Anda di halaman 1dari 8

BAHAYA ROKOK

POLTEKKES KEMENKES PROVINSI


BENGKULU
DIV PROMOSI KESEHATAN
APA ITU ROKOK?
Rokok adalah kertas yang berisi daun-daun
tembakau yang telah dicacah.
KANDUNGAN DALAM ROKOK
1. Tar
Hampir dari 7.000 bahan kimia yang ada di dalam rokok, 2.000
diantaranya terdapat pada TAR. 
2. Nikotin
Konsentrasi Nikotin biasanya sekitar 5% dari per 100 gram
berat tembakau. Sebatang rokok biasanya mengandung 8-20
mg Nikotin.
3. Kabon Monoksida
Salah satu kandungan rokok yang merupakan gas beracun
adalah karbon monoksida.
Senyawa yang satu ini merupakan gas yang tidak memiliki rasa
dan bau. Jika terhirup terlalu banyak, sel-sel darah merah akan
lebih banyak berikatan dengan karbon monoksida dibanding
dengan oksigen. Akibatnya fungsi otot dan jantung akan
menurun.
BAHAYA DARI MEROKOK
1. Angina
2. Asma
3. Alergi
4. Kanker Paru-paru
5. Penyakit Jantung
APA PERBEDAAN PEROKOK
AKTIF DAN PROKOK AKTIF?
Konsentrasi zat berbahaya di dalam tubuh
perokok pasif lebih besar karena racun yang
terhisap melalui asap rokok perokok aktif tidak
terfilter.
Sedangkan racun rokok dalam tubuh perokok
aktif terfilter melalui ujung rokok yang
dihisap. Namun, konsentrasi racun perokok
aktif bisa meningkat jika perokok aktif kembali
menghirup asap rokok yang ia hembuskan.
CARA/TIPS MENGHINDARI
MEROKOK
 Yakinkan diri, untuk berhenti total
   Lewati masa- masa berat tanpa rokok
dengan sabar
 Masa depan yang lebih baik tanpa rokok
   Sibukan diri dengan kegiatan yang
bermanfaat
   Jangan ikut merokok hanya teman-
temanmu merokok
TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai