Anda di halaman 1dari 34

PELATIHAN DAN

PENGEMBANGAN
M A N A J E M E N S U M B E R D AYA M A N U S I A I I

C O U RT E S Y F O R : R A N D I W I J AYA & I I N
INDRIANI
S U M B E R B U K U D A R I R . WAY N E M O N D Y

P R E S N T E R B Y: D O S E N P E N G A J A R :
DRS. ZAINUL BAHRI DALIMUNTHE, SE.MM,
PH.D.

03/24/2021 1
Tujuan pelatihan dan Pelatihan dan
pengembangan adalah pengembangan
berguna untuk meningkatkan Jantung dari upaya
keahlian/skill karyawan yang berkelanjutan untuk
berkaitan dengan pekerjaan meningkatkan kompetensi
agar kualitas performa karyawan dan kinerja
mereka meningkat sehingga organisasasi
Pelatihan dan memberikan manfaat bagi
kemajuan perusahaan atau
pengembangan institusi.

03/24/2021 2
 Pelatihan
Aktivitas-aktivitas yang dirancang untuk memberikan para
pembelajar pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan
untuk pekerjaan mereka saat ini
 Pengembangan
Pembelajaran yan melampau pekerjaan saat ini dan memiliki
fokus lebih jangka panjang

Organisasi pembelajaran
Perusahaan yang menyadari pentingnya pelatihan dan
pengembangan yang berkait dengan kinerja berlanjutan dan
mau mengambil tindakan yang tepat
03/24/2021 3
 Dukungan Manajemen puncak

Faktor –faktor yang  Komitmen para spesialis dan generalis

mempengruhi  Kemajuan teknologi


pelatihan dan  Kompleksitas organisasi
pengembangan  Gaya belajar
 Fungsi-fungsi sumber daya manusia lainya

03/24/2021 4
Lingkungan ekternal dan internal

TENTUKAN KEBUTUAHAN TERAPKAN TUJUAN YANG PILIH METODE DAN IMPLEMENTASIKAN EVALUASI PROGRAM
YANG SPESIFIK SPESIFIK SYSTEM PENYAMPAIAN PROGRAM

03/24/2021 5
Faktor faktor yang mempengaruhi
pelatihan dan pengembangan
 Dukungan manajemen puncak
Agar program- program pelatihan dan pengembangan berhasil , dibutuhkan
dukungan kepemiminan dari atas cotohnya CEO GOLDMAN Nelson bersikeras
agar 24 vice presiden hal tersebut memahami sebuah insiatif baru , Goldman
memintanya untuk memberikan pidato singkat pada sesi bagi sang CEO.
Komitmen para Spesialis dan Generalis
Harus berkomitmen pada terlibat dalam proses dan pengembangan, tanggung
jawab utama untuk pelatihan dan pengembangan melekat pada para manajer lini.

03/24/2021 6
 Kemajuan Teknologi
Mungkin tidak ada faktor selain teknologi yang memberikan pengaruh
lebih besar pada pelatihan dan pengembangan. Komputer dan internet ,
khususnya, secara dramatis mempengaruhi berjalannya fungsi-fungsi
bisnis
Kompleksitas Organisasi
Organisasi mempunyai batasan-batasan tertentu (boundaries), dengan
demikian seseorang yang mengadakan hubungan interaksi dengan pihak
lainnya tidak atas kemauan sendiri, mereka dibatasi oleh aturan-aturan
tertentu. Organisasi merupakan suatu kerangka hubungan berstruktur
didalamnya dan berisi wewenang, tanggung jawab dan pembagian tugas
untuk menjalankan sesuatu fungsi tertentu.
03/24/2021 7
 Gaya belajar
 cara yang lebih kita sukai dalam melakukan kegiatan berfikir, memproses dan
mengerti suatu informasi . Dari definisi di atas, dapat disimpulkan bahwa gaya
belajar adalah ciri khas yang dimiliki oleh setiap orang dalam memberikan respon
terhadap pembelajaran yang diterimanya.
Beberapa contoh sebagai berikut
 para pembelajaran mengalami kemajuan dalam suatu bidang pembelajaran hanya
sepanjang mereka membutuhkan guna mencapai tujuan-tujuan mereka .
Waktu terbaik untuk belajar adalah ketika meningkatkan akan efisien
Bergantung pada jenis pelatihan, mungkin merupakan langkah bijaksana untuk
memberikan jeda diantara sesi-sesi pelatihan
Just in time training
Pelatihan yang diberikan kapanpun dan dimanapun pelatihan tersebut dibutuhkan
03/24/2021 8
 Fungsi –fungsi sumber daya mananusi lainya
staffing atau mengatur keanggotaan agar mendapatkan pekerja yang sesuai
kriteria, departemen sumber daya manusia biasanya melakukan serangkaian
kegiatan seperti wawancara, tes keahlian, dan menyelidiki latar belakang orang
tersebut .
Pelaksanan yang sukses dari fungsi- fungsi sumber daya manusia lainya juga
memiliki pengaruh penting terhadap pelatihan dan pengembangan
Contohnya jika upaya-upaya rekrutmen dan seleksi hanya menarik para
karyawan berkualifikasi sedang, perusahaan akan membutuhkan program-
program pelatihan dan pengembangan yang ekstensif

