Anda di halaman 1dari 9

Proposal

Business Plan

Ayam Bakar Sambal Mampoes


Nama : Reyhan M.Z
Kelas : XII IPA 3
Pendahuluan
  1.1 Latar Belakang
 Dalam masa pandemi seperti ini para masyarakat sekarang ini banyak yang berdiam diri dirumah dan mulai berhati-hati
dalam memilih dan membeli makanan, karna pada masa kini banyak makanan yang tidak higienis dan tidak sehat.
Mayoritas masyarakat kelas bawah, memilih makanan hanya berpedoman pada rasanya yang enak dan murah. Dua hal
inilah yang menjadi prioritas utama mereka dalam membeli makanan. Mereka tidak begitu memikirkan kandungan yang
terdapat dalam makanan tersebut. Untuk itulah kami bermaksud untuk membuat makanan yang memiliki rasa yang enak
dengan harga yang cukup terjangkau dan aman untuk dikonsumsi karna tidak menggunakan bahan berbahaya, dan karena
itulah saya membuat Ayam Bakar Sambal Mampoes ini agar masyarakat berbagai kalangan dapat mengeyangkan perut
mereka hanya dengan mengeluarkan uang yang tidak banyak

 1.2 Tujuan usaha


1. Mendapatkan keuntungan.
2. Menarik minat konsumen untuk merasakan produk yang saya buat, agar mencapai target penjualan.
3. Membuat pelanggan ketagihan dan ingin kembali untuk membeli lagi.
4. Membuat pelanggan puas dengan dengan makanan yang kami jual.
Analisis Produk
2.1 Jenis, Nama, dan Karakteristik Produk
 a) Jenis Produk
 Jenis Produk yang dibuat adalah olahan dari ayam yang dibakar dan dipaduka dengan sambal dan lalapan.
 b) Nama Produk
 Nama Porduk olahan Ayam ini adalah “Ayam Bakar Sambal Mampoes”. Arti dari kata "Ayam" di nama
tersebut adalah,karena saya memakai bahan utamanya yaitu ayam,dan arti dari kata "Mampoes" adalah
sebutan bagi orang orang yang kepedasan karena sambal yang saya hidangkan bersama ayam bakar tersebut.
 c) Karakteristik Produk
Karakteristik Olahan ayam ini sebagai berikut :
 Jenis Produk : Ayam
 Bahan : Ayam,cabe keriting dan rawit,kecap, sayuran segar.
 Bentuk : Abstrak
 Ukuran : 50 gram
 MATERIAL : - Ayam
- Garam
- Gula
- Bawang Merah Dan Putih
- Cabe Rawit
- Gula
- Kecap
- Tempe Dan Tahu
- Kunyit,Jahe Dan Lengkuas
 Ukuran : 10 x 10 cm
 Berat : 50 Gram
KEUNGGULAN PRODUK
 Ayam bakar sambal tidak menggunakan bahan kimia maupun bahan berbahaya
 Bumbu Bumbu dan bahanya berbeda dengan ayam bakar yang lain
 Teknik membakr yang kami pakai masih tradisional yaitu menggunakan arang dan batok kelapa
agar rasanya lebih nikmat,tidak seperti ayam bakar biasanya.yang mayoritas sudah
menggunakan pembakar gas.
Profil Konsumen Dan Media Promosi
 PROFIL KONSUMEN
-Remaja sampai dewasa (kisaran 15-40 tahun)
-Daerah Penduduk Menengah, Daerah Penduduk Menengah ke Atas, Daerah Mahasiswa dan Pusat
Keramaian
 MEDIA PROMOSI
-Spanduk 
-Website
-Endorse 
-Media social
-Brosur
STRATEGI PEMASARAN
 mengadakan diskon dan bonus pembelian
 Media Brosur dan Spanduk
 Media Dunia Maya
 Media Dunia Maya
 Pengembangan Produk
BAHAN BAKU,BAHAN PENOLONG DAN
PERALATAN
 Bahan Baku

-Ayam

 Bahan Penolong

-Garam

-Bawang merah dan bawang putih

-Cabe Rawit

-Gula

-Kecap

-Tempe dan tahu

-Kunyit,Jahe dan Lengkuas

 Peralatan

-Katel

-Spatula

-Saringan

-Ulekan

-Pisau

-Grill/Panggangan

-KIpas
Proses Produksi atau Operasi
1. Bersihkan Ayam dan potong menjadi beberapa bagian
2. Lalu rebus air dan masukan bumbu kuning dan runggu mendidih
3. Jika sudah mendidih Masukan ayam ke dalam air ungkep an dan tunggu kurleb 30 menir
4. Jika sudah lalu bakar ayam nya diatas bara beri bumbu oles dan tunggu agak kering
5. Jika sudah agak kering olesi dengan kecap dan tunggu kecapnya lumer.
6. Jika sudah matang, lalu anhkat dan hidangkang dengan lalapan plus tahu dan tempe
goreng
7. Lalu beri sambal tomat dan samabal dabu dabu dan tambahkan nasi
8. Ayam bakar siap disantap.

Anda mungkin juga menyukai