Anda di halaman 1dari 6

GLP

TUJUAN TRAINING

Setelah mengikuti pelatihan ini, diharapkan peserta akan mampu:


Melakukan perencanaan dan pelaksanaan dengan sistematika yang benar (Good Planning and
execution)
Menerapkan Pengambilan sampel yang baik (Good Sampling Practice)
Melakukan analisa yang baik (Good Analytical Practice)
Melakukan pengukuran yang baik (Good Measurement Practice)
Melakukan pendokumentasian hasil pengujian/data yang baik (Good
Documentation Practice)
Menjaga akomodasi dan lingkungan kerja yang baik (Good Housekeeping Practice)
Di awal tahun 1970-an, di USA ditemukan oleh FDA kasus-kasus
kesalahan di laboratorium toksikologi, sebagai akibat antara lain
dari:
 Kurangnya training dari para personil laboratorium.
 Jeleknya protokol yang dirancang, kalaupun ada protokol atau prosedur tidak diikuti secara
benar.
 Mengapa
Tidak dikumpulkan dan dikoreksinya data mentah dengan baik serta sukar ditelusuri.ada
 Data tidak diverifikasi oleh orang yang bertanggung jawab. Good Laboratory
 Jeleknya kondisi pemeliharaan hewan.
 Bahan dan sistem uji yang tidak dikarakterisasi dengan baik. Practices?
 Peralatan yang tidak dikalibrasi.
WHAT IS GLP

Good Laboratory Practice” atau GLP


adalah suatu cara pengorganisasian
laboratorium dalam proses
pelaksanaan pengujian, fasilitas,
tenaga kerja dan kondisi yang dapat
menjamin agar pengujian dapat
dilaksanakan, dimonitor, dicatat dan
dilaporkan sesuai standar
nasional/internasional serta
memenuhi persyaratan keselamatan
dan kesehatan.
TUJUAN PENERAPAN GLP

Penerapan GLP Perencanaan dan pelaksanaan yang benar (Good Planning and
bertujuan untuk execution)
meyakinkan bahwa
data hasil uji yang Praktek pengambilan sampel yang baik (Good Sampling
dihasilkan telah Practice)
mempertimbangkan:
Praktek melakukan analisa yang baik (Good Analytical Practice)

Praktek melakukan pengukuran yang baik (Good Measurement


Practice)

Praktek mendokumentasikan hasil pengujian/data yang baik (Good


Dokumentation Practice)

Praktek menjaga akomodasi dan lingkungan kerja yang baik


(Good Housekeeping Practice)

MENGHINDARI DATA TEPAT, DIPERTAHANKAN


KEKELIRUAN & AKURAT, TAK SECARA ILMIAH /
KESALAHAN TERBANTAHKAN HUKUM
Good Planning and execution

Anda mungkin juga menyukai