Anda di halaman 1dari 6

MENGANALISIS ANCAMAN

TERHADAP NEGARA DAN


UPAYA PENYELESAIANNYA
DI BIDANG IDEOLOGI, POLITIK, EKONOMI,
SOSIAL, BUDAYA, PERTAHANAN, DAN KEAMANAN
DALAM BINGKAI BHINNEKA TUNGGAL IKA.

OLEH: MUKARRAMAH, MURP


PPKN KELAS X
S E M E S T E R G E N A P T P. 2 0 1 9 / 2 0 2 0
SEKOLAH INDONESIA JEDDA
TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Menganalisis ancaman terhadap integrasi nasional.


2. Mengidentifikasi ancaman di bidang
Ipoleksosbudhankam.
3. Menunjukkan peran serta masyarakat dalam mengatasi
berbagai ancaman dalam membangun integritas nasional .
? ? ?
ANCAMAN…?
? ? ?
Usaha yang bersifat mengubah atau
merombak kebijaksanaan yang
dilakukan secara konsepsional melalui
tindak kriminal dan politis.
Buku Siswa PPKn kelas X, hal. 164
BERDASARKAN DEFINISI TESEBUT,
APAKAH INI MENJADI ANCAMAN?

JIKA, IYA, TERMASUK ANCAMAN DI BIDANG APA DAN


MENGAPA? JELASKAN ALASANNYA DAN SUBMIT!

Anda mungkin juga menyukai