Anda di halaman 1dari 21

PENERAPAN/PELAKSANAAN

SKREENING PTM DAN IVA DI


MASA PANDEMI
COVID 19
SKREENING PTM
DETEKSI DINI FAKTOR RESIKO PTM DI
MASA PANDEMI COVID 19
1. MANDIRI
- ALAT PEMERIKSAAN SENDIRI  HASIL DILAPORKAN MELALUI
DOKTER ONLINE ATAU KADER POSBINDU MELALUI
PEMANFAATAN TEHNOLOGI INFORMASI
2. FASYANKES, POSBINDU DESA, TEMPAT KERJA, KAMPUS
- MEMPERHATIKAN KEBIJAKAN PENANGGANAN PANDEMI YANG
DITETAPKAN OLEH PEMDA SETEMPAT
- DINAS KESEHATAN MEMBERIKAN REKOMENDASI ATAU
PERSETUJUAN PENYELENGGARAAN POSBINDU DI WILAYAHNYA
PROSEDUR YANG DILAKUKAN
OLEH KADER/PETUGAS POSBINDU
A. PERSIAPAN PENYELENGGARAAN
DETEKSI DINI PTM
1. WAKTU PELAKSANAN POSBINDU DAPAT DIINFORMASIKAN
TERLEBIH DAHULU KEPADA MASYARAKAT MELALUI TELEPON,
UNDANGAN PENGUMUMAN DAN LAIN LAIN
2. MENGINFORMASIKAN AGAR PESERTA YANG DATANG KE POSBINDU
DALAM KONDISI YANG SEHAT (TIDAK ADA RIWAYAT DEMAM,
RIWAYAT BEPERGIAN KE DAERAH LAIN/RIWAYAT KONTAK KONTAK
DENGAN ORANG YANG POSITIF SELAMA 14 HARI TERAKHIR)
3. JIKA MEMUNGKINKAN MEMANFAATKAN TEKNOLOGI INFORMASI
(HP, SMS, WHAT’S APP, EMAIL DSB) ANTARA PETUGAS PUSKESMAS
DAN PESERTA POSBINDU DALAM PENGATURAN JADWAL
KEHADIRAN SUPAYA TIDAK BERSAMAAN UNTUK MENGANTISIPASI
PENUMPUKAN MASSA
4. PENGUMUMAN DISERTAI INSTRUKSI MENGENAKAN MASKER DAN
MEMATUHI PROTOKOL KESEHATAN
4. LOKASI PENUNGGU DIATUR
SEDEMIKIAN RUPA MENGIKUTI
PROTOKOL KESEHATAN DENGAN
PEMBERIAN TANDA TEMPAT
BERDIRI/DUDUK PALING SEDIKIT
BERJARAK 1-2 METER PER ORANG
5. MENYEDIAKAN SARANA CUCI
TANGAN PAKAI SABUN
B. SAAT PENYELENGGARAAN
DETEKSI DINI
1. PETUGAS MENGGUNAKAN ALAT PELINDUNG DIRI
(APD) YANG TERDIRI DARI SARUNG TANGAN, MASKER
DAN FACE SHIELD
2. PELAKSANAAN DETEKSI DINI SESUAI STANDART
DENGAN PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN
MELIPUTI JARAK DUDUK, ALUR KLIEN, PENGGUNAAN
MASKER DAN CUCI TANGAN
3. SEBELUM PENGUKURAN DILAKUKAN PESERTA
DIMINTA CUCI TANGAN SESUAI DENGAN STANDART (6
LANGKAH CUCI TANGAN)
4. SETELAH PROSES PELAKSANAAN SKREENING DAN
EDUKASI, PESERTA DIMINTA SEGERA MENINGGALKAN
LOKASI PEMERIKSAAN AGAR TIDAK TERJADI
KERUMUNAN MASSA
C. SETELAH PENYELENGGARAAN
DETEKSI DINI
1. PETUGAS MELAKUKAN PEMBERSIHAN LOKASI SERTA ALAT-ALAT
YANG TELAH DIGUNAKAN SESUAI KETENTUAN
2. MELEPASKAN APD SERTA CUCI TANGAN SESUAI STANDART
3. MEMBERSIHKAN DIRI DAN MANDI SEGERA SETIBA DIRUMAH
PROSEDUR YANG HARUS
DILAKUKAN OLEH
PESERTA/KLIEN
A. SEBELUM BERANGKAT KE
POSBINDU
1. MEMASTIKAN DALAM KONDISI SEHAT
SEBELUM DATANG KE POSBINDU (TIDAK
ADA RIWAYAT DEMAM, RIWAYAT
BEPERGIAN KE DAERAH LAIN / RIWAYAT
KONTAK DENGAN POSITIF SELAMA 14
HARI TERAKHIR
2. SELALU GUNAKAN MASKER
3. DATANG KE POSBINDU SESUAI DENGAN
JAM YANG SUDAH DITENTUKAN OLEH
PEYELENGGARA POSBINDU AGAR TIDAK
TERJADI KERUMUNAN DALAM SATU
WAKTU DAN SELALU JAGA JARAK
B. KETIKA DI POSBINDU
1. PATUHI PROTOKOL KESEHATAN
YANG DITETAPKAN POSBINDU
2. DUDUK/BERDIRI DI TEMPAT
YANG TELAH DITENTUKAN, JIKA
HARUS MENGANTRI JAGA JARAK,
PERHATIKAN TANDA-TANDA
YANG TELAH DITETAPKAN
3. LAKUKAN PEMERIKSAAN SESUAI
DENGAN ARAHAN DARI
KADER/PETUGAS
C. SETELAH MELAKUKAN DETEKSI
DINI
1. SEGERA TINGGALKAN LOKASI
PEMERIKSAAN
2. SEGERA MEMBERSIHKAN DIRI
SETIBANYA DIRUMAH
SKREENING IVA TES DAN SADANIS
PROSEDUR PELAKSANAAN
SKREENING IVA TES DAN
SADANIS
A. PERSIAPAN PENYELENGGARAAN
DETEKSI DINI KANKER LEHER RAHIM
1. MENGINFORMASIKAN AGAR PESERTA SKRINING IVA TES
DALAM KONDISI YANG SEHAT (TIDAK ADA RIWAYAT
DEMAM, RIWAYAT BEPERGIAN KE DAERAH LAIN/RIWAYAT
KONTAK KONTAK DENGAN ORANG YANG POSITIF SELAMA
14 HARI TERAKHIR)
2. JIKA MEMUNGKINKAN MEMANFAATKAN TEKNOLOGI
INFORMASI (HP, SMS, WHAT’S APP, EMAIL DSB) ANTARA
PETUGAS PUSKESMAS DAN PESERTA SKREENING DALAM
PENGATURAN JADWAL KEHADIRAN SUPAYA TIDAK
BERSAMAAN UNTUK MENGANTISIPASI PENUMPUKAN
MASSA
3. PENGUMUMAN DISERTAI INSTRUKSI MENGENAKAN
MASKER DAN MEMATUHI PROTOKOL KESEHATAN
4. LOKASI PENUNGGU DIATUR
SEDEMIKIAN RUPA MENGIKUTI
PROTOKOL KESEHATAN DENGAN
PEMBERIAN TANDA TEMPAT
BERDIRI/DUDUK PALING SEDIKIT
BERJARAK 1-2 METER PER ORANG
5. MENYEDIAKAN SARANA CUCI
TANGAN PAKAI SABUN
B. SAAT PENYELENGGARAAN
SKREENING IVA TES DAN SADANIS
1. PETUGAS MENGGUNAKAN ALAT PELINDUNG DIRI
(APD) LEVEL 2 YANG TERDIRI DARI GAUN, CAP,
SARUNG TANGAN, MASKER DAN FACE SHIELD
2. PELAKSANAAN DETEKSI DINI SESUAI STANDART
DENGAN PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN
3. SEBELUM DILAKUKAN TINDAKAN PEMERIKSAAN
IVA TES PESERTA DIMINTA CUCI TANGAN SESUAI
DENGAN STANDART (6 LANGKAH CUCI TANGAN)
4. SETELAH PROSES PELAKSANAAN SKREENING DAN
EDUKASI, PESERTA DIMINTA SEGERA
MENINGGALKAN LOKASI PEMERIKSAAN AGAR
TIDAK TERJADI KERUMUNAN MASSA
C. SETELAH PENYELENGGARAAN
DETEKSI DINI
1. PETUGAS MELAKUKAN PEMBERSIHAN LOKASI SERTA ALAT-ALAT
YANG TELAH DIGUNAKAN SESUAI KETENTUAN
2. MELEPASKAN APD SERTA CUCI TANGAN SESUAI STANDART
3. MEMBERSIHKAN DIRI DAN MANDI SEGERA SETIBA DIRUMAH

Anda mungkin juga menyukai