Anda di halaman 1dari 20

HIPERTIROIDISME

• Tirotoksikosis: kelebihan hormon tiroid yang beredar dalam sirkulasi


• Hipertiroidisme: tirotoksikosis yang diakibatkan oleh kelenjar tiroid
yang hiperaktif

• Rangsang TSH ↑
• Destruksi kelenjar
• Konsumsi hormon tiroid ↑
Tirotoksikosis tanpa hipertiroidisme
Penyebab
1. Diffuse toxic goiter/
penyakit Graves (70%)
2. Gondok multinoduler
toksik
3. Adenoma toksik
Pathogenesis
Pathophysio-
logy ↑pituitary secretion
Manifestasi Klinis
Diagnosis
• Klinis: Index Wayne & Index New Castle
• Pemeriksaan
Penunjang
Fase awal: FT4,
FT3, TSH
Pemantauan:
T4

Radioactive iodine
uptake

Uptake
Terapi
• Berdasarkan: etiologi, usia, riwayat alamiah penyakit, tersedianya
modalitas pengobatan, situasi, risiko
• Kelompok:
• Tirostatika
• Tiroidektomi
• Yodium radioaktif
Metode Antitiroid
1. Titrasi
Klinis/laboratorium
Dosis besar Dosis terendah Eutiroidisme

2. Blok substitusi
Dosis besar terus menerus Hipotiroidisme

+ tiroksin

Eutiroidisme
• Tiroidektomi
Prinsip: dikerjakan kalau keadaan pasien eutiroid (klinis & biokimiawi)
 Tiroidektomi subtotal dupleks: mensisakan jaringan seujung ibu jari
 Lobektomi total: + ismu
 Perlu pemanataun remisi, hipotiroidisme, atau residif
• Yodium radioaktif (RAI)
 CI: graviditas
 Efek jangka panjang: hipotiroidisme
KRISIS TIROID
• Tirotoksikosis yang amat membahayakan, adanya dekompensasi satu
atau lebih sistem organ
• Pathogenesis
  free hormon mendadak
 Efek T3 pascatranskripsi
 kepekaan sel sasaran
• Faktor risiko
 Persiapan operasi kurang baik (belum eutiroid)
 Stres (fisik, psikologik, infeksi)
• Triad
1. Menghebatnya tanda tirotoksikosis
2. Kesadaran menurun
3. Hipertermia
Terapi
• Dirawat
• Umum:
 Rehidrasi dan koreksi elektrolit (NaCl), kalori (glukosa), vitamin, oksigen,
sedasi, kompres es
• Koreksi hipertiroidisme cepat
 Blok sintesis: PTU dosis besar (loading 600-1000mg) -> 200mg tiap 4 jam (dosis total
harian 1000-1500mg)
 Blok cikal bakal hormon
 Solusio lugol 10 tetes setiap 6-8 jam
 SSKI (larutan kalium yodida jenuh) 5 tetes tiap 6 jam
 Hambat konversi perifer T4 -> T3: propanolol 20-40mg tiap 6 jam
• Steroid: hidrokortison dosis stres 100 mg tiap 8 jam, deksametason 2
mg tiap 6 jam
• Antipiretik: asetaminofen (aspirin -> melepas ikatan protein hormon
-> free hormon )
• Mengurangi faktor pencetus

Anda mungkin juga menyukai