Anda di halaman 1dari 11

Pendidikan di era teknologi

informasi dan komunikasi


Kelompok 6
1. Putri Adhila (18029041)
2. Depi Septiani (18052006)
3. Ilham Putra Paldani (18086278)
4. Restu Fadila Akbar (18087200)
5. Hosma Refwatul.H. (18029181)
6. Muhammad Alfin (18087156)
7. Yuni Sartika (18031119)
8. Lailatil Arifah (18031011)
Konsep Pendidikan di era teknologi
informasi dan komunikasi
1. Pengertian pendidikan
pengertian pendidikan adalah sebuah proses ataupun tahapan dalam
pengubahan sikap serta etika maupun tata laku seseorang atau kelompok
dalam orang dalam meningkatkan pola pikir manusia melalui pengajaran dan
pelatihan serta perbuatan yang mendidik.
2. Pengertian era teknologi
Era Teknologi adalah masa dimana produk selalu didaur atau dicpta
untuk memenuhi kebutuhan manusia. Keharusan ini dimungkinkan
karena manusia pada dasarnya adalah makhluk kreatif sebagai
sunnatullah atas rasa,cipta, dan karsa yang diberikan maha pencipta
kepadanya.
3. Pendidikan Di Era Teknologi

Perkembangan teknologi dan komunikasi dalam bidang pendidikan, menurut


Rosenberg, dengan berkembangnya ini ada lima pergeseran dalam proses
pembelajaran yaitu :
(1) dari pelatihan ke penampilan,
(2) dari ruang kelas ke tempat dimana dan kapan saja,
(3) dari kertas ke online atau saluran,
(4) fasilitas fisik ke fasilitas jaringan kerja,
(5) dari waktu siklus ke waktu nyata.
pergeseran proses pembelajaran yang mengalami perubahan dari kertas ke
online untuk saat ini telah dapat dirasakan maupun dilihat keberadaannya
ketika sebuah instansi pendidikan menerapkan system komputerisasi.
Misalnya yang paling mutakhir adalah berkembangnya Cyber Teaching atau
pengajaran maya, yaitu proses pengajaran yang dilakukan dengan
menggunakan media internet. Istilah lain yang popular saat ini ialah e-learning
yaitu sebuah model pembelajaran dengan menggunakan media teknologi
komunikasi (internet).
  Menurut Rosenberg, e-learning merupakan satu penggunaan teknologi
internet dalam penyampaian pembelajaran dalam jangkauan luas dengan
landasan berdasarkan tiga kriteria diantaranya yaitu :
E-learning merupakan jaringan dengan kemampuan untuk memperbaharui,
menyimpan, mendistribusi, dan membagi materi atau informasi,
Pengiriman sampai ke pengguna terakhir melalui computer dengan
menggunakan teknologi internet yang standar, Memfokuskan pada
pandangan yang paling luas tentang pembelajaran dibalik paradigma
pembelajaran tradisional.
Saat ini e-learning telah berkembang dalam berbagai model pembelajaran
yang berbasis TIK seperti : CBT (Computer Baseb Training), CBI (Computer
Based Instruction), Distance Learning, Distance Education, CLE (Cybernetic
Learning Environment), Dekstop Videoconferencing dan sebagainya. Istilah
lain yang lebih popular dari perkembangan teknologi komunikasi ini yaitu
system virtual. Dalam hal ini, kegiatan yang menyangkut komunitas virtual
dapat dianggap sebuah hal yang lebih banyak digunakan dalam lingkungan
akademis. Ini tentu dapat mempermudah tingkat keefektifan dari sebuah
system pembelajaran, dimana siswa atau mahasiswa dapat mengakses
materi-materi pendidikan secara lebih detail tanpa lewat interaksi secara
langsung (face to face) dengan guru, tutor ataupun dosen yang bersangkutan.
4. Pengaruh Era Teknologi dalam Pendidikan

-Poin-poin pengaruh Positif Teknologi di bidang Pendidikan


Sangat membantu proses pembelajaran itu sendiri, lebih cepat dan mudah
di akses. Berfungsinya virtual kelas, yang dimana sangat memudahkan para
pelajar untuk saling berkomunikasi dengan sang pengajar dengan system
tanpa bertatap [face to face].Memudahkan sistem usaha serta kegiatan
administrasi pada sebuah lembaga pendidikan karena penerapannya.
Pengaruh negatifnya adalah, berikut poin-poinnya
Terdapatnya berbagai macam situs-situs yang tidak mendidik, dan
membuat pengguna menjadi rusak atau terpengaruh akal pikirannya, seperti
situs porno, perjudian dan lain sebagainya.Membuat penggunanya menjadi
malas dalam satu sisi yang lain, akibat kecanggihan teknologi ini, sehingga
membuat pengguna malas dalam aktifitas membantu orang tua. Tindak
kriminal, seperti Cybercrime yang dimana kejahatan ini dilakukan seseorang
dengan perantara teknologi internet ini, sehingga mencetak generasi yang
berpengetahuan tetapi mempunyai moral yang rendah.

Anda mungkin juga menyukai