Anda di halaman 1dari 21

Gizi bayi dan balita

Balita
O Periode yang terentang antara usia 1 sampai
dengan 5 tahun dapat dikatakan sebagai
periode laten karena pertumbuhan fisik tidak
langsung sedramatis waktu bayi, sementara
perkembangan motorik semakin komplek.
Mengapa gizi sangat
penting bagi balita
O Gizi yang baik merupakan salah satu faktor
penting dalam mewujudkan manusia yang
berkualitas, usia balita memang sangat rawan
karena pertumbuhan balita menentukan
perkembangan fisik dan mental anak di usia
remaja. Untuk itu makanan yang bergizi
sangat penting bagi pertumbuhan sel otak
yang sebagai dasar kecerdasannya.
O Pertumbuhan sel otak sangat cepat
dan intensif berlangsung sejak
bayi dalam kadungan sampai usia
2 tahun. Dan selanjutnya terus
berkembang usia 3 – 4 tahun
dengan kecepatan yang berkurang
dari sebelumnya
KMS
O Salah satu cara untuk memantau status gizi
bayi dan balita dengan KMS
O Bila grafik BB tidak naik selama 2 bulan,
berarti terjadi masalah.
Bagaimana pola
pemberian makanan
yang baik
Malnutrisi
O Kondisi medis serius bayi / balita akibat tidak
mendapat semua nutrisi penting yang di
butuhkan tubuh dengan kata lain mengalami
gizi buruk
Terima Kasih
Pola makan sehat untuk bayi
0 - 6 bulan
O Berikan pada bayi 0 – 6 bulan HANYA Air Susu Ibu
(ASI). Jangan berikan makanan tambahan lain karna
lambung bayi belum mampu mencerna makanan
tambahan. Gizi dari asi memenuhi kebutuhan bayi
O Bayi usia 6 bulan, bayi dapat dikenalkan dengan
makanan pendamping ASI berupa makanan lumat
seperti: bubur susu, bubur tepung, pisang
O Usia 6 – 9 bulan berikan 2x sehari

Anda mungkin juga menyukai