Anda di halaman 1dari 23

PENGANTAR

LINGKUNGAN
LINDUNGAN LINGKUNGAN

PENGERTIAN – PENGERTIAN :

 Lingkungan (Environment)
Sekeliling tempat organisasi
beroperasi, termasuk udara, air, tanah,
SDA, flora, fauna, manusia dan
hubungan diantaranya.
 Lingkungan hidup adalah:
Kesatuan ruang dengan semua benda,
daya,keadaan & makhluk hidup, termasuk
manusia dan perilakunya yang
mempengaruhi berlangsungnya
perikehidupan dan kesejahteraan manusia
serta makhluk hidup lainnya.
(UU no 32 / 2009 psl 1)
 Pelestarian fungsi lingkungan hidup
Adalah rangkaian upaya untuk memelihara
kelangsungan daya dukung dan daya tampung
lingkungan hidup.
 Daya dukung lingkungan hidup
Adalah kemampuan lingkungan hidup untuk
mendukung perikehidupan manusia, makluk
hidup lain, dan keseimbangan antar keduanya.

Daya Dukung :
o Sumber air bersih semakin langka
o Sumber energi menipis
o Udara bersih menjadi mahal
o Kesuburan tanah menurun
o Sumber daya hutan menurun.
 Daya tampung lingkungan hidup
Adalah kemampuan lingkungan hidup untuk
menyerap zat, energi, dan/atau komponen lain
yang masuk atau dimasukkan kedalamnya.

Daya Tampung
o Pencemaran sungai di kota dan daerah
industri/ pertambangan
o Tumpahan minyak di laut.
o Erosi, banjir akibat hutan gundul.
o Pencemaran udara di kota dan daerah
industri.
o Wabah penyakit akibat pencemaran.
o Sampah perkotaan.
Baku mutu lingkungan hidup
Adalah ukuran batas atau kadar makluk hidup,
zat, energi, atau komponen yang ada atau
harus ada dan/atau unsur pencemar yang
ditenggang keberadaannya dalam suatau
sumber daya tertentu sebagai unsur lingkungan
hidup.
Pencemaran lingkungan hidup
Adalah masuk atau dimasukkannya makluk
hidup, zat, energi, dan/atau komponen lain ke
dalam lingkungan hidup oleh kegiatan manusia
sehingga melampaui baku mutu lingkungan
hidup yang telah ditetapkan.

8
Bahan Berbahaya dan Beracun (B3)

Adalah zat, energi, dan/atau komponen lain


yang karena sifat, konsentrasi, dan/atau
jumlahnya, baik secara langsung maupun tidak
langsung, dapat mencemarkan dan/atau
merusak lingkungan hidup, dan/atau
membahayakan lingkungan hidup, kesehatan,
serta kelangsungan hidup manusia dan makluk
hidup lain

9
Apa yang tercemar dan
harus dilindungi ?

1. Air
2. Udara
3. Tanah dan air tanah
1. Air

 Diperlukan untuk berbagai kegiatan


 Sumber terbatas (6% air tawar, 94% air laut)
 Mudah melarutkan bahan kimia
 Mudah tercemar berbagai kegiatan
 Punya kemampuan self purification

11
Dampak lingkungan air

 Perubahan kualitas fisika, kimia, biologi warna,


kejernihan, suhu, rasa, berat jenis kadar bahan
beracun, logam berat, padatan, zat nutrisi yang
meningkat : bakteri patogen, lumut, dll
 Keanekaragaman hayati menurun
 Self purification menurun
 Tidak dapat dimanfaatkan sesuai peruntukan

12
Sumber pencemaran air

 Hasil reaksi proses produksi


 Pencucian, pemeliharaan, kebocoran,
tumpahan
 Pembangkitan energi
 Sanitasi, rumah tangga
 Pertanian, peternakan

13
 Cara Pengendalian

 Dibutuhkan teknologi pengolahan,


terhadap limbah cair
 Pemantauan badan penerima, aliran
buangan
2. U d a r a

 Diperlukan setiap saat oleh kebanyakan makhluk


hidup.
 Selain komponen utama O2 dan N2 juga
mengandung anyak gas lain.
 Adanya komponen yang tidak diinginkan dalam
jumlah tertentu menyebabkan pencemaran.
 Dampak pencemaran dapat langsung terasa.
 Dampak sulit dikendalikan, dapat meluas.

15
Dampak lingkungan udara

• Langsung terhadap kesehatan manusia


• Terhadap tumbuhan
• Kerusakan bangunan
• Pengaruh meteorologi (hujan asam)
• Perubahan iklim global (pemanasan
bumi, perusakan ozon)

16
Jenis dan sumber pencemar udara
Jenis
 Partikulat
debu,asap, jelaga, abu, dll
 Senyawa gas
gas, uap

Sumber

Hasil aktivitas manusia


pembakaran, pembangkit tenaga, kendaraan bermotor,
emisi proses produksi, pembuangan hidrokar-
bon, penguapan bahan mudah menguap

17
 Cara Pengendalian

 Dibutuhkan teknologi pengendalian


emisi.
 Ada pemantauan emisi dan udara
ambien.
 Adanya program sukarela
(Langit Biru).
3. Tanah dan Air Tanah
 Disebut tercemar bila menunjukkan keadaan atau
potensi bahaya terhadap kesehatan atau
lingkungan akibat penggunaan saat ini atau
sebelumnya
 Penyebab
tumpahan skala besar, tumpahan jumlah kecil tetapi
rutin, kebocoran dari tangki atau perpipaan,
tumpahan/kebocoran dari gudang penyimpan
 Jenis pencemar
logam berat, bahan kimia berbahaya, gas beracun,
bahan beracun

19
 Cara Pengendalian

Pencegahan & remediasi


 Pengelolaan yang baik :
handling B3, sarana pencegah
kontaminasi, prosedur darurat,
pemeriksaan/pengawasan rutin
 Remediasi
pengambilan dan penggantian
dengan bahan yang bersih
Pencegahan Pencemaran
(Prevention of Pollution)

Untuk menghindari, mengurangi, atau


mengendalikan pencemaran, dalam suatu
proses produksi yang dapat mencakup 5R
Prinsip penerapan 5R

Re-Think : Pikir Ulang dalam suatu perencanaan

Reduce : Pengurangan jumlah limbah melalui


perencanaan dan perancangan alat
Reuse : Pemanfaatan kembali sumber daya

Recycle : Daur ulang limbah menjadi sumber daya

Recovery : Perolehan kembali

22
Proses Industri dengan teknologi produksi bersih

Anda mungkin juga menyukai