Anda di halaman 1dari 11

JENIS – JENIS METODE PENELITIAN

KUALITATIF
( Materi Kuliah Ke 2 )

Oleh :
Dr. Samtono, M.Si
Dosen Pascasarjana STIEPARI Semarang
1. Penelitian Fenomenologi
Penelitian fenomenologi berorientasi untuk
memahami, menggali ,dan menafsirkan arti dari
peristiwa, fenomena-fenomena dan hubungan
dengan orang-orang yang biasa dalam situasi tertentu.
Teori bukan aturan, regulasi, norma, atau apapun
yang krusial dalam memahami perilaku, akan tetapi
bagai mana teori ini didefinisikan dan dipakai dalam
situasi-situasi khusus.
Suatu sekolah menerapkan peraturan
Sekolah Anti Narkoba,
Dengan tujuan utama : adalah mendidik untuk
menjadi siswa yang “Sehat Jasmani dan Rochani “
Ini teori , namun dalam pelaksanannya mungkin
perilaku siswa tidak sesuai dengan peraturan yang
sudah ditetapkan sekolah.
Contoh lain : Penelitian untuk mengungkapkn pelaku
teroris di Indonesia; Faktor-faktor yang menyebabkan
anak-anak remaja mengkonsumsi NARKOBA.
2. Penelitian Historis ( Sejarah )
Penelitian terhadap kejadian-kejadian pada masa lampau
dengan menggunakan analisis logis atau sering disebut sebagai
pola penelitian kesejarahan
.
Pengumpulan Data Primer seperti : Orang-orang yang terlibat
langsung dalam suatu peristiwa/kejadian, atau sebagai saksi
dalam suatu kejadian; Dokumentasi dalam suatu kejadian
/Peristiwa; dsb
.
Penelitian sejarah dapat digunakan untuk menjawab :
Pertanyaan tentang : “Kapan Kejadian Berlangsung” Siapa
Pelakunya; dan “Bagaimana Proses Kejadiannya “
3. STUDI KASUS ( Case Study )
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan metode
kerja yang paling efisien, maknanya peneliti
mengadakan telaah secara mendalam tentang suatu
kasus, kesimpulan hanya berlaku atau terbatas pada
kasus tertentu saja.

Misalnya : Peneliti ingin meneliti tentang kelemahan dan


kebaikan, proses belajar mengajar, metode mengajar,
media belajar, yang digunakan lembaga pendidikan
selama ini, sehingga mendapat metode mengajar yang
baru yang dipandang paling efektif dan efisien.
4. PENELITIAN ETNOGRAFI
( Budaya )
Penelitian Etnografi merupakan penelitian yang paling
banyakdilakukan dalam bidang Antropologi. Penelitian
ini berusaha untuk mendeskripsikan tentang budaya
masyarakat yang masih primitif dalam bentuk : Cara
berfikir; Cara hidup; Adat; Berperilaku; Bersosial;
dsb.

Usaha untuk mendeskripdikan budaya atau aspek-


aspeknya disebut etnografi. Dalam penelitian etnografi,
budaya merupakan kerangka teoritik untuk
memformulasikan kerangka kerja mereka.
5. PENELITIAN Graunded Theory
G.T. merupakan prosedur penelitian kualitatif yang sistematik,
dimana peneliti suatu teori yang menerangkan konsep, proses,
tindakan, atau interaksi mengenai suatu topik pada level
konseptual yang luas.
Pendekatan G.T. Menyusun teori berdasarkan data empiris
lapangan, dengan alasan :
 Tidak ada yang apriori yang mampu menyakup kenyataan yang
berbeda-beda dalam kehidupan manusia.
Peneliti sebagai instrumen penelitian tahu persis apa yang
dilihatnya , oleh karena itu harus bersikap betul-betul netral
Teori dasar lebih dapat responsif atau lebih sesuai dengan nilai
nilai-nilai yang kontekstual
6. Penelitian tindakan ( Action Research )
Penelitian tindakan merupakan refleksi antara teori
dengan praktek, sehingga aplikasi dari hasil penelitian.
Dalam ilmu-ilmu sosial dan pendidikan banyak
dilakukan penelitian tindakan.
Penelitian tindakan dalam dunia pendidikan saat ini
makin banyak diminati dan perlu mendapat perhatian
yang serius untuk kedepan penelitian tindakan
dilakukan melalui penelitian tindakan kelas, yang
bertujuan untuk memperbaiki mutu pendidikan proses
pembelajaran, dikelas/sekolah dalam upaya
mengembangkan profesi pendidikan.
7. PENELITIAN PUSTAKA
( Library Research )
Penelitian perpuatakaan (Libray Research) atau
dikenal juga dengan riset non reaktif.
Penelitian perpustakaan, berbeda dengan penelitian
kualitatif lapangan (field reasearch) beda subtansial
terletak pada ; judul, masalah penelitian, kerangka
berfikir, obyek/subyeknya ( latar ), metodologi,
analisis data hingga bentuk sistematika laporan.
TERIMA KASIH

Selamat belajar semoga sukses selalu !

 AMIN……………..,

Anda mungkin juga menyukai