Anda di halaman 1dari 17

Pandangan tertua tentang materi:

Semua materi dapat dipecah-pecah terus menerus


menjadi partikel yang sangat kecil

Demokritus
(464 SM)
1 Atom digambarkan sebagai bola pejal
yang sangat kecil yang tidak bermuatan
Atom merupakan partikel terkecil dari materi
2
yang tidak dapat dibagi-bagi lagi.
3 Atom suatu unsur sama memiliki sifat yang
sama, sedangkan atom unsur berbeda, berlainan
dalam massa dan sifatnya.
Atom merupakan suatu bola
bermuatan positif yang
permukaannya terdapat
elektron (bagian atom yang
bermuatan negatif) yang
menyebar di permukaan
bola tersebut

J.J. Thomson
(1856-1940)
MODEL ATOM THOMSON

Bola pejal
Elektron bermuatan
(Bermuatan positif
Negatif)

JUMLAH MUATAN POSITIF = JUMLAH


MUATAN
NEGATIF
Tahun 1909 Rutherford melakukan percobaan
dan
menemukan adanya inti atom
MODEL ATOM RUTHERFORD

Sebagian dan muatan positif (disebut


massa
PROTON) yang adaseluruh
dalam atom terpusat di wilayah
1 yang sangat kecil yang disebut “INTI ATOM”. Atom
sendiri sebagian besar merupakan ruangan kosong.

Besarnya muatan positif berbeda antara satu atom


2 dengan
atom yang lain.
Banyaknya elektron di sekitar inti atom sama
3 banyaknya muatan positif inti dengan
pada bersifat netral. atom, sehingga
Letak Elektron atom
di sekitar inti

Inti atom
bermuatan
Positif
Ruang hampa
Atom tersusun dari inti yang
bermuatan positif dikelilingi oleh
elektron-elektron yang
bermuatan negatif dan bergerak
mengelilingi inti dengan lintasan Rutherford
melingkar (1909)

Elektron yang bergerak mengelilingi


inti akan kehilangan energi. Sehingga
elektron yang bermuatan negatif
akan tertarik ke arah inti yang
bermuatan positif (lintasan elektron
berbentuk spiral dan elektron jatuh
pada inti!) Pada kenyataannya hal ini
tidak pernah terjadi dalam sebuah
atom. KENAPA?
Maxwell
Pada tahun 1913, Niels Bohr berhasil memperbaiki
kelemahan model atom Rutherford, yang diawali dari
pengamatannya terhadap spektrum atom yang ternyata
berupa spektrum diskrit/garis yang dimiliki oleh atom
Hidrogen.
Spektrum sinar matahari Spektrum atom
(kontinue) (diskrit/garis)

KESIMPULAN : Selama mengitari inti, tingkat energi elektron tertentu


dan
POSTULAT ATOM BOHR

Setiap elektron dalam atom mengelilingi inti dengan


1 lintasan
tertentu yang stasioner (tetap) yang disebut orbit/kulit.

2 Pada orbitnya, pada orbitnya, elektron tidak memancarkan


atau
menyerap energi sehingga energinya konstan.
Elektron dapat berpindah dari satu orbit ke orbit yang lain.
3 Bila berpindah dari orbit dalam ke orbit yang lebih luar
(eksitasi), elektron akan menyerap energi dan bila elektron
berpindah dari orbit yang lebih luar ke orbit yang lebih
dalam (emisi) akan memancarkan energi.
MODEL ATOM BOHR
n=4
r =16ao

n=2 n=3
r =4ao r =9ao

Eksitasi Elektron
(Menyerap Energi) n=1 Elektron
r =ao

Emisi Elektron
(Melepas Energi)

n = orbit (lintasan elektron mengitari inti) ke 1, 2, 3…


r = jari-jari orbit
Jumlah maksimum elektron dalam tiap orbit = 2n2
Di prakarsai oleh 3 ahli: Louis de
Victor Broglie,
Werner Heisenberg, Erwin Schrodinger
Atom terdiri dari inti atom yang
mengandung proton dan neutron sedangkan
elektron-elektron bergerak mengitari inti atom
dan berada pada orbital-orbital tertentu yang
membentuk kulit atom.
Orbital yaitu daerah 3 dimensi di sekitar
inti (dalam bentuk awan elektron) dimana
elektron
dengan energi tertentu dapat ditemukan
dengan
kemungkinan terbesar.
Orbital digambarkan sebagai awan
elektron
yaitu : kemungkinan
elektron bentuk-bentuk dimana
ditemukan.ruang suatu
SOAL LATIHAN:
1.Sebutkan gagasan utama teori atom:
a. Thomson
b. Niels Bohr

2.Jelaskan satu kelemahan model atom:


a. Rutherford dan
b. Thomson!

3.Jelaskan percobaan penembakan sinar


alfa yang di lakukan oleh Rutherford!
Jelaskan Teori Atom Menurut :
a. Dalton
1
b. Rutherford
Menurut Rutherford, Elektron bergerak mengelilingi
2 inti atom. Menurut mekanika klasik, benda yang
bergerak akan memancarkan energi kinetik,
sehingga lama kelamaan elektron tersebut akan
kehabisan energi danakhirnya akan berhenti
bergerak dan jatuh ke inti. Mengapa hal ini tidak
terjadi?
3 Jelaskan teori atom Niels Bohr yang dapat
memperbaiki kelemahan teori Rutherford !

Anda mungkin juga menyukai