Anda di halaman 1dari 11

APENDISITIS PADA ANAK

Apa itu usus buntu?

 Apendiks
Ditemukan pada manusia, mamalia, burung dan
beberapa jenis reptil
Organ imunologik
Sekresi immunoglobulin (suatu kekebalan tubuh)
yang memiliki/berisi kelenjar
Apendisitis

Apendisitis peradangan dari apendiks vermiformis,


Penyebab abdomen akut yang paling sering
Mengenai semua umur baik laki-laki maupun
perempuan,terutama laki-laki berusia antara 10-30
tahun
Penyebab Usus Buntu

Penyumbatan : Sisa makanan (biji-bijian) atau


kotoran yang mengeras dapat terjebak di dalam
lubang pada rongga perut yang mengisi apendiks.
Infeksi : Apendisitis dapat juga dikarenakan infeksi,
seperti infeksi virus gastrointestinal
Tumor
Parasit (misalnya cacing)
Kebiasaan makan makanan rendah serat dan
pengaruh konstipasi
PROSES TERJADINYA APENDISITIS
Gejala Apendisitis

Nyeri yang dimulai dari sekitar perut dan sering manjalar ke perut
bagian kanan bawah
Nyeri yang menjadi tajam dalam beberapa jam
Rasa kebal ketika anda menekan perut bagian kanan bawah
Nyeri yang tajam pada perut bagian kanan bawah yang terjadi
ketika area di tekan dan kemudian tekanan tersebut dilepas dengan
cepat
Nyeri yang memburuk ketika batuk, berjalan atau membuat
gerakan bergetar
Mual
Muntah
Hilang nafsu makan
Demam ringan
Pemeriksaan Penunjang

Cek darah lengkap


USG Abdomen
Komplikasi Apendisitis

Usus buntu bisa menjadi pecah


Masuknya kuman ke dalam pembuluh darah
(septikemia)
Pada wanita, indung telur dan salurannya bisa
terinfeksi dan menyebabkan penyumbatan pada
saluran yang bisa menyebabkan kemandulan
Kematian
Penatalaksanaan Apendisitis

Antibiotik
Operasi
 Apendiktomi : apabila radang hanya dibagian usus buntu
 Laparotomi : apabila radang sudah meluas ke organ lain
Pencegahan

Jangan menahan gas yang akan keluar dari tubuh


Hindari minuman ber-alkohol dan mengandung gas
(soda)
Diet tinggi serat akan sangat membantu
melancarkan aliran pergerakan saluran cerna
Minum air putih minimal 8 gelas sehari dan tidak
menunda buang air besar juga akan membantu
kelancaran pergerakan saluran cerna secara
keseluruhan.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai