Anda di halaman 1dari 26

Nama Anggota

kelompok PRAKTEK KULIAH LAPANGAN


(PKL)
Pendahuluan
(STUDI PADA PEMERINTAH
DESA CISONTROL
Tinjauan Pustaka KECAMATAN RANCAH
KABUPATEN CIAMIS)

Metode Penelitian

PERAN BUMDES
Tinjauan Umum Objek
DALAM UPAYA
MENINGKATKAN
Hasil dan Pembahasan
Oleh :
PENDAPATAN ASLI DESA
Kelompok 8

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
kelompok
Nama Anggota Kelompok
Pendahuluan
Nama Anggota Kelompok

NO NAMA NIM
Tinjauan Pustaka
1 Dini Andayani 3403180042
2 Kintan Fitrya Ayuningsih 3403180035
3 Helmi Febiansyah 3403180056
Metode Penelitian
4 Rini Herlina 3403180146
5 Verra Sri Anggraeni 3403180174
6 Intan Siti Wahyuni 3403180055
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek
7 Delis Sapitri 3403180061
8 Rendy Adriansyah Syafarrela 3403180143
Hasil dan Pembahasan 9 Epa Nursamsiah 3403180181
10 Friska Ayu 3403180033
11 Laila Bela Novita 3403180087
Simpulan
Simpulan dan Saran
Pendahuluan
Nama Anggota
Kelompok
kelompok

Pendahuluan

Tinjauan Pustaka • Peranan BUMDes dalam aktivitas Keuangan di Desa


Cisontrol.
• Pembentukan BUMDes di Desa Cisontrol diperkuat
Metode Penelitian dengan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang
Desa.
• Desa Cisontrol ditetapkan sebagai Desa Percontohan.
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek

Hasil dan Pembahasan

Simpulan
Simpulan dan Saran
Konsep Badan Usaha
Nama Anggota
Kelompok Badan Usaha Milik Desa
kelompok
Koperasi
Pendapatan Desa
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka
Konsep Badan Usaha Milik Desa
Metode Penelitian Badan Usaha berwujud abstrak karena pada hakikatnya
merupakan organisasi dari suatu perusahaan, yang dapat
diketahui umum untuk dibedakan hanyalah bentuknya yang
tertulis di depan namanya, misalnya: Firma, CV, PT, dan
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek sebagainya, sedangkan yang terlihat secara konkret dari suatu
badan usaha itu sebenarnya adalah perusahaannya
Badan usaha menghaasilkan laba yang didapat dari hasil
pemasaran barang & jasa yang dihasailkan oleh perusahaannya..
Hasil dan Pembahasan

Simpulan
Simpulan dan Saran
Konsep Badan Usaha
Nama Anggota
Kelompok Badan Usaha Milik Desa
kelompok
Koperasi
Pendapatan Desa
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka Badan Usaha Milik Desa


Menurut Permendes-PDTT Nomor 4 Tahun 2015, Badan
Usaha Milik Desa merupakan badan usaha yang seluruh atau
Metode Penelitian sebagian besar modalnya dimiliki oleh Desa melalui penyertaan
secara langsung yang berasal dari kekayaan Desa yang
dipisahkan guna mengelola aset, jasa pelayanan, dan usaha
lainnya untuk sebesar-besarnya kesejahteraan masyarakat Desa.
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek Peranan BUMDes ini juga tercantum di dalam UU Desa bahwa
hasil dari BUMDes dimanfaatkan selain untuk pengembangan
usaha juga dimanfaatkan untuk pembangunan desa,
Hasil dan Pembahasan pemberdayaan masyarakat desa, dan pemberian bantuan untuk
masyarakat miskin melalui hibah, bantuan sosial, dan kegiatan
dana bergulir yang ditetapkan dalam Anggaran Pendapatan dan
Belanja Desa (Prasetyo dalam Tomisa,2020).
Simpulan
Simpulan dan Saran
Konsep Badan Usaha
Nama Anggota
Kelompok Badan Usaha Milik Desa
kelompok
Koperasi
Pendapatan Desa
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka Koperasi


Moh. Hatta yang diberi gelar sebagai Bapak Koperasi
Indonesia memberikan definisi Koperasi lebih sederhana namun
Metode Penelitian
jelas, padat dan di dalamnya terkandung suatu Visi dan Misi.
Beliau mengatakan koperasi dalah usaha bersama untuk
memperbaiki nasib penghidupan ekonomi berdasarkan tolong
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek
menolong. Semangat tolong menolong tersebut di dorong oleh
keinginan memberi jasa kepada kawan berdasarkan seorang buat
semua dan semua buat seorang (Juliana Lumbantobing, 2002:4).

Hasil dan Pembahasan

Simpulan
Simpulan dan Saran
Konsep Badan Usaha
Nama Anggota
Kelompok Badan Usaha Milik Desa
kelompok
Koperasi
Pendapatan Desa
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka
Pendapatan Desa
Metode Penelitian Pendapatan desa adalah semua pendapatan yang diperoleh melalui
rekening desa yang merupakan hak desa dalam 1 (satu) tahun anggaran
dan tidak perlu dikembalikan oleh desa (Kemendagri RI 2014). Menurut
Reksoprayitno, pendapatan mengacu pada uang yang diperoleh individu
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek dan perusahaan dalam bentuk gaji, upah, sewa, bunga, dan keuntungan,
termasuk berbagai manfaat seperti pengobatan dan pensiun.

Hasil dan Pembahasan

Simpulan
Simpulan dan Saran
Wawancara
Nama Anggota
Kelompok Observasi
kelompok
Dokumentasi
Kepustakaan
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka Wawancara


Melalui wawancara, peneliti dapat memperoleh informasi
mendalam tentang peran BUMDes dalam meningkatkan
pendapatan asli Desa Cisontrol di Kecamatan Rancah.
Metode Penelitian
Pihak-pihak yang menjadi narasumber antara lain:
Penanggung Jawab Desa Cisontrol, Pelaksana Bisnis BUMDes,
dan Penanggung Jawab Terkait Fokus Penelitian. Data yang
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek diperoleh dari hasil wawancara digunakan sebagai data asli,
yaitu data yang diperoleh dari orang dalam melalui wawancara
langsung yang dilakukan oleh peneliti di lokasi penelitian.
Hasil dan Pembahasan

Simpulan
Simpulan dan Saran
Wawancara
Nama Anggota
Kelompok Observasi
kelompok
Dokumentasi
Kepustakaan
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka Observasi


Serangkaian perilaku dan kondisi yang terkait dengan
Metode Penelitian organisasi dipilih, dimodifikasi, dicatat, dan diberi kode sesuai
dengan tujuan pengalaman. Pengamatan berguna untuk
mendeskripsikan dan merinci gejala yang terjadi. Observasi
bertujuan untuk mengumpulkan data melalui peninjauan langsung
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek terhadap peran BUMDes dalam meningkatkan pendapatan asli Desa
Cisontrol di Kecamatan Rancah.

Hasil dan Pembahasan

Simpulan
Simpulan dan Saran
Wawancara
Nama Anggota
Kelompok Observasi
kelompok
Dokumentasi
Kepustakaan
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka
Dokumentasi
Artinya, dengan mencatat semua kegiatan di instansi terkait
Metode Penelitian untuk menggali informasi atau pengetahuan yang berkaitan dengan
penelitian, seperti profil BUMDes dan Desa, Laaporan Keungan
BUMDes Cisontrol dan Laporan Sumber Pendapatan Asli Desa
(PADes).
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek

Hasil dan Pembahasan

Simpulan
Simpulan dan Saran
Wawancara
Nama Anggota
Kelompok Observasi
kelompok
Dokumentasi
Kepustakaan
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka
Kepustakaan
Artinya, mencari atau mengekstrak informasi atau pengetahuan
Metode Penelitian yang berkaitan dengan penelitian melalui sumber-sumber ilmiah
seperti buku dan jurnal.

TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek

Hasil dan Pembahasan

Simpulan
Simpulan dan Saran
Nama Anggota
Kelompok
kelompok

Pendahuluan

Tinjauan Pustaka
Profil Desa Profil BUMDes
Metode
MetodePenelitian
Penelitian

TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek

Hasil dan Pembahasan

Simpulan
Simpulan dan Saran
Letak Geografis & Struktur
Nama Anggota Sejarah Desa Visi,misi & strategi
Demografi Kepengurusan Desa
Cisontrol desa
kelompok

Pendahuluan

Tinjauan Pustaka
Kata Cisontrol berasal dari kata Sontrol yang
dilengkapi Ci didepannya (CI artinya sungai).
Metode Penelitian Cisontrol juga mengandung arti suatu tempat yang
terletak ditepi sungai dan sungai itu endiripun
dinamai sungan Cisontrol.
Tinjauan Umum Objek

Hasil dan Pembahasan

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
kelompok
Letak Geografis & Demografi
Pendahuluan
Dimulai dari perbatasan antara wilayah desa Cisontrol dengan
desa lainnya, arah utamanya adalah sebagai berikut :
Tinjauan Pustaka 1) Sebelah Utara: Desa Rancah dan Desa Cisontrol
2) Sebelah Timur: Desa Mekarsari, Kecamatan Tambaksari
3) Sebelah Selatan; Desa Bozong Gedang
Metode Penelitian
4) Sebelah Barat: Desa Cileungsir
Secara administratif wilayah tersebut terbagi menjadi 6 desa
Tinjauan Umum Objek kecil, yaitu: Dusun Harjamukti, Dusun Mandala Giri, Dusun
Kertajaga, Dusun Jetak, Dusun Kubang, dan Dusun Sindangjaya
Jumlah Rukun Warga (RW) 15 dan RT 59
Hasil dan Pembahasan

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
kelompok Struktur Organisasi Desa Cisontrol
Pendahuluan

Tinjauan Pustaka

Metode Penelitian

Tinjauan Umum Objek

Hasil dan Pembahasan

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
kelompok
Visi, Misi dan Strategi Desa
Pendahuluan
• Visi
Berlandaskan iman dan taqwa, Cisontrol telah menjadi desa
dengan reputasi yang baik, profesionalisme dan pelayanan yang
Tinjauan Pustaka prima, serta komitmen untuk meningkatkan kapasitas masyarakat.

• Misi
Metode Penelitian a) Membentuk lingkungan social yang islami.
b) Mengembangkan potensi desa dalam bentuk komoditas unggulan.

• Strategi Desa
Tinjauan Umum Objek
a) Pemberdayaan pondok pesantren, madrasah diniyah dan Majelis
Ta’lim.
b) Pemberdayan POKTAN, POKMAS dan pemdua.
Hasil dan Pembahasan c) Peningkatan produktivitas RT, RW, Kadus dan pemerintahan desa.

Simpulan dan Saran


Sejarah Struktur Organisasi
Nama Anggota BUMdes BUMDes
Jenis Usaha BUMdes
kelompok

Pendahuluan
Sejarah BUMDes
Tinjauan Pustaka
Koperasi Karang Taruna
Tahun 1985
Lingkung Agung

Metode Penelitian

Berubah Menjadi Salah Satu Unit


Tinjauan Umum Objek BUMDes Cisontrol

Tahun 2012 BUMDes Cisontrol Resmi


Hasil dan Pembahasan Berdiri

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
kelompok
Struktur Organisasi BUMDes
Pendahuluan Cisontrol

Tinjauan Pustaka

Metode Penelitian

Tinjauan Umum Objek

Hasil dan Pembahasan

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
kelompok

Pendahuluan

Tinjauan Pustaka
Jenis usaha BUMDes
Metode Penelitian BUMDes Cisontrol bergerak dalam bisnis Jasa Keuangan
yaitu dalam bentuk Tabungan Masayarakat (TAMAS).

Tinjauan Umum Objek

Hasil dan Pembahasan

Simpulan dan Saran


Pendapatan Asli Desa
Nama Anggota Sumber-Sumber Modal Dasar Hukum Pembagian
Hasil Usaha (PADes)
kelompok BUMDes

Pendahuluan

Sumber Modal
Tinjauan Pustaka

Sumber modal awal BUMDes Cisontrol terdiri atas :


Metode Penelitian
1. UEDSP (Usaha Ekonomi Dana Simpan Pinjam)
2. Raksadesa
Tinjauan Umum Objek 3. Dana Peradaban/uang pembinaan
4. Dana Desa

Hasil dan Pembahasan

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
kelompok

Pendahuluan
Pembagian Hasil Usaha

Tinjauan Pustaka No. Prosentase Dana Pembagian Hasil Usaha (PHU)

1. 30 % Biaya Operasional

Metode Penelitian
2. 30 % Honorium Pelaksana Operasional

3. 20 % Pendapatan Asli Desa (PADes)


Tinjauan Umum Objek
4. 10 % Penguatan Modal

Hasil dan Pembahasan 5. 10 % Komisaris

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
kelompok

Pendahuluan Pendapatan Asli Desa (PADes)

Tinjauan Pustaka Pendapatan Asli Desa (PADes) Cisontrol bersumber daari


sewa sarana olahraga, sewa kios desa, bagi hasil BUMBDes dans
hasil tanaman desa.
Metode Penelitian

