Anda di halaman 1dari 15

Kelompok 7

Sejarah Wajib
Anggota Kelompok :
1. Elisabeth Yolanda Heina Wijaya ( 08 )
2. I Gusti Agung Putri Wardhani (18 )
3. Kadek bagus maha putra ( 19 )
4. Komang Tria Mahagayatri ( 28 )
5. Ni Luh Dian Melani ( 32 )
Kerajaan Islam di Sulawesi
a) Kerajaan Gowa - Tallo
Sebelum menjadi kerajaan Islam, Kerajaan Gowa –
Tallo sering berperang dengan kerajaan Luwu, Bone,
Soppeng, dan Wajo.Sekitar tahun 1582 Kerajaan
Bone, Wajo dan Soppeng mengadakan persatuan
untuk untuk mempertahankan kemerdekaan yang
disebut Perjanjian Tellumpocco.Proses islamisasi di
Sulawesi Selatan semakin mantap dengan adanya
para mubalig yang disebut Datto Tallu ( Tiga Datuk ).
Tiga datuk tersebut yaitu, Datuk ri Bandang, Datuk ri
Pattimang, Datuk ri Tiro.Dalam sejarah Kerajaan
Gowa dicatat tentang sejarah perjuangan Sultan
Hassanuddin dalam mempertahankan kedaulatannya
terhadap upaya penjajahan politik dan ekonomi
kompeni Belanda ( VOC ).
Antara tahun 1637-1638 terjadi perlawanan dengan
VOC. Perang di Sulawasi Selatan berhenti setelah
Information terjadi Perjanjian Bongaya pada tahun 1667

.Dalam bidang ekonomi, Kerajaan Makassar . Berikut isi perjanjiannya :


memperoleh kemajuan yang pesat. Kemajuan 1.) VOC memperoleh hak monopoli dagang Makassar
tersebut di sebabkan oleh beberapa hal yaitu : 2.) Belanda dapat mendirikan benteng di pusat Kerajaan
Makassar yang diberi nama Benteng Rotterdam.
1.) Banyak pedagang hijrah ke Makassar setelah
3.) Makassar harus melepaskan daerah kekuasaannya,
Malaka jatuh ke tangan Portugis pada tahun
seperti Bone dan pulau - pulau di luar wilayah Makassar.
1511.
4.) Aru Palaka diakui sebagai raja Bone Oleh Belanda
2.) Orang - orang Makassar dan Bugis terkenal Sultan Hasanuddin diberi julukan sebagai Ayam Jantan
sebagai pelaut ulung yang dapat dari Timur. Sepeninggal Sultan Hasanuddin, Kerajaan
mengamankan wilayah lautnya. Makassar dipimpin oleh Mapasomba ( putra Sultan
3.) Tersedia banyak rempah - rempah ( dari Hasanuddin )
Maluku ).
Untuk menjamin dan mengatur perdagangan dan pelayaran di
wilayahnya, Kerajaan Makassar mengeluarkan Undang - Undang
dan Hukum perdagangan yang disebut Ade Allopiloping Bacanna
Pabalue yang di muat dalam buku Lontana Amanna
Coppa.Kehidupan sosial masyarakat Kerajaan Makassar terikat
dengan norma adat yang mereka anggap sakral.

Selain norma, masyarakat Makassar juga mengenal


pelapisan sosial sebagai berikut :

1.) Lapisan atas yang merupakan golongan bangsawan dan keluarganya tersebut
dengan Anakarung/Karaeng.
2.) Rakyat kebanyakan disebut dengan to Maradeka
3.) Masyarakat lapisan bawah yaitu para hamba sahaya yang disebut dengan golongan
Ata.
b) Kerajaan Wajo
Kerajaan Wajo, selama Tahun 1621-1679
diceritakan Kerajaan Wajo diperintah oleh
sepuluh orang Arung-Matoa ( artinya raja
yang pertama atau utama ). Kerajaan Wajo
pernah ditaklukkan Kerajaan Bone. Namun,
karena didesak Kerajaan Bone takluk kepada
Kerajaan Gowa - Tallo.
Kerajaan Islam di Maluku
Kepulauan Maluku memiliki posisi yang
strategis dalam perdagangan dunia di
kawasan timur Nusantara. Waktu itu,
Kepulauan Maluku penghasil rempah-
rempah terbesar sehingga dijuluki sebagai
The Spicy Lslands.

Rempah-rempah itu menjadi komoditas utama dalam dunia


pelayaran perdagangan waktu itu, sehingga setiap pedagang
atau bangsa-bangsa yang datang ke daerah timur bertujuan
untuk menemui sumber rempah-rempah. Dari abad ke-15
sampai ke-19 daerah itu menjadi wilayah rebutan antara
bangsa spanyol portugis dan belanda.
a) Kerajaan Ternate
Di Kepulauan Maluku pada abad ke-13 sudah Berdiri Kerajaan Ternate dengan ibu
kotanya di sampalu (Pulau Ternate). Selain Kerajaan Ternate juga ada kerajaan lain
yaitu jailolo, tidore, bacan, dan obi. Di antara kerajaan-kerajaan tersebut ada yang
paling maju adalah kerajaan Ternate. Kerajaan Ternate banyak menghasilkan rempah-
rempah sehingga Ternate banyak didatangi pedagang dari Jawa Melayu Cina dan
Arab. Bangsa Portugis berhasil mendirikan benteng di Ternate (Benteng Santo Paulo).
Benteng tersebut dibangun dengan dalih untuk melindungi Ternate dari serangan
Tidore yang bersekutu dengan spanyol. Dalam perkembangan Portugis melakukan
tindakan-tindakan yang menimbulkan kebencian rakyat Ternate seperti melakukan
kegiatan monopoli perdagangan bersikap angkuh dan kasar serta ikut campur masalah
integrasi kesultanan Ternate. Kerajaan Ternate mencapai masa kejayaan
di bawah pemimpin Sultan Baabullah. wilayah dan pengaruh kerajaan Ternate
sangat luas meliputi Mindanao (Filipina), seluruh kepulauan di Maluku Papua dan
timor. Oleh karena wilayah kekuasaan Kerajaan Ternate
yang luas serta pelayaran dan perdagangan nya yang
maju, Sultan Baabullah mendapat gelar yang dipertuan
di 72 Pulau. Untuk menjaga keamanan wilayah
Kerajaan Ternate, Ternate memiliki 100 kapal kora-kora.
Agama Islam juga tersebar luas, Kerajaan Ternate telah
berhasil membangun armada laut yang cukup kuat
sehingga mampu melindungi wilayahnya yang luas.
b) Kerajaan Tidore
Kerajaan Tidore berada di sebelah selatan Ternate. Menurut silsilah raja-
rajaTernate dan Tidore, raja Tidore yang pertama adalah Syahadati alias
Muhammad Naqalyang naik takhta sekitar tahun 1081. Menurut catatan
Portugis, Islam masuk pertama kali di Tidore sekitar tahun 1471. Pada tahun
1521 Raja Jailolo juga sudah masuk islam lalu mengganti namanya menjadi
Sultan Hasanuddin. Setelah Kerajaan Ternateberhasil meluaskan wilayahnya dan
membentuk persekutuan yang disebut Uli Lima,Kerajaan Tidore juga mengikuti
jejak Ternate dan berhasil memperluas pengaruhnya ke Halmahera, Pulau Raja
Ampat, Seram Timur, dan Papua yang disatukan dalam persekutuan Uli Siwa
Kerajaan Tidore merupakan penghasil cengkih terbesar. Cengkih dari Tidore ini sangat
laku di pasaran Eropa sehingga banyak bangsa Eropa (Portugis, Spanyol, dan Belanda)
yang datang ke Tidore untuk mencari cengkih. Antara Kerajaan Ternate dan Kerajaan
Tidore pada mulanya dapat hidup berdampingan dan tidak ada konfik. Setelah
datangnya bangsa-bangsa Eropa di Maluku, mulailah terjadi pertentangan karena
Ternatedan Tidore bersaing menawarkan harga rempah-rempah serta pendirian benteng
yang dihadiahkan kepada partner dagang sebagai penghargaan.
Benih-benih permusuhan mulai muncul sejak Portugis dan Spanyol
memasukiMaluku pada tahun 1512. Portugis memilih bersahabat
More dengan Ternate dan Spanyol bersahabat dengan sultan Tidore.
Portugis yang dibantu oleh Ternate dan Bacan pada tahun 1529
I menyerang Tidore dan Spanyol. Dalam peperangan tersebut,
Portugis menang dan menguasai perdagangan rempah-rempah di
N seluruh Maluku. SetelahPortugis menguasai Maluku, Portugis mulai
melakukan tindakan sewenang-wenang terhadap rakyat Maluku.
F Akhirnya Kerajaan Ternate dan Tidore menyadari bahwa keduanya
harus bersatu untuk mengusir penjajahan Portugis di Maluku.
O Dengankerja sama kedua kerajaan tersebut, Portugis mengalami
kekalahan tahun 1575 dan menyingkir ke Ambon.Pada masa
R pemerintahan Sultan Nuku (1789-1805), Kerajaan Tidore mencapai
M puncak kejayaan. Sultan Nuku adalah seorang penguasa yang berani
dan cerdas.Sultan Nuku pada tahun 1801 menyerang Ternate
A sehingga Ternate dan Tidore berhasil dipersatukan. Sultan Nuku
juga berhasil mengadu domba antara Belanda dan Inggris sehingga
T Belanda dapat diusir dari Tidore. Setelah Belanda kalah dan terusir
dari Tidore dan Ternate, Inggris tidak mendapatkan apa-apa kecuali
I hubungan dagang biasa. Sejak saat itu, Tidore daan Ternate tidak
O diganggu bangsa asing dan kemakmuran rakyat terus meningkat.
Pelayaran dan perdagangan maju dengan pesat sehingga pada
N waktu itu Maluku mengalami zaman keemasan dan tidak terikat
oleh bangsa mana pun.
Kerajaan Islam di Papua
Di Papua Terdapat sejumlah kerajaan kerajaan Islam. Kerajaan kerajaan
tersebut yaitu kerajaan Waigeo, kerajaan misool, kerajaan Salawati, kerajaan
sailolof, kerajaan patagar, kerajaan rumbati ( terdiri dari kerajaan Atiati,
sekar, patipi, dan wertuar) , kerajaan koiawi ( Namatota) , kerajaan aiduma
dan kerajaan kaimana . Kedatangan islam ke papua mendatangkan beberapa
pendapat yaitu :
• Islam masuk ke papua tahun 1360 yang disebabkan oleh mubaligh asal aceh, abdul ghafar.
Pendapat ini juga berasal dari sumber lisan Yang disampaikan oleh putra bungsu raja rumbati
ke-16 dan raja rumbati ke-17. Abdul ghafar berdakwah selama 14 tahun dirumbati dan
sekitarnya. Kemudian ia wafat dan dimakamkan di belakang masjid kampung rumbati.
• Agama islam pertama kali Diperkenalkan ditanah papua dijasirah onin oleh seorang suvi
bernama syarif muas al-qathanDengan gelar syekh jubah biru dari negeri arab.Pengislaman
ini diperkirakan terjadi pada abad pertengahan abad ke-16 dengan bukti adanya masjid
tunasgaimYang berumur sekitar400 tahun atau dibangun sekitar tahun 1587.
• Bahwa islammisasi di papua khususnya di fakfak dikembangkan oleh pedagang -pedagang
bugis melalui banda dan seram timur oleh seorang pedgang dari arab bernama haweten
attamimi yang telah lama menetap di ambon.Proses pengislaman dilakukan dengan cara
khitanan.
• Islam berasal dari bacan,pada masa pemerintahan
sultan mohammad al-bakir raja bacan yang pertama
kali masuk islam zainal abidin.
• Islam di papua berasal dari maluku utara sumber
sejarah kesultanan tidore Menyebutkan bahwa pada
tahun 1443 sultan ibnu mansur memimpin ekspedisi
kedaratan tanah besar papua.Jadi dapat di simpulkan
bahwa proses asimilasi di tanah Papua terutama di
daerah pesisir Barat pada pertengahan abad ke-15
dipengaruhi oleh kerajaan-kerajaan Islam yang ada di
Maluku seperti Bacan Ternate dan Tidore hal tersebut
didukung dengan faktor letak yang strategis sebagai
jalur perdagangan rempah-rempah
( silk road) di dunia
Kerajaan Islam di Nusa Tenggara
Diperkirakan sejak abad ke-16 Islam hadir di daerah Nusa Tenggara (Lombok).
Islam di Lombok diperkenalkan oleh Sunan Perapen (putra Sunan Giri).
Kemungkinan masuknya Islam ke Sumbawa ini dengan melalui Sulawesi, yaitu
dengan dakwah para mubalig dari Makassar antara tahun 1540-1550

Pada abad ke 17 seluruh kerajaan islam di lombok berada di bawah


pengaruh kekuasaan kerajaan goa pada tahun 1633 kerajaan bima
di lakukan kemudian selamparang ditaklukkan pada tahun 1640 .
Hubungan antara keeajaan goa dan lombok dipererat
dengan cara pernikahan seperti pemban selang
parang pemban Pajanggi dan pemban parwa.
a) Kerajaan Selaparang

Selaparang merupakan pusat kerajaan islam di lombok. Selamparang di


bawah pemerintahan prabu rangkesari. Pada masa itu selaparang
mengalami zaman keemasan dan memegang hegemoni di seluruh
lombok. Dari lombok islam di seberkan ke pangjanggik, parwa sokong
bayan dan daerah lainnya
b) Kerajaan Bima
Bima merupakan pusat pernenntahan atau kerajaan Islam yang
menonjol di NusaTenggara. Raja pertarna Kerajaan Bima yang
memeluk lslam adalah Ruma Ta Ma BataWada yang bergelar Sultan
Bima atau Sulan Abdul Kahir.Berikut sultan-sultan yang pernah mamerintah
di Kerajaan Bima.
1. Sultan Bima I atau Sultan Abdul KahirSultan Abdul Kahir
adnian raja Bima pertama yang memeluk islam. Sebelum menjadi Sultan Bima I bernama Ruma
Ta Ma Bata Wada. Pada masa pernerintahanSuitan Bima I.
2. Sultan Bima il atau Suitan Abdul Khair SirajuddinSultan Bima Ildikenal pula dangan nama
Ruma Matau Uma Jati dan La Mbila. SultanBima II adaiah putra Sultan Bima I. Sullan Bima Il
manikahi Karaeng Bonto Je'ne(saudara Sultan Hasanuddin).
3. Sultan Nuruddin Abu Bakar All Syah atau Ruma Ma Wa'a PajuSultan Nunudain adalah putra
dari Sultan Bima l. Sultan Nuruddin menikah denganDaeng Tamemang (saudari putri raja Tallo).
4. Sultan Abdul Hamid Muhammad SyahPada masa pemerintahan Sullan Abdul Hamid,Bima
menjadi daerah taklukanBelanda Hal lersebut tidak terlepas dari kekalahan Gowa atas Belanda
(1792) Padawaktu itu,Sultan Abdul Hamid dipaksa Belanda agar Bima dilebur menjadi
wilayahprotektarat Belanda.
5.Sultan Muhammad Salahuddin Pada masa peralihan Sultan Muhammad Salahuddin tened
masa peralihen danmasa perqujahan ke masa kemardakaan. Pada waktu Indonesia
memgroklamasi kankamerdekaannya. Sultan Muhammad Salahuddin memilih berpabung
dengan NegaraKesatuan Republik Indonesaraya Birna paling lerkernuka diaiam hal pengatahuan
Islam.

Anda mungkin juga menyukai