Anda di halaman 1dari 30

Kromosom ?

• Material genetik yang terdapat di dalam inti sel


• Tersusun dari DNA & protein
• Struktur seperti rambut sangat halus disebut
kromatin
• Setiap sel dari setiap organisme memiliki jumlah
kromosom yang tetap
• Setiap sel memiliki jumlah Diploid kromosom:
1 set kromosom ayah + 1 set kromosom ibu
Kromosom Manusia
Kromosom
gene controlling
skin colour
• Sebuah gen adalah
gene controlling
segmen pendek DNA
tongue rolling pada kromosom yang
menentukan sifat yang
chromosome
diturunkan
gene controlling • Terdiri dari senyawa
eye colour
gene controlling kimia yg disebut DNA
blood group
gene controlling
skin colour

gene controlling
tongue rolling • DNA bertanggungjawab
menyatakan kepada
chromosome
sel untuk membuat
gene controlling protein & mengontrol
eye colour aktivitas metabolisme
gene controlling
sel
blood group
• Kromosom selalu berpasangan pada sel
tubuh (somatis)

• Tiap sel somatis manusia memiliki 46


kromosom
– 23 pasang kromosom homolog
allele for allele for
dark skin dark skin
colour colour
• Anggota kromosom
homolog membawa gen
yang sama (mengontrol
karakter yang sama) pada
lokus yang sama
 Alleles
• Bentuk-bentuk alternatif dari gen pada
posisi yang sama dari kromosom
homolog yang mengendalikan karakter
yang sama.
SIKLUS SEL
MITOSIS

Apa yang terjadi pada


tiap fase/ciri masing-
masing fase
Diskusi
• Mengapa mitosis menghasilkan sel anak
dengan sifat yang sama dengan sel
induknya
Meiosis
 Menghasilkan sel –sel dengan jumlah
kromosom setengah jumlah kromosom
sel induk
 Dua kali pembelahan inti sel
– Meiosis I dan meiosis II
 Dihasilkan 4 sel haploid
MEIOSIS
MITOSIS
dan
MEIOSIS
Spermatogenesis dan oogenesis
Microsporogensis dan Megasporogensis
Tempat terjadinya meiosis

 Tumbuhan: anther dan ovule


 Mammalia: testis danovarium
Perbandingan Mitosis & Meiosis
Mitosis Meiosis
Jumlah pembelahan 1 2
Jumlah sel anakan 2 4
yang dihasilkan

Jenis sel yang el somatis (tubuh) s Sel gamet (sel sex)


dihasilkan
Jumlah kromosom sel Sama dengan sel Setengah sel induk
anakan induk (diploid) (haploid)
Perbandingan Mitosis & Meiosis
Mitosis Meiosis
Terjadi Jaringan yang sedang Jaringan
berkembang reproduksi (gonad)

Peran/ tugas Untuk pertumbuhan Untuk


dan penggantian pemebntukan
gamet
Perbandingan Mitosis dan Meiosis
Apa yang terjadi jika gamet
dibentuk secara mitosis ?
Jantan (2n) Betina (2n)
Mitosis
Sel telur
Sperma (2n)
(2n)
Fertilisasi
Zygot (4n)
Mitosis
Sperm/Egg (4n)
Fertilisasi
Zygot (8n)
Pentingnya meiosis
 Menghasilkan gamet haploid yang man
setelah fertilisasi dapat menghasilkan
organisme diploid
 Menghasilkan variasi genetik
Sumber dari variasi genetik

• Kombinasi gen yang berbeda dari


setiap gamet
• Penggabungan gamet secara
random selama fertilisasi
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai