Anda di halaman 1dari 4

Tehnik konseling kesehatan

remaja bagi konselor sebaya


Apa yang dimaksud dengan konseling?
Konseling adalah suatu hubungan dimana
sedikitnya satu diantara pihak-pihak yang terlibat
mempunyai maksud membantu pihak lain untuk
meningkakan perkembangan dirinya,kedewasaan,
kemampuan berfungsi dan menghadapi hidup
lebih baik
Maksud konseling kesehatan remaja ?

Konseling kesehatan remaja adalah konseling


yang diberikan kepada seorang klien remaja
atau kelompok remaja yang membutuhkan
teman bicaa untuk mengenali dan
memecahkan masalahnya
Tujuan konseling pada remaja
• Membantu teman sebayamu agar mampu memahami
masalah yang sedang dihadapi.
• Memberi informasi yang berkaitan dengan masalah teman
sebayamu tampa memihak dan memberikan informasi ttg
fasilitas kes
• Mendorong teman sebayamu menemukan berbagai alternatif
penyelesaian masalah
• Membantu teman sebayamu untuk mengambil keputusan
sendiri dan melaksanakan keputusan tsb dengan
bertanggungjawab.
• Memberikan dukungan emosi, mengurangi kekhawatiran dan
penderitaan teman sebayamu
komponen dalam konseling remaja
KONSELOR
eKLIEN SEBAYA SEBAYA

SUASANA / ATMOSFIR KONSELING


KESEHATAN REMAJA

Anda mungkin juga menyukai