Anda di halaman 1dari 14

“Hazard Bawaan Bahan Pangan”

Ian Adi Gunawan


J1A118306
Kesehatan Lingkungan
Point Pembahasan
01 Pengertian Hazard dan
Hazard Makanan

02 Skema Singkat Terjadinya


Gangguan Kesehatan

03 Tindakan yang perlu


dilakukan

04 .
Pola Pencegahan Penyakit
Akibat Makanan
Pengertian Hazard dan Hazard
Makanan
Pengertian Hazard
Hazard merupakan salah satu potensi yang
dapat menimbulkan peristiwa/
membahayakan individu makhluk hidup

Pengertian Hazard Bawaan Makanan


Yakni potensi seseorang terdampak peristiwa
yang tidak diinginkan yang akibatkan oleh
adanya bahan asing/mikroorganisme yang
terdapat pada makanan
Potensi Terjadinya Sakit
Potensi Terjadinya Sakit

I II III

Potensi Bahaya Kimia

Toksin (racun) yang terdapat pada kerang


kerangan
Potensi Bahaya Fisik

Ikan dan hasil laut dari perairan tercemar, sayur dan


buah
dari lingkungan tercemar
Potensi Bahaya Biologis (Mikroorganisme)

Staphylococcus aureus menghasilkan


enterotoksin penyebab diare
Skema Singkat Gangguan
Kesehatan
SKEMA SINGKAT GANGGUAN KESEHATAN

Mikroorganisme/
bahan asing yang Timbul efek
Gangguan
menempel pada yang
kesehatan pada
makanan masuk ke diakibatkan
orang tersebut
dalam tubuh oleh invasinya
seseorang bahan asing
tadi.
Apa Yang Harus di Lakukan Tiap Individu??

Usaha Penerapan Kesadaran tiap


penyehatan Hygiene individu akan
makanan dan Sanitasi pangan yang akan
minuman. Makanan. dikonsumsi
Pola Pencegahan Penyakit
Akibat Makanan
Pola Pencegahan Penyakit Akibat Makanan
Pola Pencegahan Biologis

Penerapan higiene dan


sanitasi bagi
Penanganan pangan pekerja,peralatan dan
dalam kondisi bersih Penyimpanan lingkungan sekitar
dan saniter Pemasakan yang yang aman
benar dan Hindari
kontaminasi silang
Pola Pencegahan
Kimia
Selalu memilih bahan pangan ysng baik untuk
dikonsumsi
.

Mencuci sayuran dan buah-buahan dengan bersih sebelum


diolah dan dimakan
.

Mencuci sayuran dan buah-buahan dengan bersih sebelum


diolah dan dimakan

Tidak menggunakan bahan tambahan (pewarna, pengawet,


dan pemanis) yang dilarang untuk pangan

Menggunakan bahan kimia yang dibutuhkan seperlunya dan


ridak melebihi dosis yang diijinkan
Pencegahan Bahaya Fisik
Mengeluarkan benda asing dengan
melakukan sortasi dan 02
pengamatan visual

Tidak menggunakan Tidak menggaruk-garuk


alat berlogam (stepler, .
klips) untuk menutup 01 03 kepala ketika bekerja

bungkus pangan

Tidak memakai
perhiasan
04
Thank You

Anda mungkin juga menyukai