Anda di halaman 1dari 14

ASPEK PASAR

pt armada finnance

Alie Akbar Rafsanjani


19808141057
COMPANY PROFILE
• PT Armada Finance didirikan sebagai Perseroan Terbatas berbadan hukum di Jakarta,
berdasarkan Akta Notaris Hendrik Lambertus Hans Verhoeven (Sarjana Hukum) No. 11
tanggal 7 April 1994. Perusahaan memperoleh izin usahanya berdasarkan Surat Keputusan
Menteri Keuangan Republik Indonesia No. 554 / KMK.017 / 1994 tanggal 10 November
1994.
• PT Armada Finance mulai beroperasi pada Maret 1995. Pada tanggal 23 Juni 1995,
Perusahaan mulai memberikan pembiayaan pertamanya melalui dukungan pendanaan yang
diberikan oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk.
• Berdasarkan Risalah Rapat No. 81 tanggal 30 Agustus 1996, PT Armada Finance
memindahkan Kantor Pusatnya dari Jakarta ke Magelang di Jawa Tengah, dengan
semangat dan visi yang diperbarui untuk menjadi pemain dominan di wilayah Jawa Tengah.
• PT Armada Finance termasuk dalam grup perusahaan bernama Armada Group, yang terdiri
dari 40 perusahaan yang beroperasi di empat industri berbeda: perdagangan otomotif,
manufaktur bodi mobil, layanan keuangan, dan properti & layanan. Total omset Grup
Armada pada tahun 2018 lebih dari Rp 8 triliun.
Segmentation, Targeting, Positioning

1. Segmentaiton
Bersegmentasi pada finnancial seperti anjak piutang,
sewa guna usaha dan pembiayaan konsumen.

2. Targeting
Targer pasar Pt Armada Finnance adalah keluarga-
keluarga dan usaha-usaha skala kecil dan menengah,
untuk melakukan penetrasi yang jelas dan dirasakan dalam
setiap pasar geografis yang besar di setiap wilayah di
Indonesia.
3. Positioning
Pt Armada Finnance memposisikan diri sebagai mitra
finnancial bagi masyarakat untuk mengembangkan umkm
yang memberikan produk dan kualitas yang tinggi.
Analisis SWOT

1. Strength
- telah mempunyai nama yang cukup dikenal oleh
masyarakat
- inovasi produk dan layanan yang memiliki kualitas tinggi
- memanfaatkan teknologi terkini
Weakness

- kantor cabang yang belum merata


- perbedaan fasilitas / layanan antar cabang
oportunity

• PT. Armada Finance lebih memfokuskan pada


pembiayaan mobil bekas, terutama mobil niaga guna
mendukung kegiatan usaha kecil dan menengah dalam
mengembangkan kegiatan usaha
Threats

• banyaknya perusahaan finnancial yang lebih besar dan


baru
• mengatasi inflasi maupun resesi
• mengatasi keadaan pandemi dan new normal
STRATEGI PEMASARAN

• Kemudahan Layanan
Strategi kemudahan layanan adalah salah satu cara
mendapatkan konsumen potensial untuk dibiayai oleh
perusahaan pembiayaan. Bentuk kemudahan layanan
berupa penjemputan berkas calon konsumen dengan
mempersingkat proses layanan berkas dari permohonan
hingga pada keputusaan pemcairan kredit.
• Fleksibilitas Pembiayaan dan Harga kompetitif
Fleksibilitas pembiayaan adalah strategi pemasaran lainnya untuk
menarik perhatian konsumen. Oleh karena harga pembelian telah
ditentukan oleh dialer, maka perusahaan pembiayaan hanya akan
menyesuaikan harga tersebut. Perusahaan pembiayaan hanya
dapat memberikan pinjaman dengan bunga rendah (negosiasi
bunga).
• pertemanan dan kekerabatan
Menjalankan bisnis bersama dengan teman atau keluarga
sendiri menjadi strategi tersediri bagi pemasar produk.
Adanya kesamaan-kesamaan persepsi dan keakraban
dalam berteman dapat menjadi modal bersama untuk
membangun sebuah usaha ataupun bisnis.
• Fokus pada Pegawai Negeri dan Karyawan Swasta
Dalam perencanaan pemasaran produk perusahaan, penentuan target
pemasaran didahulukan, sehingga marketing dapat berfokus dalam
bekerja,meskipun tidak mengabaikan target lainnya. Target pemasaran PT.
Armada Finance difokuskan pada pegawai, baik pegawai negeri sipil maupun
pegawai swasta, atau pengusaha tergantung dari jenis usaha dan tipe mobil
yang hendak dipasarkan.
pertanyaan

• apa keutungan sebuah peruasahaan menggunakan kpi?


• apa yang terjadi apa bila aspek hukum sebuah
perusahaan tidak lengkap ?
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai