Anda di halaman 1dari 6

NAMA : LINA FIRARISTIGISIA

NIM : 858903134
PRODI : PGSD - BI
POKJAR : SITUBONDO - DISPENDIKBUD
Tempat /Alamat Mengajar : SDN 2 SUMBERWARU
Jumlah Siswa : 22 siswa
LEMBAR REFLEKSI PELAKSANAAN
PRAKTEK PEMBELAJARAN TERPADU
Bagaimana cara saya memilih TEMA untuk pembelajaran terpadu?

Dalam memilih TEMA ada beberapa hal yang saya lakukan yaitu:
1. Saya memilih kompetensi –kompetensi dasar dari beberapa mata pelajaran di kelas 4 yang sekiranya
dapat saya padukan menjadi satu Tema.
2. Saya menyusun indikator-indikator untuk setiap kompetensi dasar di setiap mapel.
3. Indikator yang saya susun disesuaikan dengan kegiatan dalam pembelajaran sehingga bisa dipadukan atau
dikaitkan antar mapel menjadi pembelajaran satu tema yang terpadu
4. Indikator-indikator yang saya susun sifatnya mengerucut pada satu topic bahasan sehingga antar indikator
terbentuk keterpaduan dalam pembelajaran.
5. Saya gunakan model pembelajaran yang sekiranya dapat mempermudah pemahaman siswa sekaligus
dapat membuat siswa aktif dalam kegiatan belajar.
6. Saya gunakan media yang dapat memadukan beberapa indikator yang telah saya susun sehingga dalam
pelaksanaan pembelajaran nanti tidak lagi terlihat mata pelajaran namun yang terlihat hanyalah satu
keterpaduan tema.
Apa yang saya rasakan saat melakukan Praktek Pembelajaran
Terpadu di kelas saya sendiri ?

Yang saya rasakan adalah saya merasa sangat senang karena:


1. Saya bisa mengelola kelas dengan baik karena jumlah siswa yang tidak terlalu banyak dalam kelas.
2. Pembelajaran berjalan kondusif karena jumlah siswa seimbang dengan luas ruangan kelas.
3. Siswa aktif dalam kelompoknya karena ada tugas untuk didiskusikan bersama dalam kelompok.
4. Siswa aktif dalam pembelajaran karena saya menggunakan metode yang dapat merangsang siswa untuk
sering bertanya dan menjawab pertanyaan.
5. Siswa juga aktif dalam pembelajaran secara individu karena saya selalu memberikan penguatan dan
reward bagi setiap penampilan mereka.
6. Pengelolaan waktu dari awal pembelajaran hingga akhir pembelajaran cukup sesuai.
Bagaimana
Bagaimana reaksi
reaksi atau
atau kesan
kesan siswa
siswa saya
saya pada
pada saat
saat saya
saya melakukan
melakukan praktek
praktek
pembelajaran
pembelajaran terpadu
terpadu di
di kelas?
kelas?

1. Mereka sangat penuh rasa ingin tahu


2. Tidak ada kesan takut maupun tegang
3. Mereka sangat aktif saat tanya jawab antara guru dengan siswa
4. Mereka sangat senang sekali ketika mendapat pujian ataupun penghargaan atas penampilan
mereka.
4. Mereka selalu aktif dalam kelompoknya hanya ada beberapa siswa yang terlihat kurang aktif
dikarenakan kemampuannya yang berada di bawah teman-temannya. Namun dia tetap bekerja
dalam kelompoknya.
5. Mereka sangat menyukai sekali metode pembelajaran yang saya gunakan karena diselingi dengan
permainan adu cepat sehingga dapat meningkatkan semangat dan rasa antusias para siswa dalam
kelompoknya.
Apa komentar /saran teman sejawat /kepala sekolah
terhadap penampilan saya saat praktek melaksanakan
pembelajaran terpadu?

1. Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan sudah runtut sesuai RPP.


2. Antar mata pelajaran sudah terbentuk keterpaduan menjadi satu tema.
2. Model pembelajarannya pun sesuai dengan tema hari ini.
3. Siswa sudah sangat aktif dalam pembelajaran.
4. Siswa mempunyai kesempatan untuk tampil di depan kelas.
5. Perbanyak menggunakan model pembelajaran yang dapat merangsang
keaktifan siswa.

Anda mungkin juga menyukai