Anda di halaman 1dari 14

Kelompok 5

Aprilia Mulyati – 11180140000061


Nurmuzammil Fauzan Syarief - 11180140000075
Muhammad Azis Alfarisi - 11180140000093
Pembiayaan
Apa itu pembiayaan?
Pembiayaan dan keuangan merupakan
salah satu sumber daya yang secara
langsung menunjang efektivitas dan
efisiensi pengelolaan pendidikan.

Pembiayaan sekolah adalah proses dimana


pendapatan dan sumberdaya tersedia digunakan
untuk memformulasikan dan
mengoperasionalkan sekolah di berbagai wilayah
geografis dan tingkat pendidikan yang berbeda-
beda.
Nanang Fattah mendefinisikan biaya pendidikan
merupakan jumlah uang yang dihasilkan dan
dibelanjakan untuk berbagai keperluan penyelenggaraan
pendidikan yang mencakup gaji guru, peningkatan
profesional peralatan, pengadaan alat-alat dan buku
pelajaran, alat tulis kantor (ATK), kegiatan
ekstrakulikuler, kegiatan pengelolaan pendidikan, dan
supervisi pendidikan.
Terkait pembiayaan ,Dana yang masuk harus
digunakan dengan benar, adil, dan harus disertai
dengan ikatan dan syarat-syarat yang jelas serta
saling menguntungkan bagi kedua belah pihak,
sebagaimana firman Allah SWT dalam: Q.S. An-
Nisa‟ (4) ayat 29

Artinya: “Hai orang-orang yang beriman, janganlah


kamu saling memakan harta sesamamu dengan jalan
yang batil, kecuali dengan jalan perniagaan yang berlaku
dengan suka sama suka diatara kamu. Dan janganlah
kamu membunuh dirimu. Sungguh, Allah Maha
Penyayang kepadamu.
Surah Al-Israa‟ ayat 36 yang berbunyi :

Artinya : Dan janganlah kamu mengikuti apa yang


kamu tidak mempunyai pengetahuan tentangnya.
Sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati,
semuanya itu akan diminta pertanggungan jawabnya
Apa tujuan manajemen
keuangan pendidikan?

1. Memanfaatkan dana yang tersedia secara optimal berdasarkan


prioritas kegiatan pendidikan yang ditetapkan.
2. Mensinergikan berbagai kegiatan antarbidang secara harmonis
untuk mencapai tujuan-tujuan pendidikan.
3. Mengembangkan perilaku transparansi dan akuntabilitas dari
pemanfaatan keuangan pendidikan sesuai dengan ketentuan
perundangan yang berlaku.
Karakteristik Pembiayaan
Pendidikan
 Unit cost lengkap
Yaitu perhitungan unit cost berdasarkan semua fasilitas yang dikeluarkan untuk
penyelenggaraan pendidikan.
 Unit cost setengah lengkap
Yaitu hanya memperhitungkan biaya kebutuhan yang berkenaan dengan bahan dan
alat yang berangsur habis walaupun jangka waktunya berbeda
 Unit cost sempit
Yaitu unit cost yang diperoleh hanya dengan memperhitungkan biaya yang lain yang
berhubungan dengan kegiatan belajar mengajar.
Menurut Peraturan Pemerintah (PP) RI No. 19 tahun 2005
tentang Standar Nasional Pendidikan (SNP) Pasal 62 ayat (1)
dinyatakan bahwa pembiayaan pendidikan terdiri atas:

Biaya investasi Biaya operasi Biaya personal


Pembiayaan Pendidikan di Sekolah

Kelompok
masyarakat

Orang tua
peserta
didik

Pemerintah
pusat dan
Tiga kategori utama yang dapat diklasifikasikan daerah
menjadi sumber dana sekolah
Pengelolaan Pembiayaan
Sekolah
Perencanaan Pembiayaan Pelaksanaan Pembiayaan Pengawasan dan Evaluasi
Pendidikan Pendidikan Anggaran

Perencanaan diartikan
sebagai suatu proses
Kegiatan pelaksanaan
penentuan tujuan atau Evaluasi pembiayaan
pembiayaan madrasah
sasaran yang hendak pendidikan merupakan
meliputi dua kegiatan
dicapai dan menetapkan alat untuk mengukur dari
besar yakni penerimaan
jalan dan sumber-sumber melihat hasil rencana
dan pengeluaran
yang diperlukan untuk yang dicanangkan pada
keuangan
mencapai tujuan itu planning.
madrasah/sekolah.
seefisien dan seefektif
mungkin.
Fungsi Biaya Pendidikan
Sekolah

Fungsi biaya merupakan alat bantu dalam mengarahkan


suatu lembaga menempatkan organisasi dalam posisi
yang kuat atau lemah.
Faktor yang Mempengaruhi
Biaya Pendidikan Sekolah

• Kenaikan harga (rising prices)


• Perubahan relatif dalam gaji guru (teacher’s sallaries)
• Perubahann dalam populasi dan kenaikannya prosentasi
anak disekolah negeri
• Meningkatnya standard pendidikan (educational
standards)
• Meningkatnya tuntutan terhadap pendidikan lebih tinggi
(higher education)
Terima kasih!

Anda mungkin juga menyukai