Anda di halaman 1dari 7

EVALUASI PELUANG USAHA BARU

Faktor yang menyebabkan kegagalan tersebut diantaranya.


1. Pengetahuan pasar yang tidak memadai.
2. Kinerja produk yang salah
3. Usaha pemasaran dan penjualam yang tidak efektif
4. Tidak disadarinya tekanan persaingan
5. Keusangan produk yang terlalu cepat
6. Waktu memulai usaha baru yang kurang tepat.
7. Kapitalisasi yang tidak memadai, pengeluaran operasi
yang tidak diprediksi, investasi yang berlebihan pada asset
tetap, dan kesulitan keuangan yang berkaitan.
 
  1
Memenuhi permintaan pelanggan

a. Desain fungsional dari produk dan daya tarik penampilannya


b. Fleksibilitas, memungkinkan adanya modifikasi cirri luar dari
produk untuk memenuhi permintaan konsumen atau
perubahan teknologi dan persaingan
c. Daya tahan bahan baku produk
d. Bisa diandalkan, kinerja produk seperti yang diharapkan pada
kondisi operasi normal
e. Keamanan produk, tidak menimbulkan bahaya pada kondisi
operasi normal
f. Daya guna yang bisa diterima
g. Kemudahan dan biaya pemeliharaan yang rendah
h. Standardisasi melalui dihilangkan suku cadang yang tidak
perlu
i. Kemudahan untuk diproduksi dan diproses
j. Kemudahan untuk ditangani

2
Riset pasar

Menemukan pasar yang menguntungkan


Memilih produk yang dapat dijual
Menentukan perubahan dalam perilaku konsumen
Meningkatkan teknik-teknik pemasaran yang lebih
baik
Merencanakan sasaran yang realistic

3
Aspek utama untuk prosedur riset pasar

a. Penelitian potensi pasar dan identifikasi pelanggan


potensial
b. Analisa seberapa besar perusahaan baru tersebut bisa
memanfaatkan potensi pasar
c. Penentuan peluang nyata pasar dan resiko-resiko
melalui uji coba pasar

4
Menantukan sumberdaya financial

A. Penentuan kebutuhan financial total dengan dana-dana


yang diperlukan untuk operasional
B. Penentuan sumber daya financial yang tersedia serta
biaya-biayanya. Yaitu berupa pencarian sumber dana
dan biaya modal
C. Penetuan aliran kas dimasa depan yang bisa diharapkan
dari operasi dengan cara analisa aliran kas pada selang
waktu alternative singkat, biasanya bulanan.
D. Penentuan pengambalian yang diharapkan melalui
analisa pengembalian dari investasi.

5
Tekanan persaingan

A. Persaingan langsung dari produk atau


jasa yang identik dengan produk
perusahaan itu pada pasar yang sama
B. Tekanan tidak langsung dari barang
subtitusi (pengganti)

6
Menganalisa tekanan persaingan

i. iIdentifikasi pesaing besar potensial.


ii. iIdentifikasi berbagai strategi dan taktik
yang digunakan pesaing dan dampak
potensialnya terhadap operasi usaha yang
direncanakan
iii. Identifikasi keuntungan persaingan tertentu
dari usaha yang direncanakan dan
pengembangan strategi yang didasarkan
pada penekanan pada keuntungan tersebut.

Anda mungkin juga menyukai