03/24/2021 9
Menentukan kebutuhan-kebutuhan
spesifik pelatihan dan pengembangan
 Kebutuhan-kebutuhan pelatihan dan pengembangan bisa di tentukan dengan melakukam analis
pada beberapa level.
 Analis organisasi : dari persepektif organisasi secara menyeluruh , misi-misi , tujuan- tujuan, dan
rencana- rencana strategik perusahaan dipelajari bersama dengan tujuan hasil- hasil
perencanaan sumber daya manusia .
 Analisis tugas: berfokus pada tugas-tugas yang diperlukan untuk mencapai tujuan-tujuan
 Analisi orang : menentukan kebutuhan pelatihan individual merupakan level terakhir ,
pertanyaan- pertanyaan yang relevan adalah , siapa yang perlu dilatih ;? Dan pengentahuan ,
keterampilan dan kemampuan jenis apa yang dibutuhkan para karyawan ?” penilaian kinerja
serta wawancara atau survei terhadap supervisor dan pemegang pekerjaan sangat membantu
pada level ini. 03/24/2021 10
Menetapkan tujuan-tujuan spesifik
pelatihan dan pengembangan
 Bidang pelatihan : kepatuhan kerja
Maksud: membekati supervisor dengan
1. Pengetahuan dan nilai mengenai praktik-praktik sumber daya manusia yang konsisten
2. Sasaran persyaratan-persyaratn hukum EE0
3. Keterampilan untuk menjalankan hal-hal tersebut
Tujuan: mampuh untuk
4. Menyebutkan bidang-bidang kepenyelisihan yang dipengaruhi oleh hukum-hukum ketenagakerja
mengenai diskiminasi
5. Mengidentifikasi tindakan-tindakan yang bias diterima maupun yang tidak bisa diterima
6. Menyatakan cara mendapatkan bantuan dalam masalah-masalah peluang kerja serta (equal
03/24/2021 11
Metode-metode pelatihan
dan pengembangan

03/24/2021 12
Studi kasus
Metode pelatihan dan
pengembangan dimana
para trainee di harapkan
mempelajari informasi
yang diberikan dalam
sebuah kasus yang
mengambil keputusan
berdasarkan hal tersebut

03/24/2021 13
Pemodelan perilaku
Metode pelatihan dan pengembangan yang memungkinkan
seseorang untuk belajar dengan meniru atau mereplikasi
perilaku orang-orang lainya untuk menunjukan kepada
para manajer cara menangani berbagai situasi

Permainan peran
Metode pelatihan dan pengembangan dimana para peserta
diminta untuk merespon permasalah-permaslah khusus
yang mungkin muncul dalam pekerjaan mereka dengan
meniru situasi-situasi dunia nyata
03/24/2021 14
 Permainan bisnis
Metode pelatihan dan pengembangan yang memungkinkan
para peserta untuk mengambil para peseta untuk
mengambil peran-peran seperti presiden, controller,vice
president, pemasaran dan dua organisasi bayangan atau lebih
dan bersaing satu sama lainya dengan memanipulasi faktor-
faktor yang dipilih dalam suatu situasi bisnis tertentu
 in-basket training
Metode pelatihan dimana para peserta diminta menyusun
prioritas dan kemudian menangani sejumlah dokumen bisnis,
pesane-mail,memo, laporan dan pesan telepon yang
biasanya dilewati meja seorang manajer
 On-the-job-training (OJT)
Metode pelatihan dan pengembangan informasi yang
memungkinkan seorang karyawan untuk mempelajari tugas-
tugas dalam pekerjaan dengan mengerjakan secara 15nyata
03/24/2021
 Rotasi pekerjaan
metode pelatihan dan pengembangan dimana para para
karyawan berpindah dari saatu pekerjaan kepekerjaan lainya
untuk memperluas bagaimana mereka
 magang
Metode rekrutmen yang biasanya melibatkan para mahsiswa
perguruan tinggi yang membagi waktu mereka antara
mengikuti kuliah dan bekerja untuk sebuah organisasi
 pelatihan pemula
Metode pelatihan yang mengkombinasikan instruksi dikelas
dengan on-the-job training

03/24/2021 16
Sistem penyampaian pelatihan dan
pengembangan

UNIVERSITAS AKADEMI DAN COMMUNITY COLLEGE


PERUSAHAAN UNIVERSITAS

03/24/2021 17
 Pelatihan tinggi online
Peluang-peluang pendidikan termasuk program gelar dan pelatihan yang disampaikan lewat
internet, baik secara penuh ataupun sebagian
Vestibule system
Sistem penyampaian pelatihan dan pengembangan yang mengambil tempat jauh dari area
produksi mengenai peralatan yang sangat menyerupai peralatan yang benar-benar digunakan
dalam pekerjaan
E-learning
Sistem penyampaian pelatihan dan pengembangan secara online
Virtual reality perpanjangan unik dari e-learning yang memungkinkan para trainee melihat objek-
objek dari suatu sudut pandang yang sulit atau tidak mungkin secara praktis
Simulator Sistem penyampaian pelatihan dan pengembangan yang terdiri atas piranti-piranti atau
program yang bisa mereplikasi tuntutan-tuntutam pekerjaan yang sebenarnya
03/24/2021 18
Pengembangan
manajemen
Terdiri atas seluruh pengamalam
pelatihan yang diberikan oleh
organisasi yang mengahasilkan
peningkatan keterampilan dan
pengetahuan yang diperlukan
dalam posisi-posisi manajerial
saat ini dan masa mendatang

03/24/2021 19
Alasan –alasan untuk menyelenggarakan pelatihan manajemen diluar dan dalam perusahaan
Alasan-alasan untuk menyelenggrakan pelatihan manajemen diluar perusahaan meliputi hal-
hal berikut ini
 Perspektif luar
 Sudut pandang baru
 Pengenalan kepara para pengajar ahli dan riset
 Visi yang lebih luas
Alasan-alasan untuk tetap menyelenggrakan pelatihan manajemen dalam perusahaan
 Pelatih yang lebih spesifik sesuai kebutuhan
 Biaya lebih rendah
 Waktu lebih sedikit
 Bahan-bahan yang relevan dan konsisten
 Lebih banyak control atas isi dan pengajar 03/24/2021 20
MENTORING DAN MENTORING ORIENTASI ONBOARDING
COACHING TERBALIK ORIENTASI EKSEKUTIF

03/24/2021 21
Mentoring dan coaching
Sering dianggap sebagai tanggung jawab atasan langsung yang
memberikan bantuan hampir seperti mentor
mentoring terbalik
Proses dimana para karyawan yang lebih tua belajar dari karyawan yang
lebih muda
Orientasi
Upaya pelatihan dan pengembangan awal bagi para karyawan baru yang
memahami mereka baru yang memberi mereka informasi mengenai
perusahaan pekerjaan, dan kelompok kerja

03/24/2021 22
Kegunaan orientasi
 Situasi kerja budaya perusahaan
 Kebijakan dan aturan perusahaan keangotaan tim
 Kompensasi sosialiasi
 Pengembangan karyawan
Tanggung jawab Dan penjadwalan orientasi
Merupakan tanggung jawab bersama dari staf pelatuhan dan suoervisor lini , para rekan
kerja seringkali berperan sebagai agen informasi yang baik
Contohnya seorang supervisor baru pada saat akan memiliki tanggung jawab
mengevaluasi para bawahnya , namun pengetahuan mengenai cara melakukan hal
tersebut mungkin bisa ditempatkan dalam enam bulan pertama .segmen pelatihan
mengenai evaluasi kinerja bisa ditempatkan di intenet atau intenet perusahaan dan
tersedia ketika kebutuhan muncul
03/24/2021 23
Onboarding (orientasi Eksekutif)
Proses yang digunakan perusahaan untuk membantu para eksekutif baru mempelajari dengan cepat
struktur, budaya dan politik organisasi sehingga mereka dapat mulai memberikan kontribusi bagi
organisasi sesegera mungkin

4.4 4.5
4.3

3.5
2.8
2.4 2.5
1.8

03/24/2021 24
Bidang bidang pelatihan khusus
Keberagaman

03/24/2021 25
Bidang-bidang pelatihan khusus
KEBERAGAMAN  Etika
Timbul dari kebiasaan adalah sebuah sesuatu di mana dan
bagaimana cabang utama filsafat yang mempelajari nilai
 Pelatihan keberagam (diversity training ) berupa atau kulitas yang menjadi studi mengenai standar dan
mengembangkan kepekaan diantara para karyawan penilain norma etika memerlukan sikap kritis, metodis, dan
mengenai tantangan-tantangan unik yang dihadapi sistematis sikap melakukan refleksi
kaum wanita dan minoritas serta berusaha
mencipatkan lapangan kerja yang lebih harmonis
Telekomuter
 English as a second language (ESL) Model atau perjanjian kerja dimana karyawan memperoleh
Pelatihan ESL menunjukan kepekaaan atas isu-isu fleksibilitas bekerja dalam hal tempat dan waktu bekerja
keberagaaman dan membantu perusahaan- perusahaan dengan bantuan teknologi berkomunikasi
berhubungan dengan para karyawan dalam cara yang
mengoptimalkan hubungan kerja pribadi. 03/24/2021 26
 Pemberdayaan
Pelatihan pemberdayan (empowerment training ) megajar
 Layanana panggan
para karyawan dan tim cara mengambil kepuasan dan
Pelatihan layanan pelangan ( customer service menerima tanggung jawab atas hasil
training ) mengajar para karyawan ketarampilan-
Remedial
keterampilan yang dibutuhkan untuk mencapai dan
melampaui harapan harapan pelanggan Berfokus pada keterampilan –keterampilan dasar seperti
keterampilan baca-tulis dasar matematika , orang-orang
Penyelesaian konflik
dalam persentase besar memasuki angkatan kerja tanpa
Pelatihan penyelesaian konflik (conflict resolution keterampilan yang dibutuhkan untuk menangani
training ) berfokus pada keterampilan –keterampilan pekerjaan-pekerjaan yang muncul karena perkembangan
komunikasai yang dibutuhkan untuk memecahkan teknologi
kebuntuan dalam hubungan
Manajemen kemarahan
Kerja tim
Program pelatihan manajemen kemarahan ( anger
Pelatihan kerja tim( teamwork training ) berusaha management ) memberikan para karyawan alat untuk
mengajar para karyawan cara bekerja dalam membantu mencegah pelecehan domestik dan kekerasan
kelompok yang seringkali diperdayakan dengan di tempat kerja.
kewenangan besar dalam mengambil keputusan
03/24/2021 27
 Mengimplemasikan program-program
pelatihan dan pengembangan seringkali
sulit , salah satu penyebabnya adalah
Mengimplemasikan bahwa para manajer biasanya beriontasi
program pelatihan pada tindakan ( action oriented ) dan
merasa mereka terlalu sibuk untuk
dan pengembnagan melatih dan mengembangkan .
Seringkali pemunculan masalah –
masalah unik. Pelatih melibatkan
perubahan, sehingga para karyawan bisa
menolak keras , umpan balik peserta
penting dalam tahap ini karena sering
kali ada maslah pada program-program
baru 03/24/2021 28
Ukuran-ukuran untuk mengevaluasi
pelatihan dan pengembangan

OPINI PESERTA TINGKAT PERUBAHAN PERILAKU


PEMBELAJARAN

03/24/2021 29
Pencapaian tujuan
dan pelatihan
P E N D E K ATA N L A I N U N T U K M E N G E VA L UA S I
P R O G R A M - P R O G R A M P E L AT I H A N D A N
P E N G E M B A N G A N M E L I B AT K A N
P E N E N T U A N S A M PA I D I M A N A P R O G R A M -
P R O G R A M T E R S E B U T T E L A H M E N C A PA I
T U J U A N - T U J U A N YA N G D I T E R A P K A N D A N
S E C A R A N YATA B E R D A M PA K PA D A K I N E R J A

03/24/2021 30
Benchmarking
Proses memonitor dan mengukur proses-proses internal
suatu perusahaan , misalnya operasi, kemudian
membandingkan data tersebut dengan informasi dari
perusahaan-perusahaan yang unggul dalam bidang-
bidang tersebut

Pengembangan organisasi
proses terencana untuk memperbaiki organisasi dengan
mengembangkan struktur, sisitem dan prosesnya guna
meningkatkan efektivitas dan mencapai tujuan –tujuan
yang diinginkan 03/24/2021 31
Survey feedback
Proses pengumpulan data dari unit organisasional dengan
menggunakan kuesioner, wawancara dan data objectif dari
sumber-sumber lain seperti dokumen , produktivitas,
turnover, dan kemangkiran
 QUALITY CIRCLE
Sekelompok karyawan yang secara sukarela rutin bertemu
dengan supervisor mereka untuk mendiskusi masalah-
masalah mereka , menyelidiki penyebab-penyebebnya ,
mereka mendasikan solusi-solusi dan mengambil tindakan
perbaikan setelah mendapat kewenangan melakukanya

03/24/2021 32
 Team building
Usaha sadar untuk mengembangkan kelompok-kelompo
kerja yang efektif dan keterampilan-keterampilan
kooperatif dalam organisasi secara keseluruhan
Sensitivity training
Teknik pengembangan organisasi yang dirancang untuk
membantu orang-orang mempelajari cara orang-orang
lain mempersepsikan perilaku mereka ( juga dikenal
sebagai T-group training )

03/24/2021 33
Thank you

Quentions ? 03/24/2021 34

Anda mungkin juga menyukai