Anda di halaman 1dari 39

L/O/G/O

TRIK PUBLIKASI
DI JURNAL (BEREPUTASI) INTERNASIONAL:
SCOPUS BASED, INDEKSASI DAN SITASI

Dr. Asmiyenti Djaliasrin Djalil


SCOPUS ID 55274021200; ORCID ID 0000-0002-3242-4874;SINTA ID 6033918
asmiyentidjaliasrindjalil@ump.ac.id
Google scholar https://scholar.google.co.id/

sinta http://sinta2.ristekdikti.go.id/

orcid https://orcid.org/

Check Your H-Index Anda sebagai Lambang


Kualitas “Martabat” Dosen
Publication Anatomy
1. TITLE

Kurangi fanatisme lokasi, pikirkan uniqueness

Judul yang kurang baik


 Korelasi Antara A dan B
 Pengaruh A terhadap B
 Analisis ekonomi di Purwokerto “judul tidak menarik
karena American doesn’t need Purwokerto, * jangan
sertakan lokasi di judul kecuali jika tempat tersebut
sangat unik dan merupakan kearifan local.
Misal: kupu-kupu di Purwokerto.
Tidak ada singkatan, rumus, jargon
Tidak ada metafora seperti puisi, peribahasa
“Beras, materi sejati untuk hidup”
2. AUTHORSHIP & AFFILIATION
• Jangan gunakan afiliasi dengan
menggunakan kata “student of/ lecturer
of…
3. ABSTRACT & KEYWORD

1. Hindari personal pronouns


I found that…………incorrect
This paper found.........correct

2. Briefly covers
Intro/Issues, Objective, Method, Results,
Conclusion and Policy Suggestion/
Implication (What Next?)

3. Briefly covers
Nama Negara/wilayah bukan Keyword
 Hindari kalimat pertama dengan definisi, “insomnia
adalah….”
 Sebaiknya dimulai dengan penekanan pada
issue/masalah
 Diakhiri dengan what next, jadi jangan hanya result tapi
ada pesan/kontribusi terhadap pengetahuan atau
kebijakan (inilah yang dimaksud dengan what
next/implifikasi)
4. INTRODUCTION

General to Specific Statement (Jangan Zigzag, umum,


khusus, umum, khusus)

Tunjukkan pentingnya issu research ini, bagaimana


perbedaannya dengan paper lainnya

Hindari kutipan “in”....dalam

Not History & Definition

Di paragraf terakhir HARUS dinyatakan TUJUAN (OBJECTIVES)


Introduction……
• Pernyataan dimulai dari Umum ke khusus.
Tapi jangan juga terlalu umum, misal:
Indonesia adalah negara agraris menurut
garis-garis besar haluan negara
• Sebaiknya:
Berikan impresi dengan put some global
issue, contoh:
Di Negara berkembang belum ada……,
tidak terkecuali Indonesia.
o Deskripsikan letak kebaruan dari teknologi
yang digunakan untuk menyelesaikan
permasalahan

o Introduction jangan disamakan dengan


tinjauan pustaka

o Rujukan pada penelitian lain yang berkaitan


dengan hasil lebih baik ditunda dalam
discussion
Introduction……
Perhatikan pemilihan katanya:
• Indonesia its not exception (√)
• Including Indonesia (X)
Gunakan penguatan kata, contoh:
• Strong assumption that……(√)
• ………….but……………….
Cara merujuk yang baik adalah mensintesis
kumpulan referensi, jadi tidak copy paste
langsung.
5. MATERIALS & METHOD
• Social Science: Must be full justified

• Deskripsikan bahan bahan penelitian


secara detil, bila perlu cantumkan merk
dan kemurnian dari bahan-bahan kimia
yang digunakan
o Alat seperti gunting, gelas ukur, pensil → tidak
perlu ditulis,tetapi perincilah peralatan analitis
(bahkan sampai tipenya)
o Satuan SI untuk kuantitas
o Singkatan yang sudah standar
o Penggunaan prosedur yang sudah baku
bisa dirujuk saja
6. RESULTS & DISCUSSION

 Jangan dobel informasi antara table dan grafik


o Untuk penyajian data yang sederhana gunakan tabel
o Untuk data yang rumit dan banyak gunakan grafik

 Jangan menuangkan data dari table ke tulisan, tapi harus


menyari.
 Buat penguatan-penguatan, seperti:
Some important finding ……., first……, second……(tapi
jangan sampai third)…third biasa diganti kalimat
another important finding…
As clearly depicted (√)….
Bandingkan dengan kalimat ini. Table 1 show (X).
Dua kalimat tersebut beda impresi.
o Pada umumnya jurnal internasional tidak
menginginkan bahasa statistik (seperti
treatment, significantly different ditulis dalam
hasil)
o Kata affects atau mempengaruhi mempunyai
dua arti bisa turun atau naik
o Dalam pembahasan biasanya digunakan dua
tenses kalimat untuk membedakan mana hasil
penelitian yang sedang dilaporkan dan mana
hasil dari rujukan pustaka
o Hasil penelitian dituliskan dalam past tense
sementara hasil rujukan dalam present tense
• Pembahasan jangan terlalu berspekulasi
7. CONCLUSION & SUGGESTION

• Umumnya 1 paragraf dan 1/3 halaman (jurnal


internasional bereputasi, umumnya tidak
memisahkan Kesimpulan & Saran)
• Berikut adalah kalimat-kalimat garbage
(sampah):
Berdasarkan tujuan, metode, data, maka (X)
Principally (X)
• Conclusion dibuat directly
• Klain yang ada di kesimpulan harus
didukung oleh data-data hasil penelitian
yang signifikan

• Tips: jangan pernah membuat klaim


kesimpulan yang terlalu muluk-muluk
tetapi tidak didukung oleh data yang
signifikan, contoh:”….was succesfully
developed….”
8. ACKNOWLEDGMENT

• Diberikan kepada yang sangat berjasa


dalam manuskript, termasuk proses
pelaksanaan riset (survey) dan
pendanaan.

• Ungkapan secara wajar


9. REFERENCES
PELENGKAP SUBMIT MANUSKRIP
Authors Contribution
Dear Editor,
I attach to you my manuscript entitled photophysical
and photobiological properties of meso-
tetraphenylporphyrin and meso-tetraphenylchlorin as
photosensitizers for PDT: a comparison study.
I really appreciate if you are able to review this
manuscript within 3-4 weeks.
Please note that the manuscript is original and not
consider to send elsewhere.
Looking forward your positive response

Thank you
Asmiyenti Djaliasrin Djalil
PROSES REVIEW
• High Standard Journal AKAN melalui
proses review (Double Blind Review)
• Waktu review bervariasi: 3 minggu, 3-6
bulan, 1 tahun, tergantung dari kualitas
jurnal.
• Scopus merespon lebih cepat dibanding
ISI-Thomson.
• GS, CABI, DOAJ, EBSCO, Research
Gate, CiteULike, merespon lebih cepat
dibanding Scopus
Kesalahan paling sering terjadi:

English error: Indonesian-English and or


Google English

Difficult to understand: grammar?

Kurang referensi

Tidak sesuai dengan Scope jurnalnya

Tidak mengikuti format jurnal yang dituju


Penyebab lain rejected
• Introduction tidak meyakinkan (tidak
memberikan impresi yang baik)
• Boring Discussion & doesnt show any
indication, suggestion, implication
• Too much Numbering, less impression
Unsuitable Analysis Method
• References: are not Journal, High Self
Citation is (generally) less than 30% allowed.
• Plagiarism. Cek via Turn-it-in Software
(California)
L/O/G/O

Thank You!
Add Your Company Slogan

Anda mungkin juga menyukai