Anda di halaman 1dari 8

Webinar Kesehatan

Dalam Rangka Peringatan HUT RI ke-75

Tema:
“Merdekakan Rumah dari
Cengkeraman Asap Rokok Menuju
Indonesia Emas”

29 Agustus 2020
Beban Ganda Penyakit (1990 – 2015)
100
7 8 9 13
90

80
37
70
49
60 58
57
50 Situasi
40 Pandemi
56
30
43 Covid-19
20 33 30

10
1990 2000 2010 2015

Penyakit Menular Penyakit Tidak Menular


Cedera
Sumber : Double Burden of Diseases & WHO NCD Country Profiles
Transisi Epidemiologi

DALYs 2017
Merokok dan Covid-19
Fatality rate pasien Covid-19 pada
Merokok adalah faktor risiko pasien penyakit jantung, diabetes,
utama PTM dan meningkatkan hipertensi, PPOK atau kanker lebih
risiko terinfeksi COVID-19, tinggi dibanding dengan bukan
memperberat infeksi COVID-19 pasien PTM (World Health
dan meningkatkan risiko Organization, Report of the WHO-
kematian COVID-19. China Joint Mission on COVID-19,
14-20 February 2020)

Penderita Covid-19 yang perokok


Studi di China : perokok lebih 2,4 kali lebih berpotensi masuk
berisiko 14 kali terinfeksi dalam kategori berat dan
mempunyai prognosis buruk
Covid-19 dibandingkan dengan termasuk yang harus mendapatkan
bukan perokok (Zhou F, et all, perawatan intensif dan
Lancet, March 2020). menggunakan ventilator (Vardavas
CI, et all, 2020).
Kawasan Tanpa Rokok
khusus di dalam rumah
Selama pandemi Covid-19 diberlakukan
kebijakan bekerja dari rumah, belajar
dari rumah, tetap berada di rumah

Rumah perlu udara segar


yang menyehatkan bebas dari
polusi asap rokok dan lainnya
Kawasan Tanpa Rokok
Perlu:
Dukungan, Pengetahuan dan
Kepedulian Masyarakat

SDM Unggul

Bangsa Indonesia Maju


Propaganda Kesehatan
secara Masif dan Efektif

• Tidak merokok
• Tidak mencoba untuk
merokok
• Ciptakan rumah yang sehat
bebas dari asap rokok
Perlu dukungan dari semua pihak
agar Revisi PP No. 109 Th 2012 tentang
Pengamanan Bahan yang Mengandung Zat
Adiktif berupa Produk Tembakau bagi
Kesehatan

Dapat segera ditetapkan


Tujuannya melindungi setiap warga negara
dari bahaya asap rokok

Anda mungkin juga menyukai