Anda di halaman 1dari 17

Keperawatan Komunitas

Pengkajian
By :
Ike Prafita Sari.,S.Kep.Ns.M.Kep
Program Studi S1 Keperawatan
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Mojokerto
Keperawatan Komunitas
Berorientasi Pemecahan Masalah

Proses Keperawatan
Penerapan Proses Keperawatan
Terjadi proses alih peran dari
tenaga keperawatan kepada klien
secara bertahap.
Ciri-Ciri Keperawatan Komunitas
1) Sintesis antara pelayanan keperawatan dgn
kesehatan komunitas
2) Continuity of care
3) Fokus pelayanan promotif dan preventif
4) Terjadi proses alih peran
5) Ada kemitraan perawat komunitas dgn masyarakat
6) Team Work lintas program dan lintas sektor serta
dgn msyarakat.
Pengkajian
Merupakan tindakan pengenalan komunitas
Dimulai dgn mengidentifikasi sistem yang ada
Tujuan pengkajian adl mengidentifikasi faktor positif
dan negatif
Kegiatan
Sosialisasi pokja
Survei Mawas Diri (SMD)
MMD
Sosialisasi Pokja
Mensosialisasikan program kerja
Pokja KIA (UKS)
Pokja Kesling (Kesind)
Pokja Lansia
Pokja Remaja
Pokja Jiwa Masyarakat
Mensosialisasikan program perawatan kesehatan
Poskesdes
Posyandu Lansia
Survei Mawas Diri (SMD)
Kegiatan pengenalan Pengumpulan

Pengkajian
Tujuan SMD
Masyarakat mengenal, mengumpulkan data, dan
mengkaji masalah kesehatan yang ada
Timbulnya minat dan kesadaran akan kesehatan
Cara Pelaksanaan SMD
1. Perawat komunitas dan kader yang ditugaskan
melakukan SMD meliputi
 Penentuan sasaran
 Penentuan jenis informasi
 Penentuan cara mendapatkan informasi
 Penentuan instrumen
Cara Pelaksanaan SMD
2. Kelompok pelaksanaan SMD dgn bimbingan
perawat komunitas mengumpulkan informasi
masalah kesehatan
3. Mengolah data kesehatan, menentukan masalh
kesehatan, dan menentukan prioritas masalh
kesehatan.
Musyawarah Masyarakat Desa (MMD)
Adlh pertemuan warga desa dengan petugas
kesehatan untuk membahas hasil pengkajian serta
menetapkan intervensi keperawatan
Tujuan MMD I
Mengenal masalah kesehatan
Masyarakat sepakat untuk menanggulangi masalah
kesehatan
Masyarakat menyusun intervensi keperawatan
Yang Harus Diperhatikan pada MMD
MMD harus dihadiri tokoh masyarakat, lintas
program, lintas sektor
MMD Dilaksanakan di balai desa atau tempat
pertemuan lain
MMD harus segera dilaksanakan setelah SMD
Cara Pelaksanaan MMD
Pembukaan
Pengenalan masalah
Penyajian data
Perumusan dan penentuan prioritas masalah
kesehatan
Penyusunan intervensi
Penutup
Metode dan Pendekatan Pengkajian
Komunitas
Windshield Survey : untuk mengidentifikasi berbagai
dimensi dari komunitas, lingkungan, gaya hidup (Data
primer)
Data Sekunder : perawat menggunakan data yang
telah tercacat sebelumnya
Pengkajian
Harus sesuai, jujur, spesifik
Data didapatkan dari kuesioner/interview dan
observasi.
Data yang didaptkan harus sesuai dengan jumlah KK

Anda mungkin juga menyukai