Anda di halaman 1dari 13

LEMBAGA-LEMBAGA

MUHAMMADIYAH
Anggota Kelompok:

– Risky Ulfa D (K100160032)


– Umami Nafia (K100160033)
– Novi Khamilia (K100160034)
Menurut Anggaran Dasar Muhammadiyah disebutkan
bahwa :
1. Lembaga : unsur pembantu pimpinan yang diserahi
tugas dalam bidang tertentu
2. Lembaga dibentuk hanya oleh Pimpinan Pusat
3. Pimpinan Wilayah dan Pimpinan Daerah apabila
dipandang perlu, dapat membentuk lembaga tertentu
dengan persetujuan Pimpinan Persyerikatan setingkat
diatasnya.
Lembaga-lembaga
Muhammadiyah
(hasil Muktamar
satu abad 2010)

Pengembangan Zakat, Infaq dan Seni Budaya dan


Penelitian dan
Cabang dan Shodaqoh Olahraga
Pengembangan
Ranting

Hubungan dan
Pembina dan Penanggulangan Hikmah dan
Kerjasama
Pengawas Keuangan Bencana Kebijakan Publik
Internasional

Fungsi dan Tugas masing-masing Lembaga ?


1. Lembaga pengembangan Cabang dan
Ranting

Lembaga ini dibentuk untuk melakukan penguatan kembali


Ranting sebagai basis gerakan melalui proses penataan,
pemantapan, peningkatan, dan pengembangan ranting baru ke arah
kemajuan dalam berbagai aspek gerakan Muhammadiyah.
2. Lembaga Pembina dan Pengawas
Keuangan (LPK)

Fungsi dan Tugas :


 Menyusun dan memasyarakatkan sistem pengelolaan keuangan persyarikatan,
Pembantu Pimpinan dam Amal Usahanya.
 Membina dan Mengawasi pengelolaan keuangan persyarikatan, Pembantu
Pimpinan dan Amal Usahanya.
 Melakukan kajian tentang sistem keuangan umum sebagai pertimbangan bagi
Pimpinan Persyarikatan dalam kebijakan keuangan.
3. Lembaga penelitian dan Pengembangan

Tugas Pokok:
1. Penelitian dan pengembangan, mencakup program penelitian dan
pengembangan di PTM, dan penelitian pengembangan muhammadiyah
2. Bidang Penelitian dan Pengembangan:
 Pengembangan database dan pusat informasi Persyarikatan
 Pengembangan kerja sama lembaga penelitian dilingkungan Persyarikatan
 Peningkatan kualitas penelitian di PTM
4. Lembaga Penanggulangan Bencana
(LPB) / MDMC

Bertugas melayani kemanusiaan berdasarkan:


1. Nilai dasar ajaran agama islam “rahmatin lil alamin”
2. Sejarah perjuangan muhammadiyah sebelumnya
3. Organisasi MDMC yang lintas sektoral
4. Tuntutan perkembangan kerja kemanusiaan global
Tujuan strategis/prioritas utama MDMC dalam jangka waktu 3-5 tahun kedepan:
 Peningkatan kapasitas kelembagaan MDMC untuk kerja-kerja kemanusiaan dalam
isu bencana
 Penguatan jaringan dan mendorong partisipasi masyarakat dalam penanggulangan
bencana
5. Lembaga Zakat, Infaq, dan Shadaqah

Tugas:
Membantu Pimpinan Persyarikatan dalam
penerimaan, penampungan dan penyaluran dana
dari zakat, infaq dan shadaqah dari masyarakat
Islam dan warga Muhammadiyah.
6. Lembaga Hikmah dan Kebijakan
Politik

Tugas dan Fungsinya :


1. Mengadakan kajian politik yang berkaitan dengan perjuangan umat Islam dan
khususnya Muhammadiyah
2. Memberikan nasihat kepada Pimpinan Pusat Muhammadiyah mengenai
masalah politik ysng menyangkut jalannya Persyarikatan dan kebijaksanaan
Pimpinan Pusat
3. Menyelenggarakan pendidikan untuk mempertinggi kecerdasan politik kepada
pimpinan Persyarikatan dan petugas-petugasnya.
7. Lembaga Seni Budaya dan Olahraga
(LSBO)

1. Mengembangkan apresiasi kesenian, kesusastraan, dan pariwisata yang


Islami dan memberikan nuansa kehalusan budi dan spiritual Islami dalam
kehidupan warga Persyarikatan, umat, dan masyarakat luas.
2. Memproduksi film, buku, dan seni pertunjukan yang membawa pesan
kerisalahan dan peradaban Islami.
3. Melakukan kajian dan kritik terhadap praktik-praktik kesenian dan
berbagai publikasi yang bertentangan dengan nilai-nilai dan norma-
norma ajaran Islami serta merusak akhlak dan peradaban manusia.
4. Meningkatkan pengadaa dan pengelolaan sarana, prasarana,
pendidikan, produksi, dan pengembangan seni-budaya di lingkungan
persyarikatan.
8. Lembaga Hubungan dan Kerja sama
Internasional
1. Mengembangkan kerjasama yang harmonis dan saling menguntungkan dengan
berbagai instansi, baik pemerintah, maupun swasta, serta dalam maupun luar
negeri, untuk mendukung gerak Pesyarikatan
2. Berperan aktif dalam upaya membangun tata dunia baru yang adil dan
berkeadaban.
3. Mengembangkan kerjasama dengan berbagai pihak, baik dalam maupun luar
negeri, dalam rangka meningkatkan kualitas kehidupan umat Islam guna
mengejar ketertinggalan dalam berbagai bidang.
4. Mengefektifkan kerjasama dengan berbagai kalangan, baik dalam maupun luar
negeri, guna meningkatkan peran Muhammadiyah dan umat Islam secara lebih
luas sekaligus mengantisipasi segala bentuk pemojokan yang merugikan
Muhammadiyah dan umat Islam.
5. Menyelenggarakan pendidikan kader politik dan menyusun panduan tentang
Sekian dan Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai