Anda di halaman 1dari 8

PRESENTASI PANCASILA

MENCEGAH RADIKALISME

• Singgih Zein M.R. • Sri Amanda R. (19104050030)


(19104050001) • Rafif Ulwannafis (19104050031)
• Kurnia Annisa P. (19104050005) • Jihan Ariqatur R (19104050039)
• Sri Wahyu Lestari (19104050008) • Mirza Ainun N. (19104050040)
• Firdausita Safitri R • Rosi Asri A. (19104050041)
(19104050012)
• Retno Yekti Utami (19104050029)
LATAR BELAKANG MASALAH
KITA MENGENAL INDONESIA SEBAGAI NEGARA PLURALIS, DI MANA
KEMAJEMUKAN HADIR DAN BERKEMBANG DI DALAMNYA. SEBUT SAJA,
SUKU, RAS, BUDAYA, BAHKAN AGAMA. KEMAJEMUKAN YANG TERJADI DI
INDONESIA PUN TIDAK TERLEPAS DARI KEMAJUAN DI BERBAGAI BIDANG
ILMU YANG MENYENTUH BERBAGAI SENDI KEHIDUPAN MASYARAKAT
INDONESIA. KEMAJEMUKAN ITU TELAH MEMBAWA AKIBAT YAITU
ADANYA PERJUMPAAN YANG SEMAKIN INTENSIF ANTAR KELOMPOK-
KELOMPOK MANUSIA. SALAH SATUNYA ADALAH PERGESEKAN YANG
SERINGKALI TERJADI DI ANTARA AGAMA-AGAMA YANG BERBEDA.
KETIKA KEYAKINAN TERHADAP SUATU AGAMA ITU CENDERUNG
DIMUTLAKKAN MAKA AKAN SANGAT BERPOTENSI PADA TIMBULNYA
PERGESEKAN ATAU KETEGANGAN.
RADIKALISME

KATA RADIKALISME DITINJAU DARI SEGI TERMINOLOGIS BERASAL DARI KATA


DASAR RADIX YANG ARTINYA AKAR (POHON). BAHKAN ANAK-ANAK SEKOLAH
MENENGAH LANJUTAN PUN SUDAH MENGETAHUINYA DALAM PELAJARAN
BIOLOGI. MAKNA KATA TERSEBUT, DAPAT DIPERLUAS KEMBALI, BERARTI
PEGANGAN YANG KUAT, KEYAKINAN, PENCIPTA PERDAMAIAN DAN
KETENTERAMAN, DAN MAKNA-MAKNA LAINNYA. KATA INI DAPATDIKEMBANGKAN
MENJADI KATA RADIKAL, YANG BERARTI LEBIH ADJEKTIF. HINGGA DAPAT
DIPAHAMI SECARA KILAT, BAHWA ORANG YANG BERPIKIR RADIKAL PASTI
MEMILIKI PEMAHAMAN SECARA LEBIH DETAIL DAN MENDALAM, LAYAKNYA AKAR
TADI, SERTA KETEGUHAN DALAM MEMPERTAHANKAN KEPERCAYAANNYA.
MEMANG TERKESAN TIDAK UMUM, HAL INILAH YANG  MENIMBULKAN KESAN
MENYIMPANG DI MASYARAKAT. SETELAH ITU, PENAMBAHAN SUFIKS –ISME
SENDIRRI MEMBERIKAN MAKNA TENTANG PANDANGAN HIDUP (PARADIGMA),
SEBUAH FAHAM, DAN KEYAKINAN ATAU AJARAN. PENGGUNAANNYA JUGA SERING
DISAMBUNGKAN DENGAN SUATU ALIRAN ATAU KEPERCAYAAN TERTENTU.
KEMUNCULAN RADIKALISME

KATA RADIKAL ITU SENDIRI BERASAL DARI BAHASA LATIN


RADIX YANG BERARTI AKAR(POHON) DAN  FUNDAMENTALISME
BERMAKNA DASAR DAN INTI, FUNDAMENTALISME ISLAM
DENGAN DEMIKIAN ADALAH DASAR DAN INTI AJARAN ISLAM.
GERAKAN INI DAPAT BERADA DI WILAYAH AKADEMIK, POLITIS,
BAHKAN EKONOMIS. FUNDAMENTALIS DENGAN RADIKAL
MEMANG SALING  BERKAITAN, KEDUANYA MEMILIKI
KESAMAAN ARTI YANG SAMA-SAMA BERMAKNA INTI,
KELOMPOK RADIKALISME MUNCUL DENGAN DI LANDASI
PAHAM FUNDAMENTALIS.
PERAN IDEOLOGI PANCASILA UNTUK MEMBENTENGI DARI
RADIKALISME

