Anda di halaman 1dari 6

Pemasaran produk

(manisan pepaya)
 Andini Chantika Triana
(P07223119054)
 Miratunnisa
(P07223119073)
 Nur Afifa Puteri Salsabila
(P07223119080)
 Shalsabila Cindy Ramadhanti
(P07223119091)
 Zharfa Shabrina Dinnisa
(P07223119099)
Manisan merupakan salah satu
olahan makanan yang memiliki
rasa yang enak dan lezat. Biasanya,
MANISAN PEPAYA bahan yang dijadikan manisan
adalah buah-buahan. Buah
dijadikan manisan bertujuan agar
memiliki masa simpan yang lebih
panjang.
Kandungan gizi pada pepaya
 menjaga kesehatan seluruh
pencernaan.
 pepaya mengandung vitamin A yang
sangat efektif dalam menjaga
kesehatan mata.
 mengandung vitamin C yang sangat
berkhasiat untuk merawat kesehatan
kulit wajah agar terhindar dari
masalah sel – sel kulit mati.
Cara membuat manisan pepaya

1. Kupas kulit pepaya lalu buang biji-bijinya

2. Setelah dicuci, potong tipis pepaya dengan


bentuk persegi panjang

3. Rendam pepaya yang suah dipotong dengan


air garam selama 1 jam

4. Setelah itu buat air gula dan tiriskan pepaya


yang direndam air garam tadi

5. Lalu letakkan dalam wadah pepaya tersebut


dan rendam dengan air gula selama 24 jam
BIAYA PRODUKSI

Harga kisaran pepaya Harga stiker


Rp 8.000,- Rp 10.000,-

Harga gula pasir Harga kemasan plastik


Rp 2.600/200gr Rp 3.200,-
STRATEGI PEMASARAN
 Produk
Produk yang kami buat adalah manisan pepaya. Kami menggunakan 1
kg pepaya, 200 gram gula pasir dan 1400 ml air mineral.
Dan setiap kemasan 250 gram.
 Harga
Kami mengambill harga yang terjangkau yakni Rp 10.000 per kemasan.

 Promosi
Kami menggunakan media online yang di sebarkan melalui akun media
sosial seperti whatshapp dan instagram. Dan kami juga menjual secara
langsung di area tempat tinggal.
 Tempat pemasaran
Kami belum memiliki tempat pemasaran yang permanen atau
tempat pemasaran yang tetap untuk penjual produk manisan pepaya
ini
KEUNTUNGAN

Modal :
Pepaya Rp 8.000,-
Gula pasir Rp 2.600/200gr
Stiker Rp. 10.000,-
Plastik zipper Rp 3.200,-
Total = Rp 23.800,-

Keuntungan
Manisan pepaya dijual perkemasan dengan
harga Rp 10.000,-
10.000 x 4 = 40.000
40.000 – 23.800 = 16.200

Anda mungkin juga menyukai