Anda di halaman 1dari 45

PERMASALAHAN ORGANISASI DAN

MANAJERIAL DALAM PELAYANAN KEBIDANAN

Heni Puji Wahyuningsih, S.SiT.,M.Keb


Apa Itu MASALAH?
• MASALAH: Adanya kesenjangan
antara teori dengan fakta empriis
antara yang ditetapkan dengan
kenyataan implementasi
• Masalah Kebijakan: Unrealized
needs, values, opportunities however
we identified, the solution require
public actions
• KBBI: Sesuatu yang harus diselesaikan /
dipecahkan
• Sesuatu yang memerlukan Jawaban , apabila tidak
segera dijawab akan menimbulkan risiko
• Masalah adalah segala sesuatu yang dapat
menghambat tercapainya tujuan yang ingin dicapai
• Hambatan yang dicapai seseorang dalam mencapai
tujuan dan orang tersebut tidak mampu
memecahkan pada saat itu
DEFINISI MASALAH MNRT AHLI
• Pelajaran ketika sadar sebagai
Irmansyah Effendi
kesadaran jiwa.

• Pertanyaan kepada seseorang yang


Hudojo tidak memiliki hukum untuk
menemukan jawaban

• Bagian kecil dari kehidupan yang


Abdul Cholil bersumber dari diri sendiri atau orang
lain

• Tempat terbaik untuk melatih diri


Richard Carson sehingga hati menjadi terbuka
DEFINISI MASALAH MNRT AHLI
• Situasi yang menghambat organisasi
James Stoner untuk mencapai satu atau lebih tujuan

• Sesuatu yang menyimpang dari apa yang


Prajudi diharapkan sehingga menjadi rintangan
Atmosudirjo menuju tercapainya tujuan

• Kesenjangan yang perlu ditutup antara


Roger hasil yang dicapai dengan hasil yang
Kaufman diharapkan

• Situasi atau kondisi yang akan


Dorothy Craig datang dan tidak diinginkan
The 5 Most Common Problems of Organizations

1. Absence of clear direction


2. Difficulty blending multiple personalities
into a cohesive and unified team
3. Failure to develop key competencies and
behaviors
4.  Poor communication and feedback
5. Lack of awareness
How Bad Management Causes Most of Your Organizational
Problems?

• Turnover
• Productivity
• Process Managemen
• Job Role Design
• Leadership Pipelines
• Relationships with Customers
• Being more Innovative
Identifikasi Masalah
Indikator yang dapat membantu melihat
masalah organisasi:
- Penyimpangan kinerja: Indikator muncul
apabila ada perubahan secara tiba-tiba pada
pola kinerja yang ditetapkan.
- Masukan/kritik orang lain: tindakan orang
diluar org bisa menjadi petunjuk adanya
masalah
- Lingkungan: Memberikan informasi masalah
dari berbagai cara
Tipe-Tipe Masalah

• Masalah yang jelas faktor penyebabnya,


Masalah rutin, dan berulangkali.
• Contoh: masalah perijinan, penggajian, dll
terstruktur • Sifat pengambian keputusan: Relatif lebih
mudah dan cepat

• Penyimpangan dari masalah organisasi


Masalah tidak yang umum, tidak rutin, tidak jelas faktor
penyebab dan konsekuensinya. Tidak
terstruktur repetitif kasusnya
• Pengambilan keputusan relatif sulit dan
lama

