Anda di halaman 1dari 8

Latar Belakang

Penelitian ini memiliki latar belakang masalah yaitu


di sekolah Madrasah Aliyah An-Nur Kota Cirebon,
sekolah ini memiliki kepribadian yang berciri khas
muslim dan terpercaya disertai dengan sekolah
yang telah memfasilitasi perpustakaan. Walaupun
difasilitasi dengan banyaknya buku, namun dalam
minat baca siswa baik itu diperpustakaan maupun
dikelas belum dikategorikan baik. Perpustakaan pun
dalam sebulan hanya dikunjungi beberapa siswa
saja, ini menandakan bahwa minat baca siswa
masih belum dikategorikan baik.
Pertanyaan
1. Apakah siswa menggunakan metode resitasi
secara maksimal pada mata pelajaran Sejarah
Kebudayaan Islam di Madrasah Aliyah (MA)
An-Nur Kota Cirebon sudah dikategorikan baik?
2. Apakah minat baca siswa Madrasah Aliyah
(MA) An-Nur Kota Cirebon sudah dikategorikan
baik?
3. Seberapa besar hubungan antara penggunaan
metode resitasi dengan minat baca siswa pada
mata pelajaran SKI di Madrasah Aliyah (MA)
An-Nur Kota Cirebon?
Tujuan
Penelitian ini dilaksanakan bertujuan untuk
mengetahui hasil penerapan media resitasi,
mengetahui peningkatan minat baca siswa,
pada mata pelajaran sejarah kebudayaan
islam (SKI)
Manfaat
Penggunaan media resitasi dapat
meningkatkan minat baca siswa karena
segala sumber belajarnya mudah
didapatkan.
Minat Baca
keinginan dan perhatian terhadap bahan bacaan yang terkandung dalam
berbagai bentuk bacaan baik itu tekt book maupun e-book.
Seseorang berkominukasi dengan diri sendiri sehingga mampu menangkap
makna yang terdapat dalam tulisan tersebut.
Dan menimbulah rasa emosi yang mengakibatkan perhatian mendalam
terhadap makna bacaan tersebut

Media Resitasi
Metode resitasi merupakan metode yang dapat mengaktifkan
siswa untuk mempelajari sendri suatu masalah dengan jalan
membaca sendri, mengerjakan soal sendri, sehingga apa yag
mereka pelajari dapat mereka rasakan berguna untuk mereka
dan akan lebih lama mereka ingat.
Penelitian ini menggunakan metode
kuantitatif. Populasi dari penelitian ini
adalah seluruh Siswa di MA An-Nur kota
Cirebon dan sample yang peneliti ambil
berjumlah 37 siswa. Teknik pengumpulan
data yang dilakukan dalam penelitian ini
yaitu: angket, observasi dan dokumentasi,
sedangkan untuk teknik analisis data
menggunakan rumus korelasi product
moment.
Kesimpulan
Penggunan media resitasi termasuk dalam kategori
baik dengan nilai 82,48% karena berada pada
interval 75% -100%. Dan prosentase minat baca
termasuk dalam kategori baik dengan nilai 95,7%.
Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa
hubungan penggunaan media resitasi dengan minat
baca siswa hasil perhitungannya menunjukan
adanya hubungan antara penggunaan media resitasi
dengan minat baca dikategorikan signifikan
terdapat korelasi yang termasuk dalam kategori
cukup tinggi(0,54).
Terimakasihhh…
Wassalamualaikum wr.wb

Anda mungkin juga menyukai