Tinjauan Umum Objek

Hasil dan Pembahasan

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
Kelompok
kelompok
BUMDes
• Tabel dan Grafik Perkembangan Pendapatan dari Bagi Hasil
Pendahuluan BUMDes Periode Tahun 2015-2019
Perkembangan Pendapatan  
Tahun Pertumbuhan
Pendapatan
(%)
2015 12,250,000.00
Tinjauan Pustaka 2016 3,100,657.00 -74,69%
2017 -
2018 9,500,000.00
2019 7,500,000.00 -21,05%
Rata Rata 11,000,000.00  
Metode Penelitian
PERKEMBANGAN PENDAPATAN ASLI DESA DARI BAGI
HASIL BUMDES PERIODE TAHUN 2015-2019
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek 14,000,000.00
12,250,000.0
12,000,000.00
0
10,000,000.00 9,500,000.00
8,000,000.00 7,500,000.00
6,000,000.00
Hasil dan Pembahasan 4,000,000.00
3,100,657.00
2,000,000.00
0.00 0.00
2015 2016 2017 2018 2019

Simpulan
Simpulan dan Saran
Nama Anggota
kelompok
Pendapatan Asli Desa (PADes)
• Tabel dan Grafik Pendapatan Asli Desa Periode Tahun 2015-2019
Pendahuluan PERKEMBANGAN
PENDAPATAN ASLI DESA PERIODE TAHUN 2015-2019
Perkembangan Pendapatan
Tahun
Pendapatan Pertumbuhan (%)
2015 21,250,000
Tinjauan Pustaka 2016 14,600,657 -31%
2017 18,500,000 27%
2018 32,500,000 76%
2019 36,500,000 12%

Metode Penelitian Rata Rata 24,670,131  


     

PERKEMBANGAN PENDAPATAN ASLI DESA PERIODE TAHUN 2015-


2019
Tinjauan Umum Objek
40,000,000
35,000,000 36,500,000
32,500,000
30,000,000
25,000,000
21,250,000
Hasil dan Pembahasan 20,000,000 18,500,000
15,000,000 14,600,657
10,000,000
5,000,000
0
2015 2016 2017 2018 2019
Simpulan dan Saran
Nama Anggota
kelompok
Peran BUMDes dalam Upaya Meningkatkan PADes
• Tabel dan Grafik Pengaruh BUMDes Terhadap PADes Periode Tahun
Pendahuluan 2015-2019
Pengaruh BUMDes Terhadap PADes
Tahun BUMDes PADes Pengaruh (%)
2015 12,250,000 21,250,000 58%
Tinjauan Pustaka 2016 3,100,657 14,600,657 21%
2017  * 18,500,000 0%
2018 9,500,000 32,500,000 29%
2019 7,500,000 36,500,000 21%
Metode Penelitian        

Pengaruh BUMDes Terhadap PADes


40,000,000
36,500,000
Tinjauan Umum Objek 35,000,000
30,000,000
32,500,000
25,000,000
21,250,000
20,000,000 18,500,000
15,000,000 14,600,657
12,250,000
10,000,000 9,500,000
Hasil dan Pembahasan 5,000,000
7,500,000
3,100,657
0 0
2015 2016 2017 2018 2019

BUMDes PADes

Simpulan dan Saran


Nama Anggota
Kelompok
kelompok
Simpulan dan saran
Pendahuluan • Simpulan
Berdasarkan hasil penelitian Peranan BUMDes dalam upaya
meningkatkan PADes (studi kasus pemerintahan Desa Cisontrol
Tinjauan Pustaka Kecamatan Rancah Kabupaten Ciamis) sudah dikatakan meningkatakn
walaupun dari tahun ke tahun mengalami peningkatan dan penurunan.
Maka peranan BUMDes dapat dilihat dari indikator yang menjadi alat ukur
dari sebuah penelitian ini. Adapun indikator tersebut adalah peranan
Metode Penelitian BUMDes sebagai fasilitator. Peranan BUMDes sebagai fasilitator dalam
peningkatan PADes sudah dikatakan baik dan aktif dalam hal memfasilitasi
segala usaha yang dibangun di Desa Cisontrol itu sendiri.
• Saran
TinjauanUmum
Tinjauan UmumObjek
Objek 1) BUMDes Cisontrol harus bisa meningkatkan lagi PADes pada tahun
seterusnya dengan menambah jenis usaha baru tidak terbatas pada
tabungan masyarakat (TAMAS).
Hasil dan Pembahasan 2) BUMDes Cisontrol diharapkan bisa membuka lapangan pekerjaan
secara langsung untuk masyarakat Desa Cisontrol itu sendiri.
3) BUMDes Cisontrol diharapkan dapat melakukan pemberdayaan
masyarakat Desa Cisontrol.
Simpulan
Simpulan dan Saran

Anda mungkin juga menyukai