Anda di halaman 1dari 8

PENGEMBANGAN DAN

PENERAPAN TEORI

KELOMPOK 5
MARIATUL QIBTIAH
MUNAROH
AHMAD TURJI’I
PENGEMBANGAN TEORI DAN ALTERNATIF METODOLOGI

• Metodologi merupakan hal yang mengkaji perurutan langkah-langkah yang ditempuh supaya
pengetahuan yang diperoleh memenuhi pengetahuan yang ilmiah
• Unsur-Unsur Metodelogi
Menurut Anton Baker dan Ahmad Charris Zubair adalah
1. Interpretasi (menafsirkan)
2. Induksi dan deduksi
3. Koherensi intern
4. Holistis
5. Kesinambungan historis
6. Idealisasi
7. Komperasi
8. Heuristika
9. Analogi
10. Deskripsi
Kajian filsafat ilmu
1. Ontologi membahas keberadaan sesuatu yang bersifat kongkrit secara
kritis. Aliran bidang ontologi: realisme, naturalsime dan empirisme
2. Epistemologi adalah pengetahuan sistematik mengenai pengetahuan,
membahas tentang terjadinya pengetahuan, sumber pengetahuan, asal
mula pengetahuan, sarana, metode atau cara memperoleh pengetahuan,
validitas dan kebenaran pengetahuan (ilmiah)
3. Aksiologi ilmu (nilai kegunaan ilmu) Meliputi nilai-nilai kegunaan yang
bersifat normatif dalam pemberian makna terhadap kebenaran atau
kenyataan yang dijumpai dalam seluruh aspek kehidupan
Ilmu khusus yang sesuai dengan obyek kajiannya antara lain :
• Metaphysica Generalis
• Theodicia Naturalis
• Cosmologia
• Anthropologia Filosofica
• Filsafat Biologie
• Filsafat Psichologi
• Filsafat Sosiologie
• Epistimologi
• Filsafat Etica
• Filsafat Estetika
ETIKA DALAM PENGEMBANGAN ILMU DAN TEKNOLOGI

• Etika adalah studi bagaimana seseorang harus


memperlakukan manusia dan keberadaan yang lain, berisi
identifikasi hak-hak yang dimiliki setiap entitas.
• Tujuannya menciptakan teknologi  memberikan
kemudahan tanpa menimbulkan kerusakan serta
keinginan manusia yang cinta damai.
• Sebagai contoh adanya pengeboman, pemalsuan obat dan
produk-produk, cloning yang tidak sesuai dan senjata
nuklir penghancur masal.
JALINAN FUNGSIONAL AGAMA, FILSAFAT DAN ILMU

• Filsafat, ilmu dan agama adalah kebenaran


• Kebenaran dalam filsafat dan ilmu adalah kebenaran akal,
sedangkan kebenaran dalam agama adalah kebenaran wahyu
• Dengan cara menyadari keadaan serta kedudukan masing-
masing, maka antara filsafat, ilmu dan agama dapat terjalin
hubungan yang harmonis dan saling mendukung.
IMPLIKASI DAN IMPLEMENTASI FILSAFAT ILMU DALAM
PENGEMBANGAN KEILMUAN DAN KEPENDIDIKAN
• Implikasi merupakan hubungan atau keterlibatan,
sedangkan impementasi adalah penerapan.
• Teknologi kini telah merambah pada dunia yang lain
yakni pendidikan. Misal, kolaborasi antara dunia
pendidikan dan teknologi yakni i-learning.
Daftar Pustaka
 
• Ornstein, Alan, C., & Levine, Daniel, U., (ed.), 1988, An Introduction to The Foundation of
Education, Houghton Miftin Company: Boston.
• Palmer, Joy, A., 2001, Fifty Major Thinkers on Education: From Confucius to Dewey, Routledge:
London.
• Provenzo, Eugene, F., & John Philip Renaud (ed.), 2009, Encyclopedia of The Social and Cultural
Foundations of Education (vol. 1-3). Sage Publications: London.
• Suriasumantri, Jujun S. 2003. Filsafat Ilmu. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan.
• Unger, Harlow, G., 2007, Encyclopedia of American Education (vol. 1-3), Facts On File Inc.: NY.
• Winch, Christoper & John Gingell, 1999, Philosophy of Education: The Key Concepts (2nd ed.).
Routledge: London.
• Wakhudin dan Trisnahada. Filsafat Naturalisme. (Makalah) Bandung: PPS-UPI Bandung
• Wibisono, Koento S, dkk. 1997. Filsafat Ilmu sebagai dasar Pengembangan Ilmu Pengetahuan.
Klaten.

Anda mungkin juga menyukai