Anda di halaman 1dari 8

PERILAKU HIDUP BERSIH

DAN SEHAT
MELALUI KEGIATAN
MENCUCI TANGAN
Kenapa kita harus mencuci
tangan…?

Karena sepanjang waktu kita selalu


bersentuhan dengan benda dan orang lain.
Hal itu membuat bakteri menempel/
berpindah di tangan. Akibatnya kita bisa
terkena atau tertular penyakit seperti : diare
dan cacingan.
Kapan kita harus mencuci
tangan…?
1. Sebelum & sesudah menyiapkan
makanan.
2. Sebelum & sesudah makan.
3. Setelah ke kamar mandi/ toilet.
4. Setelah bersin, batuk atau
membuang ingus.
5. Setelah menangani sampah.
Langkah-langkah mencuci tangan
Basahi kedua telapak
tangan memakai air Usap dan gosok
yang mengalir, ambil kedua punggung
sabun kemudian usap tangan secara
dan gosok telapak bergantian
tangan secara lembut.

Bersihkan
Jangan lupa jari-
ujung jari
jari tangan, gosok
secara
sela-sela jari
bergantian
hingga bersih
dengan
mengatup
Lanjutan...
Gosok dan putar kedua
ibu jari secara bergantian.

Letakkan ujung jari ke telapak


tangan kemudian gosok
perlahan
Alternaif pembersih tangan
Penggunaan hand sanitizer
tidak dapat digunakan
sebagai pengganti air dan
sabun. Melainkan, hanya
sebagai alternatif jika
tidak tersedia air dan
sabun untuk mencuci/
membersihkan tangan.
Manfaat mencuci tangan

1. Dapat menghilangkan 4. Dapat mencegah terjadinya


kotoran yang menempel di penularan penyakit dari satu
tangan. orang ke orang lainnya.

2. Dapat menghilangkan kuman 5. Tangan menjadi lebih bersih


dan bakteri yang menempel/ dan harum.
bersarang di tangan.

3. Dapat mencegah timbulnya


berbagai penyakit seperti
diare dan cacingan.

Anda mungkin juga menyukai