Anda di halaman 1dari 15

Asuhan primer pada bayi 6

minggu pertanma

Oleh :
Wahidiyah Sugiarti, S.S.T.,MN.Mid
A. Peran bidan pada bayi sehat
• memberikan informasi tentang perawatan
bayi yang benar.
• melakukan pemeriksaan pada neonatus secara
berkala
• memberikn layanan konsultasi pada para
wanita yang baru saja menjadi ibu
1. Mempertahankan suhu normal bayi
• Prinsip umum
– Bayi harus tetap berpakaian dan diselimuti, walau
dilakukan tindakan sekalipun
– Rawat bayi kecil diruang yang hangat ( >25˚C dan
bebas dari aliran angin)
– Jangan dekatkan bayi dengan benda yang dingin
– Tempat tidur bayi harus tetap diberi alas
– Segera Ganti popok setiap kali basah
– hindari menyentuh bayi dengan tangan dingin dan air
dingin untuk memandikan
• Cara Menghangatkan dan Mempertahankan
Suhu Tubuh
– Kontak kulit
– Kangaroo Mother Care (KMC)
– Pemancar panas
– Inkubator
– Penghangatan
B. Bounding Attacment
• Klause dan Kennel (1983): interaksi orang tua dan bayi
secara nyata, baik fisik, emosi, maupun sensori pada
beberapa menit dan jam pertama segera bayi setelah
lahir.
• Maternal dan Neonatal Health: adalah kontak dini
secara langsung antara ibu dan bayi setelah proses
persalinan, dimulai pada kala III sampai dengan post
partum.
• Harfiah, bounding: ikatan; attachment: sentuhan.
• Tahap-Tahap Bounding Attachment
– Perkenalan (acquaintance), dengan melakukan
kontak mata, menyentuh, berbicara, dan
mengeksplorasi segera setelah mengenal bayinya.
– Bounding (keterikatan)
– Attachment, perasaan sayang yang mengikat
individu dengan individu lain.
• Prinsip-prinsip dan upaya meningkatkan bounding
attachment
– Menit pertama jam pertama
– Sentuhan orang tua pertama kali
– Adanya ikatan yang baik dan sistematis
– Terlibat proses persalinan
– Persiapan PNC sebelumnya
– Adaptasi
– Kontak sedini mungkin sehingga dapat membangut dalam
member kehangatan pada bayi, menurunkan rasa sakit ibu,
serta member rasa nyaman
Lanjutan.............

– Fasilitas untuk kontak lebih lama

– Penekanan pada hal-hal positif


– Perawat meternitas khusus (bidan)
– Libatkan anggota keluarga lainnya
– Informasi bertahap mengenai bounding
attachment
• Cara untuk melakukan bounding ada bermacam-
macam antara lain:
– Pemberian ASI ekslusif
– Rawat gabung
– Kontak mata
– Suara
– Aroma
– Inisiasi Dini
– Kesehatan emosional orang tua
– Tingkat kemampuan, komunikasi dan ketrampilan
untuk merawat anak
LANJUTKAN..................

– Dukungan sosial seperti keluarga, teman dan


pasangan
– Kedekatan orang tua ke anak
– Kesesuaian antara orang tua dan anak (keadaan
anak, jenis kelamin)
• keuntungan fisiologis yang dapat diperoleh
dari kontak dini :
– Kadar oksitosin dan prolaktin meningkat.
– Reflek menghisap dilakukan dini.
– Pembentukkan kekebalan aktif dimulai.
– Mempercepat proses ikatan antara orang tua dan
anak (body warmth (kehangatan tubuh); waktu
pemberian kasih sayang; stimulasi hormonal).
• Dampak positif bounding attachment
– Bayi merasa dicintai, diperhatikan, mempercayai,
menumbuhkan sikap social
– Bayi merasa aman, berani mengadakan eksplorasi

• Hambatan bounding attachment


– Kurang support sistem
– Ibu dengan risiko
– Bayi dengan risiko

– Kehadiaran bayi yang tidak diinginkan


Rencana Asuhan yang dibrikan

Keterangan 6 Jam 3 Hari 2 Minggu 6 Minggu


Apgar  - - -
Menyusu    
BAB    
Tidur    
PB  - - -
BB    
Suhu    
Denyut Jantung    
Refleks  - - -
Aktivitas    
Mata    
Tali Pusat    -
Pemeriksaan ktdak normln  - - -
Tanda bahaya
Pernapasan Sulit atau > 60 X/Menit
Suhu > 80 ˚C atau < 36˚C
Warna kulit Kuning(terutama pada 24 jam pertama), Biru atau Pucat, Memar
Nutrisi Hisapan Lemah, mengantuk berlebih, sering muntah
Tali Pusat Merah, bengkak, keluar cairan, berbau busuk, berdarah
Infeksi Suhu meningkat, Merah, bengkak, keluar cairan, berbau busuk

Tinja/ Kemih Tidak berkemih dalam 24 jam pertama, bertinja sering, bercampur
lendir atau darah
Aktivitas Mengigil, lemas, lunglai, kejang, menangis terus menerus

Anda mungkin juga menyukai