Anda di halaman 1dari 7

BENTUK BENTUK KEPEMILIKAN BISNIS

• Bentuk kepemilikan adalah bentuk kegiatan bisnis dilihat dai siapa pemilik atau pendirinya, sumber modalnya, apa
tujuan pendiriannya sehingga terdapat bermacam macam bentuk kepemilikan bisnis.
• Berdasarkan kegiatannya bisnis dapat dikelompokkan menjadi (Modul 4 : 4.3):
• Manufaktur
• Bisnis jasa
• Pengecer dan distributor
• Bisnis pertanian
• Bisnis finansial
• Bisnis informasi
• Utilitas
• Bisnis real estate
• Bisnis transportasi
PERUSAHAAN
PERSEORANGAN
• Perusahaan perseorangan umunya didirikan dan dimiliki oleh
perseorangan, tanggung jawab pemilim tidak terbatas, dan
keberlanjutannya juga hanya ditentukan oleh seorang pemilik tersebut.
• Persekutuan atau Partnership merupakanbentuk legal kepemilikan
bisnis keduayang sering disebut persekutuan (Modul 4, 4 :8)
• Persekutuan umum (General Partnership)
• Persekuruan terbatas (Limited Partner)
• Persekutuan yang terbatas Partnernya (Master limited partnership)
• Korporasi merupakan pemisahan entitas bisnis yang dimiliki oleh para
pemegang saham
Tipe Tipe korporasi (Modul 4 : 4.14)
• Private Corporation
• Public Corporation
• S Corporation
• Limited Liability corporation
• Professional corporation
KEWIRAUSAHAAN dan
BISNIS KECIL (Modul 4:
4.31)
• Kewirausahaan merupakan penerimaan terhadap resiko dalam
memulai dan melaksanakan bisnis
• Alasan berwirausaha :
• Adanya kesempatan
• Keuntungan yang akan diperoleh
• Kemandirian atau independensi
• Tantangan
• Kepuasan Pribadi
• Perasaan personal
Perkembangan UMKM sd Tahun 2017 (Sumber
www.bps.go.id)
Pihak yang memiliki kepentingan dalam
bisnis (Pemangku Kepentingan)
• Pendiri
• Pemilik
• Karyawan
• Pensiunan

Anda mungkin juga menyukai