Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH

PEMBANGKIT TENAGA
BIOMASSA
Di susun oleh :
Fitriani
Npm 19650080
KEUNGGULAN PEMBANGKIT LISTRIK ENERGI
BIOMASSA
1. Dibandingkan dengan sistem pembangkit lainnya
Biomassa merupakan sumber energi yang murah,
karena untuk memperoleh bahan bakunya sangat
mudah.
2. Timbunan sampah dapat menghasilkan emisi GRK
(Gas Rumah Kaca) berupa gas metana yang cukup
besar yang dapat menyerap radiasi matahari di
atmosfer sehingga menyebabkan suhu permukaan
bumi menjadi panas, dengan pengembangkan sistem
pembangkit energi biomassa ini maka jumlah sampah
dapat diminimalisasikan, sehingga pengaruh GRK
terhadap suhu permukaan bumi dapat dikurangi.
3. Biomassa dapat mengurangi jumlah sampah yang dapat
mencermarkan lingkungan sekitar.
4. Mempunyai sumber yang selalu baru (merupakan jenis energi
terbarukan).
5. Sumber energi mempunyai jumlah cadangan sangat besar.
6. Teknologi pengolahannya tidak terlalu rumit
Perkembangan pengembangan sistem
pembangkit listrik energi biomassa

• Gassification
• Anaerobic Digestion
• Landfill
PEMANFAATAN SUMBER ENERGI
ALTERNATIF BIOMASSA

• Kayu sisa
• Sisa Pertanian
• Kotoran hewan
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai