Anda di halaman 1dari 24

GIZI SEIMBANG BAGI

VEGETARIAN

N. ARIATI
VEGETARIAN

 Pertama kali diciptakan tahun 1847 dan


secara formal pada 30 september 1847 oleh
Joseph Brotherton (Inggris)
 Sebelum tahun 1847, tidak makan daging
secara umum : PHYTHAGOREAN
 Di Indonesia, suku bangsa Jawa tdk terlalu
banyak mengkonsumsi daging dan gemar
makan tahu tempe …. Diet Semi Vegetarian
…. Harapan hidup tinggi
PENGERTIAN
 Vegetarian berasal dari bahasa Latin
dari kata “vegetus” : keseluruhan,
sehat, segar, hidup.

 Definisi asli vegetarian adalah dengan


atau tanpa telur atau produk dairy ….
Vegetarian society
 Tidak menyantap makanan yang berasal
dari hewani termasuk susu dan telur.
Mereka memiliki keyakinan yang lalu
berkembang menjadi semboyan bahwa
makan daging bukan jaminan baiknya
kesehatan dan tidak makan daging tidak
berarti buruknya kesehatan seseorang.

 Vegetarian adalah sebutan bagi orang


yang hanya makan tumbuh-tumbuhan
dan tidak mengkonsumsi mkn yang
berasal dari mahluk hidup seperti daging,
unggas, ikan atau hasil olahannya.
ALASAN MENJADI VEGETARIAN

1. ALASAN KESEHATAN
2. ALASAN LINGKUNGAN
3. FINANSIAL
4. KEPERCAYAAN/SPIRITUAL (RELIGIUS)
5. ALASAN FISIOLOGIS TUBUH MANUSIA
PENGELOMPOKAN VEGETARIAN
1. Vegetarian vegans.
Kelompok ini merupakan vegetarian murni
karena mereka sama sekali tidak
menyantap hidangan yang berasal dari
hewani seperti daging, jeroan, susu, telur
dan sebagainya. Karenanya sumber
makanan utama kelompok ini adalah nabati
(sayur-sayuran, buah-buahan, kacang-
kacangan dan biji-bijian).
 2.   Vegetarian Lacto

Kelompok ini selain menyantap hidangan


dari sumber-sumber nabati, masih
mengkonsumsi susu dan hasil olahannya
seperti keju, mentega, yoghurt dan
sebagainya
3   Vegetarian Lacto-Ovo
Kelompok ini selain berpantang makan
produk-produk hewani jika harus
menyembelih terlebih dulu, jadi telur dan
susu masih diperbolehkan. Hidangan
utama tetap bersumber dari produk-
produk nabati (biji-bijian, kacang-
kacangan, buah-buahan, sayur-sayuran
dsb).
4   Vegetarian Vesco
Kelompok ini selain
menyantap hidangan
dari sumber nabati,
juga memperbolehkan
mengkonsumsi
hidangan dari
ikan, baik ikan
laut maupun ikan
air tawar.
5.  Vegetarian Fluctarian

Kelompok ini termasuk kelompok yang


paling longgar. Kelompok ini hanya
berpantang makan daging yang berwarna
merah. Jadi mereka masih bisa makan
daging ayam, ikan, dan unggas lainnya
serta hasil olahannya.
POLA MAKAN VEGETARIAN
 Mengandung nutrisi lengkap

 Bervariasi, sesuai type vegetarian

 Terutama untuk anak dan remaja perlu


perencanaan ….. Masa pertumbuhan

 Nutrisi yang mungkin kurang adalah


protein, vit.B12, vit.D, ribovlafin, kalsium,
zinc, dan iron
POLA MAKAN VEGETARIAN ANAK-ANAK

 ASI atau susu formula …dasar mkn bayi


hingga usia 1 tahun
 Konsumsi susu kedele
 Lemak tidak dibatasi
 Berikan vitamin dan mineral tambahan
 Vit.B12 ditambahkan pada menu
 Zat besi pada sumber sayuran
IMPLIKASI GIZI PADA VEGETARIAN
 Kebutuhan protein ….
Variasi menu nabati
 Protein kacang kedele
setara dengan protein
hewani, lebih mudah
dicerna dan langsung
diserap
 Sumber Protein 
kedelai sbg protein
serbaguna
IMPLIKASI GIZI PADA VEGETARIAN
 Zat besi untuk pembentukan
sel-sel darah merah. Zat besi
dari nabati tidak dapat terserap
optimal.
Vitamin C, asam nitrat, asam
malat … membantu penyerapan
zat besi
Vit. C …. Buah dan sayuran
hijau
As. Nitrat & malat …. Apel, labu
kuning, mangga, tomat, sitrus
IMPLIKASI GIZI PADA VEGETARIAN

 Seng untuk mempertahankan


keseimbangan sisitem kimia dalam tubuh,
organ reproduksi dan otak.
Serat dan asam fitat… menghambat seng
Sumber : bayam, kacang kapri, mentega
kacang, popcorn, tepung terigu, wijen
IMPLIKASI GIZI PADA VEGETARIAN
 Vitamin B12 untuk pembelahan sel dan
pembentukan darah.

Kebutuhan Vit.B12 dapat dipenuhi dari food


suplemen, tempe, tauco, oncom
Vegetarian yg sebelumnya makan daging
mempunyai cadangan vit. B12.
IMPLIKASI GIZI PADA VEGETARIAN
 Vitamin B6, untuk pemanfaatan protein
Sumber dari kacang kedele, kentang,
pisang, ubi jalar beras merah dan kurma

Diet vegetarian beresiko kekurangan Vit.B …


Kesemutan (fungsi syaraf menurun)…
konsumsi Vit.B dan olahraga
IMPLIKASI GIZI PADA VEGETARIAN
 Vitamin D,

Diet vegetarian beresiko kekurangan Vit.D


 pembentukan vit D dari pro vit D
terganggu
 Diet vegetarian umumnya mengandung
lemak jenuh dan kolesterol rendah tetapi
serat, mg,K,folat dan antioksidan (Vit.C, E,
Fitokimia) yang tinggi

 Diet vegetarian dapat berimplikasi pd :


1. Menghindari kegemukan
2. Mencegah penyakit tertentu
MANFAAT DIET VEGETARIAN
1. Menjaga Berat Badan
 Diet Veget >> banyak mengandung
antioksidan dan serat

2. Terhindari dari Penyakit


 peny jantung, Kanker (kanker usus,
pankreas, payudara, rahim, &
ovarium)
3. Sehatkan Pikiran
 penelitian yang dilakukan di British Journal
of Health Psychology menemukan bahwa
aspuan sayuran yang besar juga dapat
menghasilkan lebih energi, ketenangan,
perasaan bahagia, dan dampak positif
pada suasana hati lainnya
4. Kulit Lebih Sehat
 Mengkonsumi sayuran yang mengandung
banyak mineral bisa mempercantik dan
menyehatkan kulit. Hal ini disebabkan
karena kandungan mineral serta
antioksidan dapat melancarkan sirkulasi
darah dan menjaga pigmen kulit
5. Meningkatkan Hormon Seksual
 sayuran atau buah-buahan seperti stroberi,
kacang almon, ubi, dan semangka,
bermanfaat meningkatkan libido dan
hormon seskual pada tubuh.

 penelitian yang dilakukan di Ceko


menemukan, bau tubuh seorang
vegetarian diakui lebih menarik dan dan
menyenangkan daripada mereka yang
sering memakan daging.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai