Anda di halaman 1dari 9

ِ ‫سالَ ُم َع َل ْي ُك ْم َو َر ْح َم ُة‬

‫هللا َو َب َر َكا ُت ُه‬ َّ ‫ال‬

PERLUNYA AKHLAK
TASAWUF PADA ERA
MODERNISASI

Are You Ready For This ?


Akhalak...
• Secara etimologi akhlak berasal dari bahasa Arab yang artinya adalah perangai (al-
sajiyah), adat kebiasaan (al’adat), budi pekerti, tingkah laku atau tabiat (ath-thabi’ah),
perbedaan yang baik (al-maru’ah), dan agama (ad-din). (Tiswarni, 2007: 1).
• Sedangkan pengertian akhlak secara terminologi dapat dilihat dari beberapa pendapat
para ahli:
1. Akhlak adalah sifat yang tertanam dalam jiwa yang menimbulkan macam-macam
perbuatan yang mudah, tanpa memerlukan pemikiran dan pertimbangan (Imam Al-
Ghazali)
2. Menyebutkan bahwa akhlak yaitu keadaan jiwa yang mendorong atau mengajak
melakukan sesuatu perbuatan tanpa melalui proses berpikir, dan pertimbangan terlebih
dahulu (Ibnu Maskawaih)
Lanjutan...
3. Akhlak yaitu suatu ilmu yang
menjelaskan baik dan buruk,
menerangkan yang harus
dilakukan, menyatakan tujuan
yang harus dituju dan
menunjukkan apa yang harus di
perbuat. (Ahmad Amin)
Tasawuf...
• Sejumlah ahli tasawuf menjelaskan bahwa makna tasawuf secara bahasa berasal dari
kata al-shuffah atau orang yang ikut pindah dengan Nabi dari Makkah ke Madinah.
• Atau dapat dimaknai pula sebagai suf (barisan), suf (kain wol), hingga ke bahasa
Yunani sophos (hikmat).
• Namun dari sisi linguistik tasawuf dapat dipahami sebagai sikap mental.
• Dari sisi istilah, pengertian tasawuf, manusia yang memiliki keterbatasan berupaya
mensucikan diri dengan cara menjauhkan pengaruh kehidupan dunia. Kemudian
mereka memusatkan perhatian hanya kepada Allah SWT.
Modernisasi dan Masyarakat Modern...
Kemajuan di bidang teknologi pada zaman modern ini telah membawa manusia ke
dalam dua sisi, yaitu bisa memberi nilai tambah (positif), tapi pada sisi lain dapat
mengurangi (negatif).
Menurut Sayyed Hossein Nasr, seorang ilmuwan kenamaan dari Iran, berpandangan
bahwa manusia modern dengan kemajuan teknologi dan pengetahuaannya telah tercebur
ke dalam lembah pemujaan terhadap pemenuhan materi semata namun tidak mampu
menjawab problem kehidupan yang sedang dihadapinya.
Menurut Nashr, kondisi manusia modern sekarang mengabaikan kebutuhannya yang
paling mendasar dan bersifat spiritual, mereka gagal menemukan ketentraman batin,
yang berarti tidak ada keseimbangan dalam diri.
Peran Akhlak Tasawuf
Berikut ini terdapat nilai-nilai ajaran tasawuf yang bisa dimplementasikan
untuk membantu masyarakat dalam upaya mencegah dampak negatif dari
kemajuan teknologi :
1.Ajaran taqarub ilallah (mendekatkan diri kepada Tuhan).
2.Ajaran tawakkal ilallah (berserah diri pada Tuhan)
3.Ajaran sikap ridha
4.Ajaran zuhud
5.Ajaran uzlah
Adapun peran akhlak dalam membina kehidupan masyarakat sekarang ini,
yaitu: akhlak dapat mewujudkan kehidupan yang makmur, akhlak mencegah
terjadinya tindak kejahatan tidak di dalam masyarakat, dan akhlak akan
membentuk manusia yang berkarakter mulia dan terhormat, baik di dunia
maupun diakhirat.
Tujuan Akhlak Tasawuf

Tasawuf perlu dikembangkan dan disosialisasikan kepada masyarakat


dengan beberapa tujuan, antara lain:
1. Untuk menyelamatkan kemanusiaan dari kebingungan dan kegelisahan
yang mereka rasakan sebagai akibat kurangnya nilai-nilai spiritual.
2. Memahami tentang aspek asoteris islam, baik terhadap masyarakat
muslim maupun non muslim.
3. Menegaskan kembali bahwa aspek asoteris islam (tasawuf) adalah
jantung ajaran islam.
Kesimpulan
Kehadiran ilmu pengetahuan dan teknologi telah melahirkan sejumlah
problematika masyarakat modern antaralain Deseintegrasi Ilmu Pengetahuan,
Kepribadian yang terpecah (split personality), Penyalagunaan Iptek,
Pendangkalan Iman, Pola hubungan materalistik, Menghalalkan Segala Cara,
Stres dan Frustasi.
Banyak cara yang diajukan para ahli untuk mengatasi masalah tersebut, dan
salah satu cara yang hampir disepakati para ahli adalah dengan cara
mengembangkan kehidupan yang berakhlak dan bertasawuf..
Dengan adanya bantuan tasawuf ini maka ilmu pengetahuan satu dan lainnya
tidak akan bertabrakan, karena berada dalam satu jalan dan tujuan. Selanjutnya
tasawuf melatih manusia agar memiliki ketajaman batin dan kehalusan budi
pekerti.
THANK YOU FOR YOUR
ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai