Anda di halaman 1dari 7

ACARA 4

JARINGAN TUMBUHAN
TUJUAN
 Memahami macam-macam jaringan
penyusun tubuh tumbuhan
 Mengetahui anatomi sel-sel penyusun
jaringan meristem, epidermis, pengangkut,
penguat, dan jaringan dasar
Preparat 1
Sayatan epidermis bawah daun Nicotiana tabacum dalam
air
Familia : Solanaceae
Perbesaran : 10x10 / 10x40

Keterangan :
1. stoma
2. sel penutup
3. sel tetangga
4. porus
5. trikoma glanduler
6. trikoma non-glanduler
Preparat 2
Sayatan epidermis batang Saccharum officinarum
(dalam air)
Familia : Poaceae
Perbesaran : 10x40

Keterangan :
1. sel panjang
2. sel pendek
3. sel silika
4. sel gabus
Preparat 3
Penampang melintang batang Saccharum officinarum
(awetan)
Familia : Poaceae
Perbesaran : 10x10 / 10x40

Keterangan :
1. epidermis
2. sklerenkim
3. parenkim
4. berkas pengangkut
5. Xylem
6. Floem
Preparat 4
Maserasi batang Ricinus communis
Familia : Euphorbiaceae
Perbesaran : 10x40

Keterangan :
1. trakea
2. trakeida
3. serabut
sklerenkim
4. parenkim
berkas

pengangkut

Anda mungkin juga menyukai