Masalah • Masalah yang datang tidak


terduga dan dapat
menghadapi menghancurkan jika tidak
krisis ditangani dengan cepat.
Masalah Pelayanan Kebidanan
• Terkotak-kotaknya Pelayanan Kesehatan (Fragmented health
services)
• Permasalahan pelayanan kebidanan pada berbagai setting dan
tatanan pelayanan kebidanan (primer, sekunder, tertier)
• Berubahnya sifat pelayanan kesehatan
Contoh:
- hubungan bidan dan klien
- Pembiayaan
- Harapan klien thd pelayanan
- Kepuasan klien
- Keterbukaan informasi
- Digitalisasi dan teknologi
- Inovasi pelayanan
Pemecahan Masalah
• Proses pemikiran dengan tujuan
terarah untuk menemukan jalan
keluar dari sebuah masalah yang
dihadapi demi mencapai tujuan
yang diinginkan
TEKNIK PEMECAHAN MASALAH
Curah Pendapat (Brainstorming) dan
Konsesus
Penggunaan Kriteria dan
Pembobotan
Teknik Moderasi (Moderation
Technique)
Keunggulan Brainstorming
Adanya spektrum pengetahuan yang lebih luas
Pencarian alternatif keputusan lebih luas &
variatif
Adanya kerangka pandangan / perspektif yang
lebih lebar
Resiko keputusan ditanggung kelompok
Dapat terwujudnya kreativitas & Inovasi yang
lebih luas, karena adanya berbagai pandangan
Kelemahan Brainstorming
Memakan waktu dan biaya lebih
Efisiensi pengambilan keputusan
menurun
Keputusan kelompok dapat merupakan
kompromi bukan sepenuhnya keputusan
kelompok
Bila ada anggota yang dominan,
keputusan bukan mencerminkan
keinginan kelompok
Manfaat Pemecahan Masalah
 Mengembangkan sikap ketrampilan
siswa dalam memecahkan
permasalahan
 Mengembangkan kemampuan
berpikir
 Membina pengembangan sikap
perasaan (ingin tahu lebih jauh) dan
berpikir objektif-mandiri
Langkah – Langkah Metode Pemecahan
Masalah (Problem Solving Methods)
• Mendefinisikan masalah
• Mendiagnosis masalah
• Merumuskan alternatif strategi
• Mengevaluasi Keberhasilan
Strategi (evaluasi proses dan
evaluasi hasil)
ALTERNATIF
PEMECAHAN MASALAH
DEFINISI
• Alternatif (KBBI): pilihan diantara dua atau
berbagai kemungkinan
• Pemecahan masalah = metode yang
berupaya untuk menemukan jalan keluar,
penyelesaian ataupun jawaban dari masalah.
• Alternatif Pemecahan Masalah = pilihan
diantara dua atau berbagai kemungkinan
solusi, jalan keluar ataupun penyelesaian
suatu permasalahan -> alternatif pemecahan
Persiapan dalam Mengambil Alternatif
Pemecahan Masalah
• Penentuan alternatif pengambilan
masalah tergantung dari kebijakan
dan kesepakatan kelompok atau
individu.
• Penyelesaian masalah dicari dan
ditentukan secara berkelompok
melalui diskusi maupun musyawarah.
Hal Yang Perlu Diketahui Manajer dalam
Pemecahan Masalah
• Informasi tentang masalah yang dihadapi
• Pengetahuan atau pengalaman yang dimiliki
• Memilikikeahlian dan ketrampilan dalam
memecahkan suatu masalah
Proses Pemecahan Masalah (John Dewey,
Prof Filsafat Colombia University)
• Membuat perdebatan/masalah
• Mempertimbangkan tuntutan
alternatif
• Membuat keputusan / memilih
pemecahan yang terbaik
Langkah-langkah membuat Alternatif
Penyelesaian Masalah
• Pengenalan dan pemahaman terhadap masalah
yang terjadi
• Penentuan sejumlah solusi penyelesaian yang
akan digunakan sebagai alternatif
• Pemilihan kriteria yang akan digunakan dalam
melakukan evaluasi terhadap solusi
• Melakukan evaluasi solusi alternatif yang dipilih
• Pelaksanaan solusi alternatif yang telah dipilih
• Pelaksanaan evaluasi terhadap solusi akhir.
Menyusun Alternatif Penyelesaian Masalah

• Menentukan penyebab masalah


• Melakukan curah pendapat
(Brainstorming) dnegan membahas
data yang telah dikumpulkan.
• Memilih prioritas jalan keluar (solusi
masalah)
Macam-Macam Teknik Menganalisis
Alternatif Penyelesaian Masalah

Operation Research
Capital Budgeting
Break Event Analysis/BEP / Titik
Impas
Operation Research (Management Science)

• Pendekatan utama untuk menyelesaikan


masalah.
• Tahap penerapan:
1. Merumuskan masalah
2. Membuat model matematis untuk
menggambarkan sistem yang diteliti
3. Membuat pemecahan model
4. Menguji model dan membuat penyelesaian
5. Mengendalikan pemecahan
Capital Budgeting
• Tahap:
1. Membuat alternatif proyek investasi
2. Mengevaluasi pro dan kontra dari
masing-masing alternatif
3. Memilih satu alternatif
4. Menerapkan keputusan
Break Event Analysis/ Titik Impas
• Membantu menentukan volume yang
akan menghasilkan keuntungan dan
kerugian
• Pokok analisis:
1. Fixed cost (biaya tetap)
2. Variabel cost (Biaya baku)
3. Revenue (pendapatan)
4. Profit (laba)
•TERIMAKASIH
STUDI KASUS PERMASALAHAN MANAJEMEN
ORGANISASI
• BERIKUT INI ADA CONTOH BEBERAPA PERMASALAHAN DLM MANAJEMEN
ORGANISASI PELAYANAN KEBIDANAN SILAKAN LAKUKAN PEMECAHAN
MASALAH DENGAN PENDEKATAN PROBLEM SOLVING DAN RUMUSKAN
BERBAGAI ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH:
• Di Klinik Bersalin X memberikan pelayanan kebidanan 24 jam, menghadapi
beberapa permasalahan sebagai berikut:
1. Jumlah SDM bidan di klinik ada 4 orang
2. Kepatuhan bidan terhadap pengaturan shift rendah
3. Kepatuhan bidan terhadap SOP pelayanan rendah
4. Bidan mengeluhkan insentif dan gaji yg rendah
5. Pasien banyak mengeluh komunikasi dan pelayanan bidan kurang baik
6. Pasien mengeluh waktu tunggu lama, system informasi pelayanan tdk
jelas dan kualitas pelayanan kurang baik

Anda mungkin juga menyukai