Anda di halaman 1dari 22

“OM SWASTYASTU”

Nama Kelompok
• Gede Yuda Widyana (05)
• Gede Edi Kurniawan (02)
• Kadek Juli Ariasih (10)
• Kadek Juni Antari (11)
• Ketut Priandayani (21)
• Made Diah Karisma Utami (23)
PEGERTIAN FAUNA
• Fauna berasal dari bahasa
latin yang berarti alam hewan
artinya adalah khazanah
segala macam jenis hewan
yang hidup di bagian tertentu
atau periode tertentu. Atau
menurut kamus bahasa
indonesia definisi pengertian
fauna adalah keseluruhan
kehidupan hewan, suatu
habitat, daerah, atau strata
geologi tertentu atau juga
dapat berarti dunia hewan
Persebaran Fauna Di Dunia
1. Kawasan neotropik
• Wilayah fauna neotropik
persebar dari meksiko bagian
selatan sampai amerika
tengah dan amerika selatan.
kondisi wilayah neotropik
sebagian besar beriklim
tropis dan di amerika selatan
lebih bnyak yang beriklim
sedang. Khas fauna yang ada
di wilayah ini antara lain:
kukang,armadilo,alpaka,kele
lawar penghisap darah.
Contoh hewan di kawasan neotropik

Alpaka Kukang
2. Kawasan neartik
• Wilayah yang termasuk dalam
kawasan neartik terdapat di
belahan bumi utara tepatnya di
wilayah benua Amerika bagian
utara, dan seluruh wilayah
Greenland Amerika Tengah,
Kanada, Kepulauan Karibia.
Pada wilayah persebaran ini
terdapat beberapa fauna yang
mendominasi kawasannya,antara
lain: antelop bertantuk cabang
tiga,prairie dog,kalkun,burung
biru,salamander,bison,muskox
Contoh hewan di kawasan Netrik
Prairie dog Muskox
3. Kawasan Ethiophia
• Persebaran kawasan ini
meliputi Gurun Sahara,
Afrika Selatan, dan
Madagaskar. keadaan
lingkungan wilayah ethophia
relatif seragam. di bagian
utara wilayah ethiophia
terdapat gurun sahara. gurun
ini menjadi barier atau
pembatas wilayah ethiophia
dengan wilayah paleartik.
wilayah ethiophia memiliki kurang lebih 160
vetebrata darat,dan memiliki beberapa fauna
khas.
1. fauna khas di wilayah afrika misalnya gajah,
singa, cheetah, hyena, jerapah, zebra, unta.
2. fauna yang mirip dengan oriental adalah
jenis kucing dan anjing, lemur, baboon,
gorila, simpanse.
3. fauna khas pulau madagaskar misalnya
kudanil kecil, dan beberapa burung endemik
seperti burung gajah besar.
Contoh hewan di Kawasan Ethiophia

Gajah Afrika Babon


4. Kawasan Paleartik.
• Persebaran fauna paleartik
meliputi kawasan Kutub
Utara, Afrika Utara,
Semenanjung Arab (Asia
Barat), sebagian Asia
Tengah, Asia Timur, dan
seluruh benua Eropa.
keadaan lingkungan di
wilayah ini cukup bervariasi,
antara lain memiliki
perbedaan suhu yang tinggi
dan curah hujan yang
berbeda-beda.
Beberapa jenis fauna yang hidup di wilayah
paleartik antara lain:
1. fauna khas seperti tikus, landak,
bison,dan menjangan kutub.
2. fauna yang terbatas penyebarannya
seperti unta, rusa kutub, dan beruang
kutub.
3. beberapa jenis reptil yang berhubungan
dengan fauna ethiophia dan oriental
4. fauna endemik yang hanya terdapat di
daerah cina saja yaitu, panda.
Contoh hewan di Kawasan Paleartik.

Panda Burung Robin


5. Kawasan oriental
• Kawasan oriental dikenal
juga dengan kawasan
asiatis. Persebaran fauna
oriental meliputi Asia
Selatan, Asia Tenggara dan
Indonesia bagian barat.
Kondisi lingkungan wilayah
oriental cukup bervariasi,
sebagian besar beriklim
tropis sehingga banyak
terdapat hutan tropis yang
kaya akan flora dan fauna.
Beberapa fauna khas yang hidup di
wilayah oriental antara lain:
• harimau, gajah, orang hutan, berkantan,
monyet, badak bercula 1, tapir, babi
rusa.
• terdapat beberapa fauna endemik yang
hanya hidup di daerah tertentu,
misalnya anoa di sulawesi dan komodo
yang hanya terdapat di pulau komodo
dan pulau-pulau di sekitarnya.
Contoh Hewan di Kawasan Oriental

Badak bercula satu Tapir


6. Kawasan australis
• Persebaran kawasan ini
meliputi benua Australia,
Selandia Baru, pulau Papua,
dan kawasan Oceania. wilayah
persebar fauna australis
sebagian besar kondisi
lingkungannya tropis dan
sebagian lagi beriklim sedang.
kondisi lingkungan di wilayah
australia yang cukup mencolok
disebabkan oleh letaknya yang
jauh dari benua lainnya.
• beberapa hewan khas wilayah fauna
australia antara lain: koala, kanu
pohon, burung penghisap madu,
burung emu, kaswari, wallaby,
cendrawasih, kangguru, dan platypus.
Contoh Hewan di Kawasan Australis

Koala Platypus
VIDEO FAUNA DI DUNIA
“OM SHANTI SHANTI SHANTI OM”

Anda mungkin juga menyukai