Anda di halaman 1dari 13

NAMA KELOMPOK KURUS X-IBB:

•1 Heni Dayanti (13)


•2 Usnul Dwi Saraswati (22)
MENGANALISIS JENIS MAKANAN
TERKAIT KESEHATAN DAN
PERTUMBUHAN
A. Pengertian Makanan Sehat
Makanan yang dikategorikan seabagai makanan sehat adalah
makanan yang mengandung unsur-unsur zat yang
dibutuhkan tubuh dan tidak mengandung bibit penyakit dan
racun. Namun, makanan yang dikategorikan sehat ini sangat
berhubungan dengan sikap dan pola makan dari setiap
orang. Jadi setiap makanan yang mengandung unsur-unsur
bergizi harus disertai dengan upaya menjaga kebersihan dan
kesehatan orang yang memakannya.
B. Makanan Sehat yang Dibutuhkan Tubuh
Unsur-unsur makanan sehat adalah makanan yang mengandung zat-zat seperti :

1. Protein
2. Zat Lemak
3. Karbohidrat
4. Air
5. Mineral
6. Vitamin
7. Zat Besi
8. Yodium
9. Zat Kapur
C. Manfaat Unsur-Unsur Makanan
Zat-zat yang dikandung dalam makanan mempunyai fungsi atau manfaatnya tersendiri bagi tubuh
kita. Zat-zat yang dibutuhkan tubuh fungsinya sebagai berikut :

1. Zat Tenaga
Zat tenaga biasa berasal dari karbohidrat, lemak, protein. Unsur-unsur ini biasa terdapat pada
nasi, jagung, daging, telur.

2. Zat Pembangun
Unsur-unsur makanan yang mengandung zat pembangun adalah protein, mineral, dan air.

3. Zat Pengatur
Makanan yang terdapat zat pengatur adalah mineral, vitamin, dan air.
D. Bentuk Tubuh
Setiap manusia ingin memiliki penampilan yang menarik dan
sempurna, karena seseorang dilihat dan dinilai orang lain pertama kali
dari penampilannya. Oleh karena itu upaya untuk memperbaiki
penampilan selalu dipelajari dan dicari demi mencapai kesempurnaan.
Untuk memiliki penampilan yang sempurna sebaiknya setiap individu
mengenal bentuk tubuhnya, karena setiap orang memiliki bentuk tubuh
yang berbeda-beda dan tidak semua orang memiliki bentuk tubuh
ideal.
Bentuk Dasar Tubuh Kurus
Seseorang dikatakan memiliki bentuk tubuh kurus, jika berat badannya
kurang dari brerat ideal.
Pada perkembangannya bentuk dasar tubuh kurus dapat dijelaskan
lebih terperinci yaitu :
• Bentuk Tubuh Kurus Pendek, dengan ciri-ciri antara lain : tinggi badan
dibawah rata-rata (<160 cm), berat badan kurang dari berat ideal.

• Bentuk Tubuh Kurus Tinggi, dengan ciri-ciri antara lain : tinggi badan
diatas rata-rata (>160 cm), berat badan kurang berat dari ideal.
Strategi Makan untuk Si Kurus
Pola makan yang dianjurkan bagi seseorang yang berbadan kurus :
• Makanlah tiap 2,5 jam – 3 jam sekali
• Usahakan untuk makan 30 menit setelah anda bangun tidur
• Kunyah makanan terakhir 2 jam sebelum tidur
• Jangan terpaku pada pola makan diantara makan besar sebagi snack
atau camilan
• Konsumsi makanan yang beragam. Variasi makanan diperlukan untuk
memperkaya nutrisi yang masuk.
Menu Seimbang
Seseorang yang memiliki bentuk tubuh kurus, gemuk maupun ideal
dianjurkan untuk mengonsumsi makanan “4 Sehat 5 Sempurna” yang
terdiri dari :
1. Makanan Pokok (sumber hidrat arang)
2. Lauk Pauk (sumber protein dan lemak)
3. Sayuran (vitamin dan mineral)
4. Buah-buahan (sumber vitamin)
5. Susu (sumber protein, vitamin, dan mineral)
Jenis Makanan dan Jumlah Kalori
•Makanan
  yang tepat untuk dikonsumsi seseorang yang memiliki bentuk
tubuh kurus yakni :
1. Nasi (204kalori/1 mangkok)
2. Daging Merah (
3. Daging Ayam (
4. Ikan Salmon (146 kalori/100gram)
5. Jeroan Daging (1.541 kalori/100gram)
Tips Olahraga untuk Orang Kurus Agar
Memiliki Bentuk Tubuh Ideal
• Yoga
Peneliti Allan Kristal menemukan bahwa latihan yoga secara teratur
dapat membantu penyebaran berat badan secara berlebih.
• Terapi
Melakukan terapi berfungsi untuk meningkatkan nafsu makan.
• Renang
Meningkatkan otot dan suara dan membuat seluruh anggota tubuh ikut
bergerak sehingga seluruh bagian tubuh bisa berjalan dengan baik dan
akhirnya juga bisa menambah berat badan kamu.
Jenis Minuman Yang Diperlukan Bagi Orang
Kurus
• Minuman berprotein (protein shake), dapat menambah berat badan
Misalnya : Susu
• Minuman Berkarbohidrat, memberikan energi yang tinggi untuk membangun otot
Misalnya : Jus Pisang
• Jus Sayuran, membantu meningkatkan berat badan dan memenuhi asupan vitamin
Misalnya : Jus Tomat
• Minuman Bersuplemen, mengandung vitamin dan mineral kaya akan kandungan
kalori yang tinggi
Misalnya : Teh Hijau

Anda mungkin juga menyukai