Anda di halaman 1dari 5

PERTEMUAN 4

PEREGANGAN
Setelah anda melakukan kegiatan belajar tentang :
1) Mamahami kondisi tubuh saat diam, berjalan, dan berlari
2) Memahami bentuk gerakan lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif.
Sekarang dipertemuan 4, anda harus memiliki kemampuan tentang
peregangan. Peregangan adalah kegiatan yang dilakukan untuk
mengkontaksi dan merelaksasi otot dan persendian sehingga menjadi lentur
(renggang). Teknik yang dilakukan adalah melakukan gerakan organ tubuh
seperti kepala, pinggul, tangan, dan kaki ke arah geraknya (persendian)
hingga menciptakan tarikan dan lenturan otot yang membantu melancarkan
peredaran darah.
• Peregangan terbagi atas 2 jenis yaitu peregangan statis dan dinamis.
1. Peregangan statis :
https://www.youtube.com/watch?v=L9oQACYMlXM
2. Peregangan Dinamis : https://www.youtube.com/watch?
v=UuUW14mcWv0
Tugas Project
• Silahkan anda analisis intruksi pada slide 5 hingga membantuk
gerakan peregangan dinamis. Buatlah sebuah video peregangan
dengan contoh pada slide 3 point 1.
• Upload ke youtube channel anda masing-masing, dan kirimkan
linknya ke Tugas Kelas (Tugas Project)
1. Gerakan kepala : 4 gerakan
2. Gerakan tangan : (1) tangan panjang pendek dada, (2) tangan atas bawah ke belakang, (3)
bentuk tangan “S”, (4) tangan memutarkan kedua bahu, (5) tangan putar kecil putar besar
seperti kipas, (6) tahan tangan posisi datar.
3. Gerakan pinggang : (1) tangan di pinggang, putar kiri kanan, (2) tangan disatukan, kaki
rapat, gerakkan tangan ke arah kaki 2x dan ke pinggang 2x, (3) kaki buka lebar, tangan
kanan menyentuh kaki kiri dengan posisi terbuka, (4) tangan pinggang, kaki rapat, putar
pinggang, (5) rentangkan tangan dan buka kaki, kaki kanan menendang tangan kiri, (6)
buka kaki lebar, masukkan kedua tangan ke kolong kaki 2x dan tangan ke atas 2x, (7) kaki
rapat, tangan rapat ke depan, kaki kanan menendang tangan kanan 2 x secara bergantian.
4. Gerakan kaki : (1) jongkok, jalan ke depan ke belakang, kanan, kiri, (2) berdiri, kaki selebar-
lebarnyan dan tumpuhkan berat badan ke arah kanan sampai posisi jongkok 1 kaki dan
bergantian ke kiri, (3) jongkok, lompat ke depan ke belakang, kanan kiri, (4) jongkok
tangan ke lantai, posisi ke 2 kaki ke belakang, posiis push up, turun, naik, dan Tarik kaki
kembali seperti posisi jongkok.

Anda mungkin juga menyukai