Anda di halaman 1dari 15

PENTINGNYA STIMULASI

ANAK DIBAWAH 2 TAHUN


Part 1. Gross Motorik

Taufan Prasetya
Klinik Mitra/ NBP Center Cirebon
1000 HPK

Sejak dalam kandungan


𝑈𝑠𝑖𝑎
  ± 2𝑡𝑎h𝑢𝑛

GOLDEN PERIODE
ASIH

STIMULASI/ A S A H SOLEH/AH
SEHAT

PINTAR

CERDAS
BERPRESTASI

AKTIF
NUTRISI
IMUNISASI

ASUH
Anak bukan miniatur manusia dewasa

Bertahap

Tidak bisa Makin besar


bisa & tinggi

Kualitatip Kuantitatip
Milestone Kg,Gr,Cm

PARAMETER
KECUKUPAN NUTRISI
Simultan
K Sosial-interaksi,
E Fisik/ Motor kemandirian &
M Emosi
B
A
N Bahasa Kognitif
G
PERKEMBANGAN GROSS MOTORIK

Bertahap - Simultan
Apa yang sebaiknya orangtua lakukan ?

Perhatian khusus pd
Pantau perkembangan
bayi (lahir) berisiko/
di usia-usia penting
bermasalah

Segera konsultasi ke
dokter anak bila ada
tahapan survey yg tdk
tercapai
Anak BERISIKO TINGGI mengalami
GANGGUAN TUMBUH-KEMBANG
• Lahir dari kehamilan risiko • Kejang
tinggi • Malnutrisi (kurang & Lebih)
• Lahir dari persalinan risiko • Trauma kepala
tinggi
• Penyakit kronis
• Lahir prematur (< 37 minggu)
• Riwayat keluarga dengan
• Lahir berat kurang (< 2.500 gr) gangguan tumbuh-kembang
• Lahir mengalami kuning (ikterus) • Pola asuh orangtua tidak
• Lahir perawatan NICU lama melekat
• Lahir tidak mendapat ASI
Tanda Bahaya Gross Motorik
Waspada bila:
 Belum dpt mengontrol kepala dgn baik pd usia 6-7
bulan
 Belum dpt duduk tegak dilantai 5-10 mnt pd usia
10-12 bulan
 Belum dpt merangkak/ mengesot & ditarik ke posisi
berdiri pd usia 12-13 bulan
 Belum berjalan sendiri/ dititah pd usia 18-21 bulan
DETEKSI DINI
PENYIMPANGAN
PERTUMBUHAN &
PERKEMBANGAN
CATATAN IMUNISASI
Stimulasi VS Intervensi

Tindakan koreksi
Merangsang otak terhadap penyimpangan
agar perkembangan perkembangan dengan
berlangsung optimal memanfaatkan plastisitas
sesuai usia & potensi otak anak agar kembali
genetik normal atau penyimpangan
tidak berat

Anda mungkin juga menyukai