PANCASILA YANG NOTABENE MERUPAKAN PEGANGAN HIDUP BANGSAH


INDONESIA KINI MULAI TERKIKIS SEIRING PESATNYA PERKEMBANGAN
TEKNOLOGI DAN KUATNYA ARUS INFORMASI DI ERA GLOBALISASI SAAT INI.
PEMERINTAH JUGA SEKARANG INI TENGAH SIBUK TERHADAP MASYARAKAT
YANG BERPERGIAN KE SIRYA TERKAIT ISIS. PADAHAHAL SEHARUSNYA JIKA
NILAI-NILAI PANCASILA INI DISERAP BAIK OLEH BANGSA INDONESIA MAKA
TIDAK PERLU TAKUT TERHADAP FAHAM-FAHAM RADIKALISME SEPERTI ISIS,
SEBAB PANCASILA MENGANDUNG NILAI-NILAI LUHUR YANG BERSIFAT
FLEKSIBEL TERHADAP PERKEMBANGAN ZAMAN NAMUN TETAP MEMILIKI
CIRIKHAS TERSENDIRI.
MEMBENTENGI PEMUDA DARI RADIKALISME

TAK BISA DIMUNGKIRI, PEMUDA ADALAH ASET BANGSA YANG SANGAT


BERHARGA. MASA DEPAN NEGERI INI BERTUMPU PADA KUALITAS
MEREKA. NAMUN IRONISNYA, KINI TAK SEDIKIT KAUM MUDA YANG
JUSTRU MENJADI PELAKU TERORISME. SERANGKAIAN
AKSITERORISME MULAI DARI BOM BALI-1, BOM GEREJA KEPUNTON,
BOM DI JW MARRIOT DAN HOTEL RITZ-CARLTON,HINGGA AKSI
PENEMBAKAN POS POLISI SINGOSAREN DI SOLO DAN BOM DI BEJI DAN
TAMBORA, MELIBATKAN PEMUDA. SEBUT SAJA, DANI DWI PERMANA,
SALAH SATU PELAKU BOM DI JW MARRIOT DAN HOTEL RITZ-CARLTON,
YANG SAAT ITU BERUSIA 18 TAHUN DAN BARU LULUS SMA.
Beberapa hal yang patut dikedepankan dalam
pencegahan terorisme di kalangan pemuda:

PERTAMA, MEMPERKUAT PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (CIVIC


EDUCATION) DENGAN MENANAMKAN PEMAHAMAN YANG MENDALAM
TERHADAP EMPAT PILAR KEBANGSAAN, YAITU PANCASILA, UUD 1945, NKRI,
DAN BHINEKA TUNGGAL IKA.

KEDUA, MENGARAHKAN PARA PEMUDA PADA BERAGAM AKTIVITAS YANG


BERKUALITAS BAIK DI BIDANG AKADEMIS, SOSIAL, KEAGAMAAN, SENI,
BUDAYA, MAUPUN OLAHRAGA. KEGIATAN-KEGIATAN POSITIF INI AKAN
MEMACU MEREKA MENJADI PEMUDA YANG BERPRESTASI DAN AKTIF
BERORGANISASI

KETIGA, MEMBERIKAN PEMAHAMAN AGAMA YANG DAMAI DAN TOLERAN,


SEHINGGA PEMUDA TIDAK MUDAH TERJEBAK PADA ARUS AJARAN
RADIKALISME.

KEEMPAT, MEMBERIKAN KETELADANAN KEPADA PEMUDA. SEBAB, TANPA


ADANYA KETELADANAN DARI PARA PENYELENGGARA NEGARA, TOKOH
AGAMA, SERTA TOKOH MASYARAKAT, MAKA UPAYA YANG DILAKUKAN AKAN
SIA-SIA.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai