Anda di halaman 1dari 16

KOLITIS

DIAGNOSIS

• BIOPSI ( PEMERIKSAAN HISTOPATOLOGI)


• KOLONOSKOPI (DIAGNOSTIK DEFINITIF)
• PEMERIKSAAN FESES (TOKSIN B-STANDAR BAKU)
• ELISA (METODE ELISA)
TATALAKSANA
NON-FARMAKOLOGIS :
• HENTIKAN ANTIBIOTIK YANG DIDUGA MENJADI PENYEBAB
• HENTIKAN OBAT YANG MENGGANGGU PERISTALTIK
• MENCEGAH PENYEBARAN NOSOKOMIAL
TATALAKSANA
FARMAKOLOGIS :
• Jika Penyebabnya C.Difficile Berikan Metronidazol / Vankomisin Peroral.
RINGAN-SEDANG :
• Metronidazol (Oral) 250-500mg 4dd1 Selama 7-10 Hari
BERAT :
• Vankomisin (Oral) 125-500mg 4dd1 Selama 7-14 Hari
ALTERNATIF :
• Kolestiramin ( Mengikat Toksin C.Defficile) 4 Gram 3dd1 Selama 5-10 Hari
RELAPS :
• Diberikan Kuman Lactobacilus/ Ragi (Saccharomyces Boulardii) Selama
Beberapa Minggu
DIAGNOSIS BANDING
• Efek Samping Penggunaan Obat Yang Bukan Antibiotik
• Kolitis Non Infeksi
• Sepsis Intra-abdominal
KOMPLIKASI
• Osteoporosis
• Gangguan Pertumbuhan
• Kolangitis Sklerosis Primer
• Megakolon Toksik
• Kanker Kolorectal
PROGNOSIS

Tergantung pola remisi dan eksaserbasi penyakit, karena kolitis ulseratif


merupakan penyakit inflamasi kronik saluran cerna yang terjadi seumur
hidup.
ILEUS PARALITIK
DIAGNOSIS
ANAMNESIS
• Rasa Tidak Nyaman Pada Perut, Tanpa Nyeri Kolik
• Muntah Sering Namun Tidak Profuse
• Sendawa, Bisa Disertai Diare, Sulit Bab
• Dapat Disertai Demam

Riwayat :

• Batu Empedu, Trauma, Tindakan Bedah Abdomen, Dm, Hipokalemia, Obat


Spasmolitik, Pankreatitis Akut, Pneumonia Dan Infeksi Tubuh
DIAGNOSIS II
PEMERIKSAAN FISIS

• Keadaan Umum Pasien (Sakit Ringan-berat)

• Bisa Disertai Penurunan Kesadaran, Demam, Dehidrasi, Syok

• Distensi Abdomen (+) , Rasa Tidak Nyaman Pada Perut, Perkusi Timpani, Bising
Usus Yang Menurun Sampai Hilang.

• Reaksi Peritoneal (-) ( Nyeri Tekan Dan Lepas Tidak Ditemukan )

• Apabila Penyebab Primernya Peritonitis, Ditemukan Gambaran Peritonitis

• Pada Colok Dubur : Rektum Tidak Kolaps, Tidak Ada Kontraksi


PEMERIKSAAN PENUNJANG
LABORATORIUM :
• Darah Perifer Lengkap
• Amilase-lipase
• Gula Darah
• Elektrolit
• Analisis Gas Darah

RADIOLOGIS : Foto Polos Abdomen ( Dapat Gunakan Kontras )


• Gambaran Air Fluid Level
DIAGNOSIS BANDING
• ILEUS OBSTRUKTIF
TATALAKSANA I
NON-FARMAKOLOGIS :
• Puasa
• Nutrisi Parenteral Total Sampai Bising Usus (+) / Dapat Buang
Angin Melalui Dubur
• Pasang Ngt Dan Rectal Tube Bila Perlu
• Pasang Kateter Urin
TATALAKSANA II
FARMAKOLOGIS :
• Infus Cairan Rata-rata 2.5-3.0 Liter/Hari Disertai Elektrolit
• Natrium Dan Kalium Sesuai Kebutuhan/24 Jam
• Metoklopramid (Gastroparesis)
• Cisapride (Ileus Paralitik Pasca Operasi)
• Klonidin ( Ileus Kerana Obat-obatan )
KOMPLIKASI
• Syok Hipovolemik
• Septikemia Sampai Dengan Sepsis
• Malnutrisi
PROGNOSIS
• Tergantung Penyebabnya

Anda mungkin juga menyukai