Anda di halaman 1dari 11

Pertemuan 3

Gerak
1. Pengertian Gerak
Suatu benda dikatakan bergerak apabila kedudukannya berubah terhadap
acuan tertentu

2. Perpindahan dan jarak

Perpindahan adalah perubahan kedudukan suatu benda karena perubahan


waktu. Perpindahan merupakan besaran vektor.
Kelajuan dan Kecepatan
Gerak Lurus Beraturan (GLB)
gerak suatu benda pada garis lurus dengan kecepatan tetap
Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB)
gerak benda pada lintasan lurus dan kecepatan , berubah secara beraturan
1. Tonton Suprapto altet balap sepeda Jawa
Barat dapat mengayuh sepedanya dengan
kecepatan awal 10 km/jam pada suatu
perlombaan. Altet tersebut dapat mencapai
garis finish dalam waktu 2 jam dengan
percepatan 20 km/jam2 . Tentukan panjang
lintasan yang ditempuh atlet tersebut

Anda mungkin juga menyukai