan begitu
luasnya indonesia, begitu besarnya
indonesia, begitu kayanya indonesia, begitu
beragamnya indonesia sebagai sebuah
entitas geografis, entitas kebangsaan, dan
identitas kenegaraan
 Kekayaan yang terefleksi dari kemajemukan
etnis, budaya dan agama mengantarkan
indonesia menjadi sebuah negara dengan
kekuatan budaya yang khas di dunia
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai