Anda di halaman 1dari 10

RCM

Sesi-3
Reliability Centered Maintenance

 Fungsi dan standard kinerja(Function and performance


standard)
 Kegagalan fungsi (functional failure)
 Penyebab kegagalan (failure mode)
 Efek kegagalan (Failure effect)
 Konsekuensi kegagalan (Failure Consequences)
 Pemilihan jenis pemeliharaan (proactive tasks)
Kegagalan Fungsi (Functional Failure)

Kemampuan awal

Penurunan performance
(deterioration)
Performance

Performance yang
diinginkan
Kegagalan Fungsi

Kegagalan fungsi (functional Failure) :


DEFINISI:

“Ketidakmampuan aset untuk melakukan fungsinya terhadap standard


kinerja minimum yang dapat diterima oleh pengguna (user)”
Kegagalan Fungsi

Kegagalan fungsi (functional Failure) :

1. Tidak mampu melaksanakan fungsinya


2. Tidak memenuhi standard kinerja

MENGAPA SANGAT PENTING


MENDEFINISIKAN KAPAN SUATU ASET
DIKATAKAN MENGALAMI KEGAGALAN
FUNGSI ATAU KERUSAKAN ???
Kegagalan Fungsi

MENGAPA SANGAT PENTING MENDEFINISIKAN KAPAN SUATU


ASET DIKATAKAN MENGALAMI KEGAGALAN FUNGSI ATAU
KERUSAKAN ???

Untuk menyamakan persepsi mengenai kegagalan suatu aset sehingga dapat


dilakukan tindakan pemeliharaan yang tepat pada waktu yang tepat
Kegagalan Fungsi

Contoh:

Salah satu fungsi sistim hidraulik adalah untuk berisi oli


(contain).

A: Jika kebocoran oli menyebabkan sistim hidraulik


berhenti bekerja baru disebut mengalami kegagalan-
Bagian produksi

B: Sistim hidraulik tersebut mengalami kegagalan jika


kebocoran oli menyebabkan konsumsi oli yang berlebihan
dalam jangka waktu tertentu- Bagian pemeliharaan

C: Disebut mengalami kegagalan jika oli yang bocor


menggenangi lantai dan dapat menimbulkan kecelakaan
orang (jatuh, tergelincir) atau menimbulkan potensi
kebakaran – safety officer
Kegagalan Fungsi

Contoh:

Suatu turbin gas dengan kapasitas 30 MW

A: Dikatakan mengalami kegagalan jika turbin berhenti


beroperasi – Bagian Operasi

B: Dikatakan mengalami kegagalan jika daya maksimal


yang dihasilkan turbin < 30MW– Bagian Niaga

C: Dikatakan mengalami kegagalan jika tingkat


kebisingan turbin > 150 decibel pada jarak 50 meter---
Bagian Lingkungan & keselamatan

D: Dikatakan mengalami kegagalan jika vibrasi turbin >


level maksimum yang diizinkan– - Bagian engineering
Kegagalan Fungsi

Dengan menyamakan definsi kegagalan suatu aset


maka:

1. Akan menentukan jenis tindakan pemeliharaan


yang tepat
2. Hemat energi dan waktu

--Defisini kegagalan (kerusakan) harus ditentukan


bersama-sama oleh seluruh pihak yang terkait ;
operasi, pemeliharaan, engineering, lingkungan dan
keselamatan manajemen dan lain sebagainya--
Kegagalan Fungsi

Anda mungkin juga menyukai