Anda di halaman 1dari 9

SSD VS HDD

MANA YANG LEBIH


CEPAT ?
RIO PRASETYO
Apa itu SSD? HDD?

SSD HDD
SSD atau singkatan dari Solid State Drive adalah HDD atau Hard Disk Drive adalah salah satu
perangkat penyimpan data yang menggunakan hardware yang digunakan untuk menyimpan data
serangkaian IC sebagai memori yang digunakan pada sebuah laptop atau komputer. perangkat
untuk menyimpan data atau informasi. penyimpanan yang vital dengan komponen utama
piringan cakram
Jadi , baik SSD maupun HDD itu merupakan perangkat keras ( Hardware ) yang berfungsi untuk menyimpan
data pada laptop atau pc ,baik itu file Sistem Operasi maupun file kita sendiri yang kita simpan.
Perbedaan SSD DAN
HDD
UKURAN DAN BERAT

■ Komponen atau material yang terdapat pada HDD, seperti platter,


head, dll sangat berpengaruh terhadap ukuran atau dimensi serta
berat dari HDD itu sendiri. Karena teknologi HDD sangat bergantung
pada putaran piringan, hal ini membuat batasan seberapa kecil HDD
dapat diproduksi. Sedangkan SSD terbebas dari batasan tersebut.
CARA KERJA

■ Cara kerja SSD dan HDD menjadi perbedaan paling mendasar yang
bisa ditemukan. Jika HDD yang selama ini kita gunakan
memanfaatkan perpaduan antara sistem mekanik dan elektrik
sebagai komponen penunjang performa, maka SSD lebih mengarah
ke sistem full-elektrik tanpa adanya part yang bergerak ketika
proses penulisan maupun pembacaan data. Ibarat kata, cara kerja
SSD mirip seperti proses transfer data yang biasa kita temukan di
microSD, RAM, atau USB Flashdisk. Sedangkan cara kerja HDD
lebih menyerupai FloppyDisk (disket)
KECEPATAN BACA DAN TULIS DATA

■ Kecepatan baca tulis SSD bahkan 8 kali lebih cepat dibanding


dengan HDD. PC yang terpasang SSD dapat melwati proses booting
dalam hitungan detik, pastinya tidak melebihi 1 menit. Sedangkan
waktun yang dibutuhkan HDD lebih lama tergantung dengan
spesifikasi, dan yang pasti tidak lebih cepat bila dibandingkan
dengan SSD.
■ Salah satu faktor penyebabnya adalah SSD tidak menggunakan
piringan berputar atau faktor mekanik sangat membatasi
kemampuan elektronik dari HDD.
EFEK YANG DITIMBULKAN

SSD HDD
■ Panas atau suhu SSD tidak setinggi ■ Panas yang berlebihan
HDD. ■ Konsumsi daya listrik yang tinggi
■ Konsumsi daya listrik sangat kecil, SDD ■ Putaran motor dan piringan menimbulkan
cukup butuh daya kurang dari 1 watt
suara noise yang tinggi
sedangkan HDD membutuhkan daya
yang mencapai lebih dari 10 watt
■ Tidak ada putaran motor dan piringan
membuat SDD sama sekali tidak berisik.
TABEL PERBANDINGAN
Terima Kasih!

Anda mungkin juga menyukai