Anda di halaman 1dari 28

LAPORAN

HASIL KEGIATAN RESIDENSI


KELOMPOK 1
SUWARNO 25010315410024
RENA ENDARSARI 25010315410043
TUTI HAPSARI PUJADI 25010315410026
ANDRY 25010315410010
MARIATI 25010315410020
SOLIHIN SAYUTI 25010315410006
SITI FATIMAH 25010315410021
TRIYANINGSIH 25010315410028
NURILAM 25010315410048
WINDU EDI HANDAYANI 25010315410035
GAMBARAN UMUM LOKASI RESIDENSI
Visi :
Terwujudnya masyarakat desa Jragung kecamatan Karangawen Kabupaten Demak yang
sejahtera damai aman dan tenteram dan yang berkehidupan yang agamis
Misi :
Melaksanakan dan menyelenggarakan urusan umum pemerintahan dan kemasyarakatan

Berbatasan Dg :
Utara : Desa Trologrejo
Selatan : Desa Candi Rejo Kabupaten Semarang
Timur : Desa Padang Kecamatan Tanggung Harjo Kabupaten Grobongan
DESA Barat : Desa Wonosekar Kecamatan Karangawen Kabupaten Demak
JRAGUNG

* Jumlah penduduk ±9.327


* Jumlah ±3.151 KK

Hasil Pertanian yang dihasilkan : jagung, padi, kacang, cabe, tembakau, tanah dan
madu hasil pertanian lainnya
Minggu I
SENIN, 10 Oktober 2016
Sosialisasi Kegiatan Residensi

SELASA, 11 Oktober 2016


Koordinasi Kegiatan Residensi dengan Ketua RT, tokoh masyarakat, UPT Dinas Pendidikan, Kepala Sekolah, Kecamatan Kepala
Desa, Kabid Promkes, dan stakeholder terkait

KAMIS, 13 Oktober 2016


- Pelaksanaan PRA dalam memberdayakan Ibu Rumah Tangga Untuk Pencegahan dan Penanggulangan Demam Berdarah di RT
01 => Tim 1
KAMIS, 13 Oktober 2016 (TIM 1)
- Pelaksanaan PRA dlm memberdayakan Ibu Rumah Tangga Utk Pencegahan dan Penanggulangan DBD di RT 01

TEMPAT PELAKSANAAN : RUMAH KETUA RT 01


WAKTU PELAKSANAAN : 14.30- 16.30
SASARAN KEGIATAN : IBU RUMAH TANGGA DI RT 01
Minggu I
METODE : PRA (Participatory Rural Appraisal)
TAHAPAN KEGIATAN
NO ACARA/KEGIATAN DURASI WAKTU PJ KETERANGAN
1 Pembukaan, perkenalan singkat dan kontrak 5 menit Andry Anggota tim yang lain sambil menyiapkan perlengkapan:
waktu - Menempelkan kertas plano dan manila
- Menyiapkan potongan-potongan kertas manila berwarna dan spidol

2 Penggalian Pengetahuan dengan menanyakan :   Windu Edy H - Anggota tim membagikan potongan kertas dengan warna yang berbeda untuk tiap
a. Definisi demam berdarah dengue 60 menit Triyaningsih poin pertanyaan.
b. Penyebab demam berdarah dengue dengue Mariati - Peserta diberikan kesempatan menulis jawabannya masing-masing pada kertas
c. Tanda dan gejala penderita demam Rena E yang telah disediakan. Lalu peserta menempelkan jawabannya sendiri didepan,
berdarah dengue pada kertas plano yang telah disediakan
d. Pencegahan dan pengobatan demam - Lalu dibacakan satu persatu jawaban peserta, sambil di arahkan dan diberi
berdarah dengue penjelasan mengenai jawaban yang tepat
- Begitu seterusnya untuk poin pertanyaan selanjutnya.
 

3 Peningkatan Kemauan dengan : 35 menit Windu Edy H - Anggota tim membagikan potongan kertas dengan warna yang berbeda
a. Menanyakan apa perannya dalam Triyaningsih - Peserta diberikan kesempatan menulis jawabannya masing-masing pada kertas
penanggulangan demam berdarah dengue? Mariati yang telah disediakan. Lalu peserta menempelkan jawabannya sendiri didepan,
b. Rencana kegiatannya Rena E pada kertas manila yang telah disediakan
  - Lalu dibacakan satu persatu jawaban peserta. Notulen menuliskan setiap ide peran
dan rencana kegiatannya.

4 Peningkatan kemampuan & menyepakati 15 menit Windu Edy H - Notulen membacakan kegiatan-kegiatan yang telah dituliskan lalu di tanyakan
kegiatan-kegiatan Triyaningsih kesepakatan waktu, tempat dan penanngung jawab setiap kegiatan yang telah
  Mariati disepakati.
Rena E
5 Doa dan penutup 5 menit Andry - Doa dan menutup acara
KESEPAKATAN YANG DIHASILKAN IBU-IBU DI RT Minggu I
01

NO KESEPAKATAN KEGIATAN WAKTU PENANGGUNG JAWAB

1. Membersihkan lingkungan Kerja Bakti Setiap hari minggu  Pak Tafrikan


rumah  
2. Membersihkan sarana / fasilitas Kerja Bakti Setiap hari minggu  Pak Tafrikan
umum (mushola)  

3. Pemeriksaan Jentik Rumah Memeriksa keberadaan Setiap Minggu  Kader yang telah ditunjuk desa (Bu
Tangga DAN Pengisian Kartu jentik di Rumah Tangga Puji DKK)
oleh kader
KAMIS, 13-10-2016 (TIM 2)
Pelaksanaan PRA dalam memberdayakan Ibu Rumah Tangga Untuk Pencegahan dan Penanggulangan DBD di RT 02

TEMPAT PELAKSANAAN : RUMAH KETUA RT 02


WAKTU PELAKSANAAN : 15.00- 17.00
Minggu I
SASARAN KEGIATAN : Warga di RT 02
TAHAPAN KEGIATAN
DURASI
NO ACARA/KEGIATAN PJ KETERANGAN
WAKTU
1 Pembukaan, perkenalan singkat dan 3 menit Tuti Anggota tim yang lain sambil menyiapkan perlengkapan:
kontrak waktu - Menempelkan kertas plano dan manila
- Menyiapkan potongan-potongan kertas manila berwarna dan spidol
2 Penggalian Pengetahuan dengan   Solihin - Anggota tim membagikan potongan kertas dengan warna yang berbeda untuk tiap poin pertanyaan.
menanyakan : 42 menit Suwarno - Peserta diberikan kesempatan menulis jawabannya masing-masing pada kertas yang telah disediakan. Lalu
a. Definisi demam berdarah dengue Nurilam peserta menempelkan jawabannya sendiri didepan, pada kertas plano yang telah disediakan
b. Penyebab demam berdarah dengue Siti Fatimah - Lalu dibacakan satu persatu jawaban peserta, sambil di arahkan dan diberi penjelasan mengenai jawaban yang
dengue tepat
c. Tanda dan gejala penderita demam - Begitu seterusnya untuk poin pertanyaan selanjutnya.
berdarah dengue
d. Pencegahan dan pengobatan
demam berdarah dengue
3 Peningkatan Kemauan dengan : 20 menit Solihin - Anggota tim membagikan potongan kertas dengan warna yang berbeda
a. Menanyakan apa perannya dalam Suwarno - Peserta diberikan kesempatan menulis jawabannya masing-masing pada kertas yang telah disediakan. Lalu
penanggulangan demam berdarah Nurilam peserta menempelkan jawabannya sendiri didepan, pada kertas manila yang telah disediakan
dengue? Siti Fatimah - Lalu dibacakan satu persatu jawaban peserta. Notulen menuliskan setiap ide peran dan rencana kegiatannya.
b. Rencana kegiatannya
4 Peningkatan kemampuan & 15 menit Solihin - Notulen membacakan kegiatan-kegiatan yang telah dituliskan lalu di tanyakan kesepakatan waktu, tempat dan
menyepakati kegiatan-kegiatan Suwarno penanngung jawab setiap kegiatan yang telah disepakati.
  Nurilam
Siti Fatimah
5 Doa dan penutup 5 menit Solihin - Doa dan menutup acara
KESEPAKATAN-KESEPAKATAN KEGIATAN RT 02
Minggu I

PENANGGUNG
NO KESEPAKATAN KEGIATAN WAKTU
JAWAB
1. Pembentukan kader Pemeriksaan jentik Setiap hari  Pak RT.02
pemeriksaan jentik secara setiap rumah warga minggu  Kader Jentik RT
sukarela.Ibuk darwati dan RT.02
sugiati
JUMAT, 14 Oktober 2016 Minggu I
PELAKSANA PRA : TIM 1
KESEPAKATAN YG DIHASILKAN WARGA RT 03
NO KESEPAKATAN KEGIATAN WAKTU PENANGGUNG JAWAB
1. Membersihkan lingkungan rumah Kerja Bakti Setiap hari minggu  Pak RT.03
 Mas Harto
 
2. Memantau Jentik Periksa temat penampungan air Setiap hari minggu  Ibu Pujiati
 Ibu Darwati
 
3. 3 M Plus Jumat Bersih Setiap hari Jumat  Ibu rumah tangga masing2

4. Pembentukan Bank Sampah Mengelola sampah anorganik     

KESEPAKATAN YG DIHASILKAN WARGA RT 04


PELAKSANA PRA : TIM 2
PENANGGUNG EVALUASI KEGIATAN
NO KESEPAKATAN KEGIATAN WAKTU
JAWAB  
1. Pembentukan kader Pemeriksaan jentik Setiap hari minggu  Pak RT.04  Pemantauan jentik di rumah tangga dengan kartu bebas jentik
pemeriksaan jentik secara setiap rumah warga  Kader Jentik RT  Lomba RT bebas jentik
sukarela.Ibuk Ibuk Ngatmi RT.04  
Kamis, 20-10-2016
PELAKSANA PRA : TIM 1
Minggu II
HASIL KESEPAKATAN KEGIATAN WARGA RT 05
N KESEPAKATA KEGIATA PENANGGUNG EVALUASI KEGIATAN
WAKTU
O N N JAWAB  
1. Membersihkan Kerja Bakti Setiap  Bu RT.05  Pemantauan jentik di rumah tangga bebas
lingkungan hari  Bu Ngatiah jentik
rumah minggu  Lomba RT bebas jentik 
2. Memantau Jentik Periksa Setiap  Ibu RT  Pemantauan jentik di rumah tangga bebas
temat hari  Ibu Yanti jentik
penampunga minggu  Ibu Yuliana  Lomba RT bebas jentik
n air  Ibu Siti
3. 3 M Plus Jumat Setiap  Ibu rumah  Pemantauan jentik di rumah tangga bebas
Bersih hari tangga jentik
Jumat masing2  Lomba RT bebas jentik
Kamis, 20-10-2016
PELAKSANA PRA : TIM 2
TEMPAT PELAKSANAAN : SD Jragung 01
Minggu II
WAKTU PELAKSANAAN : 08.00- 10.00
SASARAN KEGIATAN : SISWA SD KELAS 4 DAN 5
METODE : PRA (Participatory Rural Appraisal)
TAHAPAN KEGIATAN
NO ACARA/KEGIATAN DURASI WAKTU PJ KET
1 Pembukaan, perkenalan singkat dan 5 Menit Suwarno Anggota tim yang lain sambil menyiapkan perlengkapan:
kontrak waktu  
2 Salam UKS dan bernyanyi 5 Menit Nurilam solihin Anggota tim mengajak peserta didik untuk berjalan-jalan berkeliling lapanagan sambil
bernyanyi lagu
3 Penjelasan tentang nyamuk penyebab 10 Menit Tuti Anggota tim kemudian minta peserta didik untuk melingkar, dalam lingkaran kecil lalu secara
demam berdarah Siti fatimah santai tunjukan gambar (gambar nyamuk Aedes aeggypti, gambar telur nyamuk Aedes aeggypti,
gambar jentik nyamuk, gambar kepompong yang telah disiapkan tim satu persatu (dengan
berkeliling), sambil memberi penjelasan ringkas tentang gambar-gambar tersebut.
  Salam UKS dan bernyanyi 5 Menit Solihin Anggota tim mengajak peserta didik untuk berjalan-jalan berkeliling lapanagan sambil
nurilam bernyanyi lagu
4 Anak-anak dibagi 4 kelompok 20 Menit Solihin Anggota tim meminta peserta didik untuk membagi diri menjadi 4 kelompok. Anggota tim
Nurilam membagikan kepada setiap kelompok gambar nyamuk Aedes aeggypti, gambar telur nyamuk
Tuti Aedes aeggypti, gambar jentik nyamuk, gambar kepompong, serta potongan-potongan kertas
Suwarno yang berisi sifat-sifat dari benda-benda dalam gambar itu (yang telah disiapkan tim) tetapi
Siti fatimah telah dicampur baur, tugas peserta didik untuk mencocokan gambar dengan sifat-sifatnya yang
tertulis pada potongan-potongan kertas tersebut. Tugas ini sekaligus merupakan review dari
penjelasan yang telah disampaikan anggota tim
5 Doa dan penutup 5 menit suwarno - Doa dan menutup acara
Kamis, 21-10-2016

PELAKSANA : TIM 1 Minggu II


TEMPAT PELAKSANAAN : SD Jragung 02
WAKTU PELAKSANAAN : 08.00- 10.00
SASARAN KEGIATAN : SISWA SD KELAS 5
METODE : PRA (Participatory Rural Appraisal)
NO ACARA/KEGIATAN DURASI PJ KET
  WAKTU
1 Pembukaan, perkenalan 10 Menit Andry Siswa kelas 5 sebanyak 24 anak yang hadir. Siswa sangat antusias dan bersemangat.
  singkat dan kontrak waktu
2 Salam UKS dan belajar lagu 30 Menit Windu E.H, Siswa dibawa ke halaman sekolah supaya merasa relaks dan bebas bergerak serta tidak
tentang DBD Triyaningsih, mengganggu kelas lain saat berkegiatan.
  Penjelasan tentang nyamuk Mariati, Rena E
penyebab DBD
3 Anak-anak dibagi 4 45 Menit Windu E.H, Siswa diberikan tugas untuk menyusun siklus hidup dan memasang potongan-
  kelompok Triyaningsih potongan kertas yang berisi ciri-ciri sesuai gambar siklus.
Mariati, Rena E
4 Siswa diajarkan melakukan 30 Menit Andry, Siswa diarahkan melakukan 3 M Plus dengan demonstrasi. Alat dan bahan yang
3M Plus di sekolah dan Windu E.H, digunakan adalah senter, catatan dan abate.
  lingkungan sekolah. Triyaningsih,
Mariati, Rena E
  4 Doa dan penutup 5 menit Andry - Doa dan menutup acara
Minggu II
JUMAT, 21-10-2016

- Pelaksanaan PRA (Participatory Rural Appraisal) di SDN JRAGUNG


3 => TIM 2
Minggu III
Selasa, 25 Oktober 2016
 Pelaksanaan PRA MI Miftakul Ulum => TIM 1
 Pelaksanaan PRA MI Sa’adatul Durain => TIM 2

Rabu, 26 Oktober 2016


 Pelaksanaan PRA SD Islam Al Hasaniyah => TIM 1
 Pelaksanaan PRA SMP Al Hasaniyah => TIM 2
Minggu IV

Kamis, 3 November 2016


 Pelaksanaan PRA MTs Al Hasaniyah => TIM 1
 Pelaksanaan PRA SMP Ma’arif => TIM 2

Jumat , 4 November 2016


 Pelaksanaan PRA SMA Al Hasaniyah => TIM 1
 Pelaksanaan PRA MA Miftakul Ulum => TIM 2
Minggu V

Kamis, 10 November 2016


 Pelaksanaan PRA SMA Ma’arif => TIM 1
 Pelaksanaan PRA Pondok Pesantren Raudatul Qur’an
Putri => TIM 2
Jumat , 11 November 2016
 Pelaksanaan Pondok Pesantren Raudatul Qur’an Putra =>
TIM 1
Minggu VI

Kamis, 10 November 2016


 Pelaksanaan PRA SMA Ma’arif => TIM 1
 Pelaksanaan PRA Pondok Pesantren Raudatul Qur’an
Putri => TIM 2
Jumat , 11 November 2016
 Pelaksanaan Pondok Pesantren Raudatul Qur’an Putra =>
TIM 1
Minggu VII

Kamis, 17 November 2016


 Pemberdayaan Ibu PKK RW 03 dalam Pengelolaan sampah anorganik dan penyampaian materi oleh ahli profesional pengelolaan sampah

Jumat, 18 November 2016


 Praktek Pemilahan, Penimbangan dan pembukuan sampah oleh Ibu PKK RW 03
Minggu VIII-
MINGGU
SELANJUTNYA
Kamis, 24 November 2016
 Penilaian Jentik RT 01, 02, 03 => TIM 1
 Penilaian MO
Jentik RT 04, 05 => TIM 2 NIT
EVA ORI
L U NG
AS
Jumat , 25 November 2016 I

 Penilaian Jentik Sekolah-sekolah => seluruh TIM


DOKUMENTASI KEGIATAN-KEGIATAN
SOSIALISASI KEGIATAN RESIDENSI, 10 OKTOBER 2016
DOKUMENTASI KEGIATAN-KEGIATAN
BRIEFING DI BALAI DESA BERLANJUT KE WARUNG MAKAN SETELAH KEGIATAN SOSIALISASI
RESIDENSI, 10 OKTOBER 2016
DOKUMENTASI KEGIATAN-KEGIATAN TIM 1
KEGIATAN PRA DI RT 01, 13 OKTOBER 2016
TIM 2
KEGIATAN PRA DI RT 02, 13 OKTOBER 2016
TIM 1
KEGIATAN PRA DI RT 03, 14 OKTOBER 2016
TIM 2
KEGIATAN PRA DI RT 04, 14 OKTOBER 2016
TIM 1
KEGIATAN PRA DI SEKOLAH
TIM 2
KEGIATAN PRA DI SEKOLAH
TIM 1
SETELAH DILAKUKAN PRA, ANAK-ANAK
DIPRAKTEKIN CARA MEMERIKSA JENTIK
PEMERIKSAAN JENTIK DI SEKOLAH

Anda mungkin juga menyukai